RPS ARS 401 RPS Perancangan Arsitektur V

F-0653
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER

Issue/Revisi
Tanggal Berlaku
Untuk Tahun Akademik
Masa Berlaku
Jumlah Halaman

Mata Kuliah

: Perancangan Arsitektur V

Kode MK

: ARS 401

Program Studi

: Arsitektur


Penyusun

: Dr. Sahid, ST., MT

Sks

: 6 (enam)

Kelompok Mata Kuliah

: MKI – Mata Kuliah Inti

:1
: 1 Juli 2016
: 2016/2017
: 4 (empat) tahun
: Xx halaman

1. Deskripsi Singkat
Dengan makin terbatasnya lahan yang tersedia untuk dibangun, maka pilihan untuk membangun bangunan tinggi adalah pilihan yang tak bisa dielakkan

lagi. Di lain pihak, upaya untuk melakukan efisiensi dengan menyatukan berbagai fungsi dalam satu area perencanaan turut berperan dalam mendorong
pertumbuhan pembangunan mixed-use di berbagai kota besar dunia. Mata kuliah ini memberikan dasar pelatihan perancangan bangunan massa jamak,
fungsi publik-kompleks, intensitas tinggi di suatu bagian kota dengan mempertimbangkan berbagai faktor perencanaan yang telah dipelajari sebelumnya.

2.

Judul Tugas

: Compact City to Live, Work and Play

Luas lahan

: 5 Ha - 10 Ha

Fungsi Mixed Use

: Kantor, Komersial, Hunian.

Unsur Capaian Pembelajaran
a. Mahasiswa mampu merancang bangunan massa jamak, fungsi publik-kompleks, intensitas tinggi dengan mempertimbangkan berbagai faktor

perencanaan yang telah dipelajari pada studio perancangan sebelumnya.
b. Mahasiswa mampu menerapkan peraturan yang terkait dengan perencanaan bangunan.
c. Mahasiswa mampu membuat konsep perancangan yang kompak dan integratif serta menterjemahkannya dalam desain bangunan.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 1 dari 23

3. Komponen Penilaian
Berikut adalah komponen penilaian:

Tugas Kecil

Tugas Kecil 1

(M1, M2)

Studi Preseden Literatur + Preseden + Kunjungan Lap

10 %


Tugas Kecil 2

(M3, M4)

Analisis Tapak + maket

10 %

Tugas Kecil 3

(M5, M6, M7)

Konsep tapak dan gubahan massa

10 %

Ujian Tengah Semester [UTS]

20 %


Tugas Kecil 4

(M9)

Gubahan massa parsial

10%

Tugas Kecil 5

(M10, M11)

Struktur dan Utilitas Bangunan + SED

10%

Tugas Kecil 6

(M12 – M15)


kelengkapan Gambar dan Maket

10%

Ujian Akhir Semester [UAS]

20 %

Mahasiswa akan mengerjakan tugasnya saat berada di studio dan di rumah. Tugas kecil diberikan pada setiap pokok
bahasan di dalam studio dan dikumpulkan pada akhir waktu tiap pokok bahasan yang terjadwal pada tabel Rencana
Pembelajaran Semester [RPS]. Penilaian untuk tugas kecil disesuaikan dengan masing-masing komponen penilaian dalam
format A3 berwarna, maket atau model 3D. Setiap mahasiswa wajib mempresentasikan di depan pembimbing dan rekanrekannya karena proses merancang menjadi salah satu bagian penting dari penilaian.

Asistensi

Asistensi tugas dilakukan pada waktu studio, kecuali ada perjanjian khusus.

Keterlambatan Tugas


Keterlambatan tugas tidak akan diterima dan mahasiswa akan mendapatkan nilai E, kecuali mahasiswa bersangkutan
mempunyai ijin tertulis dari dokter/orang tua/instansi terkait yang menyebabkan mahasiswa bersangkutan tidak bisa
mengumpulkan tugas pada hari dan jam pengumpulan tugas.

Keterlambatan Kuliah

Keterlambatan mengikuti studio adalah maksimal 15 menit. Jika mahasiswa terlambat, maka mahasiswa dikenai sanksi
dengan tidak dihitung kehadiran dalam daftar hadir. Kehadiran minimal untuk mengikuti kelulusan adalah 80%. Akan tetapi,
mahasiswa tetap boleh mengikuti proses yang sedang berlangsung di studio. Kehadiran mahasiswa dapat dianulir di akhir
jam studio jika mahasiswa meninggalkan studio.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 2 dari 23

Plagiarisme

Setiap tindak plagiarism, baik dalam tulisan maupun dalam desain akan ditindak tegas dengan memberikan nilai E pada
tugas bersangkutan.


