Berita Acara Hasil Seleksi Sederhana

PEMERINTAH KOTA CIREBON
SEKRETARIAT LAYANAN PENGADAAN

POKJA SLP JASA KONSULTANSI
Jalan Siliwangi No. 84 Telp. (0231) 206011 s/d. 206015 Fax. (0231) 244535 Cirebon 45124

BERITA ACARA HASIL SELEKSI SEDERHANA
Nomor : 20 /POKJA SLP JK-ORTALA/2012
Pada hari ini, Kamis tanggal Delapan bulan Nopember tahun Dua Ribu Dua Belas
(8-11-2012), Pokja SLP Pengadaan Jasa Kosultansi menyatakan Hasil Seleksi Sederhana
sebagai berikut:
Paket Pekerjaan
Instansi

: Penyusunan Standar Kompetensi Jabatan Struktural
: Bagian Organisasi dan Tata Laksana Sekretariat Daerah Kota
Cirebon
: Rp 126.555.000,00
: APBD Kota Cirebon Tahun Anggaran 2012
: 30 (Tiga Puluh) Hari Kalender


HPS
Sumber Dana
Waktu Pelaksanaan

Tahap Penjelasan Prakualifikasi
1. Penjelasan Prakualifikasi disampaikan melalui Website LPSE Kota Cirebon yang
beralamat pada http://www.lpse.cirebonkota.go.id, sesuai jadwal yang telah ditetapkan
yaitu hari Kamis tanggal 04 Oktober 2012 mulai pukul 09.00 sampai dengan 10.30
(waktu server LPSE Kota Cirebon)
2. Penjelasan Prakualifikasi dilakukan berdasarkan pertanyaan yang diajukan oleh
peserta, sampai batas akhir waktu Penjelasan (pukul 10.30), ternyata tidak ada
pertanyaan yang diajukan oleh Peserta, dengan demikian seluruh seluruh peserta
dianggap telah faham dan mengerti proses Penilaian Kualifikasi.
Tahap Pra Kualifikasi
Lulus 4 penyedia barang/jasa :
No.

Nama penyedia barang/jasa

1.


AQUITAS PRIMA INDONESIA

2.

CV GERAGE PURWANAGARI

3.

PT JAMIN PERKASA UTAMA

4.

PT. INTIMULYA MULTIKENCANA

Tidak Lulus : 4 penyedia barang/jasa
No. Nama penyedia barang/jasa
1.

CV.SINDURAGEN


2.

PT. MASSUKA PRATAMA

3.

PT. DELLASONTA MOULDING
INTERNATIONAL

4.

PT. PANDU UTAMA KONSULTAN

Tahap Sanggahan Pra Kualifikasi
Tidak ada sanggahan yang diajukan

Tahap Penjelasan Lelang
1. Penjelasa Pekerjaan (Aanwijzing) disampaikan melalui Website LPSE Kota Cirebon
yang beralamat pada http://www.lpse.cirebonkota.go.id, sesuai jadwal yang telah

ditetapkan yaitu mulai pukul 10.00 sampai dengan 11.30 (waktu server LPSE Kota
Cirebon)
2. Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) dilakukan berdasarkan pertanyaan yang diajukan
oleh peserta, sampai batas akhir waktu Penjelasan (pukul 11.30 tidak ada pertanyaan
yang diajukan oleh Peserta, dengan demikian seluruh Pekerjaan dianggap telah
difahami dan dimengerti oleh seluruh peserta.
Tahap Pembukaan Penawaran
Harga Penawaran Peserta
Nama penyedia
barang/jasa

