BERITA ACARA LELANG GAGAL 10 M

BERITA ACARA LELANG GAGAL
Nomor : 07.A/BA.GL .BW/EPROC-HUBKOMINFO/2016

Pada hari ini Jumat Tanggal DuaPuluh Sembilan bulan April tahun Dua ribu enam, Pokja Dinas
Perhubungan Komunikasi dan informatika telah melaksankan evaluasi penawaran pelelangan
pekerjaan :
Nama Pekerjaan

: Penguatan Media Center Sewa BW 10 Mbps

HPS

:702.988,00 (Tujuh ratus dua ribu sembilan ratus delapan puluh delapan
rupiah)

Menyatakan bahwa proses Pelelangan Umum Pascakualifikasi untuk paket pekerjaan
sebagaimana tersebut diatas dinyatakan “GAGAL” karena disebabkan hal-hal sebagai berikut :
1.

Pada pelelangan pertama terdapat satu peserta yang mendaftar untuk megikuti
pelelangan, dan setelah dilakukan evaluasi tidak memenuhi syarat kualifikasi maka

dinyatakan LELANG ULANG.

2.

Pada pelelangan kedua terdapat 2 (dua) peserta yang mendaftar untuk megikuti
pelelangan, dan setelah dilakukan evaluasi tidak memenuhi syarat kualifikasi.

Eproc-DISHUBKOMINFO 2016

Berdasarkan :
Peraturan Presiden No.70 Tahun 2012 tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Presiden
Nomor 54 Tahun 2010 tentang Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah pada Pasal 84
ayat 6 berbunyi “ Dalam hal pelelangan/seleksi/pemilihan langsung ulang gagal
Kelompok Kerja ULP dapat melakukan Penunjukan Langsung berdasarkan persetujuan
PA, dengan tetap memperhatikan prinsip efisiensi, efektifitas dan akuntabilitas dengan
ketentuan:
a.

Hasil pekerjaan tidak dapat ditunda ;


b.

Menyangkut kepentingan/keselamatan masyarakat ;

c.

Tidak cukup waktu untuk melaksanakan proses Pelelangan /Seleksi/Pemilihan
Langsung dan pelaksanaan pekerjaan.

3.

Hasil rapat POKJA DISHUBKOMINFO dengan terpenuhinya unsur dari pasal 83 dan
pasal 84 Perpres 70 Tahun 2012 menyepakati proses pelelangan dilanjutkan dengan
Penunjukan Langsung.

Demikian berita acara ini lelang gagal ini dibuat, untuk dapat dipergunakan sebagaimana
mestinya atas perhatian diucapkan terima kasih

a.n POKJA/ULP
Dinas Perhubungan

Komunikasi Dan Informatika
Provinsi Papua Barat
Ketua,
ttd

Gusthyni Payuk,ST
NIP. 19770821 201004 2 001

Eproc-DISHUBKOMINFO 2016