Ujian

Ujian Tengah Semester dan Ujian Akhir Semester merupakan ajang untuk menunjukkan kemampuan mahasiswa yang
komprehensif dari segi kerunutan dan kelogisan cara berpikir dan metode perancangan, segi keberdirian bangunan dan
konstruksi, segi penerapan teori dan konsep perancangan, segi keberlanjutan desain dan lingkungan sekitar, segi estetika,
dan segi kematangan penyajian, baik visual dan verbal. Ujian Akhir Semester akan direview oleh 2 (dua) reviewer, yaitu
review internal dan review eksternal yang mewakili dunia akademik dan praktisi di bidang arsitektur.

Teknis Studio

Mahasiswa diperbolehkan bekerja sambil mendengarkan musik asalkan tidak menganggu rekan atau kelas lain yang
berdampingan. Mahasiswa dilarang menonton film dan bermain game di luar materi selama jam studio. Mahasiswa
diperbolehkan untuk makan dan minum selama tidak membuang sampah sembarangan. Mahasiswa boleh meninggalkan
studio dengan izin fasilitator.

4. Kriteria Penilaian
Kriteria penilaian bersifat objektif yang terukur berdasarkan rubrik penilaian setiap tugas. Adapun penjelasan secara umum perolehan nilai mutu akhir
Perancangan Arsitektur 5 adalah sebagai berikut:
Nilai
Mutu


Jenjang

Bobot Angka

A

90,00 – 100

3,7

A-

80,00 – 89,99

3,3

B+

75,00 – 79,99


B

70,00 – 74,99

B-

65,00 – 69,99

C+

60,00 – 64,99

C

55,00 – 59,99

4
A


3

B

2,7
2,3
C
2

Deskripsi Capaian Pembelajaran
Mahasiswa mampu menunjukkan kreatifitas sesuai dengan konteks, berpikiran maju dan kritis dalam
menghadapi permasalahan serta jeli dalam menganalisis serta mampu mengemasnya ke dalam suatu
penyajian yang lengkap, menarik dan sistematis..
Mahasiswa telah memenuhi semua permintaan tugas secara lengkap, kritis, menarik, sistematis, orisinil dan
menarik disertai ketajaman kemampuan analisis – sintesis atas suatu permasalahan.
Mahasiswa memenuhi permintaan tugas dengan lengkap dengan tafsiran dan gagasan yang jelas, logis, runut
dan orisinil serta mampu mengemas semua ide secara sistematis dan menarik.
Mahasiswa memenuhi permintaan tugas dengan lengkap dengan tafsiran dan gagasan yang jeli, logis, runut
dan orisinil namun penyajian kurang menarik.
Mahasiswa memenuhi permintaan tugas dengan lengkap dengan tafsiran permasalahan secara jeli dan
gagasan perancangan secara logis, runut dan komprehensif namun penyajian tidak menarik.
Mahasiswa memenuhi permintaan tugas dengan lengkap dengan langkah – langkah perancangan yang jelas
dan logis serta menerapkan berbagai pengetahuan walalupun masih kurang runut, logis dan komprehensif.
Mahasiswa memenuhi permintaan tugas secara lengkap dan cukup berusaha menerapkan berbagai
pengetahuan namun belum runut, logis dan komprehensif.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 3 dari 23

Nilai
Mutu

Jenjang
1,7

5.

Bobot Angka

Deskripsi Capaian Pembelajaran

C-

50,00 – 54,99

Mahasiswa hanya memenuhi permintaan tugas namun belum mampu menerapkan pengetahuan secara
runut, logis dan komprehensif.
Mahasiswa perlu mengulang karena ia mengerjakan tugas seadanya dan tidak lengkap sesuai dengan
permintaan, tidak mampu menerapkan berbagai pengetahuan secara runut, logis dan komprehensif, dan tidak
mampu menyampaikan ide, baik secara visual (2D dan/atau 3D) dan lisan.
Mahasiswa belum layak lulus ketika mahasiswa tidak memenuhi salah satu atau beberapa kriteria, seperti
sering tidak mengumpulkan tugas atau tidak mengumpulkan tugas, tidak mengikuti ujian, dan melakukan
plagiarism.