Harga Penawaran

Harga Terkoreksi

Keterangan

AQUITAS PRIMA
INDONESIA


Rp 120.450.000,00 Rp 110.550.000,00

Hasil Koreksi Aritmatik LEBIH
KECIL dari Harga Penawaran

CV GERAGE
PURWANAGARI

Rp 124.355.000,00 Rp 124.355.000,00

Hasil Koreksi Aritmatik SAMA
dengan Harga Penawaran

PT JAMIN PERKASA
UTAMA

Rp 113.900.000,00 Rp 113.900.000,00

Hasil Koreksi Aritmatik SAMA
dengan Harga Penawaran


PT. INTIMULYA
MULTIKENCANA

Rp 125.400.000,00 Rp 125.400.000,00

Hasil Koreksi Aritmatik SAMA
dengan Harga Penawaran

Hasil Evaluasi Administrasi, Teknis Dan Biaya
No.
Urut

Hasil Evaluasi Administrasi
(Peserta / Alamat / Email)

Nilai
Kualifikasi
Teknis


Nilai
Penawaran
Terkoreksi (Rp)

1

PT. AQUITAS PRIMA INDONESIA,
NPWP 02.778.687.0-423.000
Jl. Sukasari II No.94 Kelurahan Sekeloa,
Kecamatan Coblong, Kota Bandung, Telp.
(022) 2503281
Email : apiaquitas@yahoo.co.id

64,93

110.550.000,00

2

CV. GERAGE PURWANAGARI, NPWP

01.836.496.8-428.000
Adipati Kertamanah (Komp. KTSM) No.85
RT02/17 Kelurahan Baleendah,
Kecamatan Baleendah, Kabupaten
Bandung, Telp. (022) 5940355
Email : gerage_crb@yahoo.co.id

63,74

124.355.000,00

3

PT. INTIMULYA MULTIKENCANA, NPWP
01216.271.5-441.000
Komp. Ujung Berung Blok 7 No.7
Kelurahan Cigending, Kecamatan Ujung
Berung, Kota Bandung, Telp. (022)
7803787 / 7834961
Email : intimulyamultikencana@ymail.com


40,17

125.400.000,00

Tidak Melewati
Ambang Batas
(60 Point)

4

PT JAMIN PERKASA UTAMA, NPWP
31.159.891.6403.000
Jl. Perum BDB ll Blok EF No.01 RT
004/014, Kelurahan Sukahati, Kecamatan
Cibinong, Kabupaten Bogor, Telp. 02193579759, HP +6287729574372
Email : ptjamin@yahoo.co.id

33,20


113.900.000,00

Tidak Melewati
Ambang Batas
(60 Point)

Pemenang
Lelang

Alasan

Pemenang
Cadangan

Pengumuman Pemenang
Nama Perusahaan
Alamat

: PT. AQUITAS PRIMA INDONESIA
: Jl. Sukasari II No.94 Kelurahan Sekeloa, Kecamatan Coblong,

Kota Bandung, Telp. (022) 2503281
Email
: apiaquitas@yahoo.co.id
NPWP
: 02.778.687.0-423.000
Nama Direktur
: Drs. DJOKO PURWANTO, MM
Nilai Penawaran
: 120.450.000.00 (Seratus Dua Puluh Juta Empat Ratus Lima
Puluh Ribu Rupiah)
Penawaran Terkoreksi : Rp110.550.000,00 (Seratus Sepuluh Juta Lima Ratus Lima
Puluh Ribu Rupiah)

Tahap Sanggahan Pengumuman Pemenang
Tidak ada sanggahan yang diajukan

Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya
Penawaran Terkoreksi : Rp110.550.000,00 (Seratus Sepuluh Juta Lima Ratus Lima
Puluh Ribu Rupiah)
Hasil Negosiasi Biaya : Rp105.160.000,00 (Seratus Lima Juta Seratus Enam Puluh
Ribu Rupiah)
Tahap Proses Seleksi Sederhana ini telah selesai dan dapat dilanjutkan pada
tahapan selanjutnya yaitu Penunjukan Penyedia Barang/Jasa dan Penandatanganan
Kontrak sesuai dengan Jadwal yang telah ditentukan.
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya untuk dipergunakan
sebagaimana perlunya.

Cirebon, 8 Nopember 2012
Kelompok Kerja SLP Kota Cirebon Jasa Konsultansi
Pekerjaan Penyusunan Standar Kompetensi Jabatan Struktural