1

D

D

40,00 – 49,99

0

E

E

< 40,00

Daftar Referensi



























Schuller, Wolfgang (1976). High Rise Building Structures. New York : John Wiley & Sons
Grondzik, Walter T et al (2009). Mechanical and Electrical equipment for Buildings. New Jersey : John Wiley & Sons
Ching, Francis DK (2007). Architecture, Form, Space and Order. New York : John Wiley & Sons
Lynch, Kevin (1984). Site Planning 3rd ed. MIT Press
Ashihara, Yoshinobu (1983). Exterior Design in Architecture. New York : Van Nostrand Reinhold
Duffy, Francis et al (1976). John. Planning Office Space. New York : Nichols Publishing
Dinas Tata Kota, Pemprov DKI. Pedoman Detail Teknis Ketatakotaan tentang Bangunan Tunggal
Allen, Edward and Iano, Joseph (2008). Fundamentals of Building Construction, Materials and Methods, New Jersey : John Wiley & Sons
Marmot, Alexi (2000). Office Space Pla i g Desig for To oorrow’s Workplace, Mc Graw Hill
Juwana, Jimmy S (2005). Sistem Bangunan Tinggi, Jakarta : Erlangga
De Chiara, Joseph and Crosbie, Michael J (2001). Time-Saver Standards for Building Types. New York : Mc Graw-Hill Professional
De Chiara, Joseph (1984). Time-Saver Standard for Residential Development. New York : Mc Graw Hill Books
Ching, Francis DK (2008). Building Construction Illustrated. New Jersey : John Wiley & Sons
Winter, Nathan B (2005). Architectural Is Elementary, Visual Thinking Through Architectural Concepts. New York : Gibbs Smith Publisher
Neufert, Ernst (2000). Architect Data 3rd ed. Victoria : Blackwell Science Ltd
Deasy, CM and Laswell, Thomas E (1985). Designing Places for People. New York : Watson Guptil Publ
Schwartz, Mildred F (1975). Office Building Design 2nd ed. New York : Mc Graw Hill Books
Haris, Charles and Dine, Nicholas (1997). Time-Saver Standards for Landscape Architecture. New York :Mc Graw-Hill Professional
Watson Donald and Crosbie, Michael J (2004). Time-Saver Standards for Architectural Design. New York : Mc Graw-Hill Professional
De Chiara, Joseph and Panero; Zelnik (2001). Time-Saver Standards for Interior Design and Space Planning. New York : Mc Graw-Hill Professional
Ching, Francis DK (2008). Building Structures Illustrated. New Jersey : John Wiley & Sons
White, Edward T (1975). Concept Sourcebook, A Vocabulary of Architectural Forms. New York : Architectural Media
Blacwell, Melene (1984). Geometry in Architecture. New York : John Wiley & Sons
James, Warren A (1993). KPF. New York : Rizolli International
Klotz, Heinrich (1989). New York Architecture. London : Thames and Hudson
White, Edward T (1996). Site Analysis. New York : Architectural Media

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 4 dari 23
















De Chiara, Joseph and Koppelman, Lee E (1978). Site Planning Standard. New York : Mc Graw-Hill Inc
Schuller, Wolfgang (1976). High Rise Building Structures, New York : John Wiley & Sons, 1976
Hart, Henn, Sontag (1978). Multi Storey Building in Steel. London : Granada publishing
Abele, Chris (2000). Architecture and Identity 2nd ed. London : Architectural Press
Lin, Mike W (1985). Architectural Rendering Techniques. New York : John Wiley & Sons
Peraturan Daerah No.7 tahun 1991 tentang Bangunan Dalam Wilayah DKI Jakarta
Baker, Geoffrey and Finaro, Bruno (1972). Shopping Centre, Design and Operation. New York : Architectural Press
Beddington, Nadine (1991). Shopping Centres 2nd ed. Architectural Press

Calthorpe, Peter, Ur a Co te t i “ustai a le Co
Ryn & Peter Calthorpe, 1986, pp. 1-33.

u ities: A Ne Desig “ thesis for Cities, Suburbs and Towns

“i

Va der

Gehl, Jan, Cities for People, 2010, Washington: Island Press.
Koolhaas, Re , Life i the Metropolis i Ar hite ture Theor si e 6
Mi hael Ha s,
, pp.
-330.
Mo tgo er , Charles,
. E er thi g is Co e ted to E er thi g Else i Happ Cit : Tra sfor i g Our Li es through Ur a Desig
Charles
Montgomery, 2013, pp. 257-277.
Pear e, Mi k, Fro Eastgate to CH : Buildi g o the E erg Watershed i Cit Edge: Co te porar i Ur a is by Esther Charlesworth, 2005,
pp.180-196.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 5 dari 23

6.

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

1a
Senin
29 Agt

 Mahasiswa mengetahui dan mengerti tata
ajaran mata kuliah Perancangan Arsitektur 5
 Mahasiswa dapat memahami materi tugas.

Bahan Kajian
(Materi Ajar)
Pengantar
 Penjelasan Tugas
 Pembagian kelompok
 Prosedur, Jadwal dan Tata Tertib

Bentuk
Pembelajaran
 Ceramah
 Diskusi
 Asistensi

Persiapan Tugas 1a (Studi literatur):
 Penjelasan mengenai tugas 1 dari
dosen
 Mahasiswa mempresentasikan dan
mendiskusikan hasil pembacaan
materi yang telah diberikan
 Sebelum kuliah berakhir, setiap
kelompok mempresentasikan hasil
pencarian awalnya
Presentasi Studi literatur:
 Mahasiswa memajang dan
mempresentasikan hasil akhir
diskusi materi bacaan yang
diberikan dan hasil analisis 2
preseden master plan kemudian
setiap kelompok saling mengkritisi
satu dengan yang lain.

1b
Senin
5 Sept






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi

Kriteria/Indikator
Penilaian
Diskusi
 Keaktifan diskusi
 Ide / sanggahan
 Analisis bacaan dikaitkan
dengan contoh
 Sintesis / kesimpulan

Standar
Kompetensi
Profesi

Bobot
Nilai
10%

IAI butir 2, 4, 8

Diskusi
 Keaktifan diskusi
 Ide / sanggahan
 Analisis bacaan dikaitkan
dengan contoh
 Sintesis / kesimpulan

Persiapan Tugas 1b (kunjungan
lapangan dan preseden):
 Penjelasan lokasi tapak untuk
survey lapangan dan luaran Tugas 2.
 Setiap kelompok menentukan dan
menganalisis 2 preseden untuk
menentukan program ruang dan
tipe kegiatan yang sepadan.

2a
Jumat
9 Sept

Mahasiswa mampu mengamati dan
menganalisis kondisi tapak, peraturan yang
berlaku di tapak, serta isu perkotaan di
sekitarnya dengan mendalam.

Survey Tapak dan Preseden:
 Mahasiswa mengeksplorasi
peraturan RTRW, RDTR, KDB, KLB,
dan GSB yang berlaku.
 Mahasiswa mencari data mengenai

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur






Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis bacaan dikaitkan
dengan contoh

Halaman 6 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Presentasi survey, kunjungan
lapangan dan studi preseden:
Mahasiswa memajang dan
mempresentasikan hasil akhir diskusi
survey, kunjungan lapangan dan
preseden dan setiap kelompok saling
mengkritisi satu dengan yang lain

3a
Senin
19 Sept

 Mahasiswa mampu menganalisis lokasi dan
kondisi sekitar tapak dengan menerapkan
prinsip-prinsip perancangan kota

 Mahasiswa mampu menyimpulkan hasil
analisis melalui gambar-gambar tataguna
lahan, intensitas bangunan, sistem lalu
lintas, titik masuk keluar kendaraan dengan
menyatakan dampak yang bakal timbul

Analisis Tapak:

 Mahasiswa secara berkelompok
mempresentasikan perkembangan
mapping, diagram, sketsa, foto, dan
lainnya yang mencakupi:
 Analisis terkait tataguna dan
intensitas lahan pada tapak dan
sekitarnya (RDTR, RTRW, KDB,
KLB, GSB, dll)
 Aksesibilitas dan konektivitas
tapak dengan sekitarnya (sistem
lalu lintas, akses alternatif, jenis
dan titik perhentian transportasi,
dan sebagainya)
 Kondisi perkotaan sekitar tapak.
 Kesimpulan dari keseluruhan
penelusuran berupa isu
perkotaan yang hendak
ditekankan
 Setelah presentasi berakhir,
mahasiswa dapat melanjutkan
survey dan pencarian data tapak
lebih detail.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Bobot
Nilai

 Sintesis / kesimpulan

lokasi dan kondisi sekitarnya
(mapping, dokumentasi, sketsa,
dsb).
 Mahasiswa mencari dan
menganalisis 2 buah preseden
 Mahasiswa mendengarkan
penjelasan tentang perancangan
mixed use dari profesional
2b
Jumat
16 Sept

Kriteria/Indikator
Penilaian






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi






Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis bacaan dikaitkan
dengan contoh
 Sintesis / kesimpulan






Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

10%

Halaman 7 dari 23

Standar
Kompetensi
Profesi

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

3b
Jumat
23 Sept

Mahasiswa mampu menilai kualitas tapak
setelah mendapatkan informasi tentang cuaca
dan iklim makro, topografi, tanaman, bangunan
sekitar, perilaku pengguna ke dalam gambar,
diagram, dan model.

Analisis tapak lanjutan:

4a
Senin
26 Sept

Mahasiswa mampu mempresentasikan hasil
analisis tapak dan sekitarnya dengan sistematis,
komunikatif, dan kreatif.

Presentasi analisis tapak dan maket:

 Mahasiswa sudah menambahkan
data dan analisis terkait tata guna
dan intensitas lahan yang belum
lengkap
 Masing-masing kelompok
melakukan analisis tapak dalam
bentuk diagram, sketsa, dan model
yang meliputi:
 Iklim makro tapak
 Topografi tapak
 Vegetasi di dan sekitar tapak
 Kondisi bangunan sekitar tapak
 Perilaku (target) pengguna
 Analisis S.W.O.T
 Hasil penelusuran lebih lanjut isu
perkotaan yang telah dipilih.
 Sebelum kuliah berakhir mahasiswa
mempresentasikan secara singkat
perkembangan analisisnya
 Mahasiswa memajang dan
mempresentasikan hasil akhir
analisis tapak dalam bentuk gambar
dan maket.
 Mahasiswa mengusulkan initial
statement yang akan dikembangkan
selanjutnya

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan












Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi

Standar
Kompetensi
Profesi

Bobot
Nilai

Analisis tapak

Persiapan Tugas 3 (Konsep tapak dan
gubahan massa bangunan:
 Penjelasan mengenai Tugas 3
4b
Jumat
30 Sept

Mahasiswa mampu mengembangkan initial
statement yang telah ia dapatkan sebelumnya
menjadi konsep ruang yang tepat untuk suatu
rancangan kawasan.

Pengembangan initial statement dan
konsep rancangan kawasan:

 Setiap kelompok mahasiswa
mengeksplorasi initial statement
tersebut untuk menghasilkan
model/diagram abstrak dari konsep
ruang yang hendak dirancang
(minimal 5 buah)

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi

10%

Halaman 8 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

 Setiap kelompok mahasiswa
mempresentasikan hasil eksplorasi
tersebut, kemudian melanjutkan
pengembangan konsep ruang ke
dalam tema dan struktur ruang
rancangan kawasan (landmark,
path, edge, nodes) serta diagram
hierarki akses dan konektivitas
kawasan.
 Di luar studio, mahasiswa perlu
menentukan intensitas lahan (figure
ground), fungsi lahan, fungsi
bangunan, dan tinggi bangunan di
kawasan tersebut yang kemudian
digambarkan dalam bentuk
mapping.
5
Senin
3 Okt

Mahasiswa mampu mengembangkan konsep
dan tema yang telah dieksplorasi sebelumnya
menjadi struktur ruang rancangan kawasan
yang tepat sesuai analisis yang telah dilakukan
sebelumnya.

Pengembangan struktur ruang
rancangan kawasan:
 Setiap kelompok mencoba
mengolah model/diagram konsep
ruang terakhir yang menjadi
landasan tema rancangan kawasan;
mapping struktur ruang rancangan
kawasan; diagram hirarki akses dan
konektivitas; mapping figure
ground, fungsi lahan, fungsi
bangunan, dan tinggi bangunan
pada kawasan.
 Mahasiswa melanjutkan
pengembangan rancangan kawasan
dengan memperbaiki struktur ruang
kawasan yang telah digagas dan
membuatnya ke dalam bentuk tiga
dimensi.
 Sebelum kuliah berakhir, mahasiswa
mempresentasikan progress
pengembangan rancangannya
tersebut.

5b
Selasa
4 Okt

Mahasiswa mampu menata guna lahan dan
besaran bangunan yang tepat dengan
mempertimbangkan analisis dan eksplorasi
yang telah dilakukan sebelumnya.

Pengembangan tata letak dan amplop
bangunan setiap lahan (KDB, KLB,
GSB):
 Setiap kelompok mempresentasikan
bentuk tiga dimensi hasil rancangan

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Halaman 9 dari 23

Standar
Kompetensi
Profesi

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi

kawasannya (bird - eye view,
perspektif, dan potongan
lingkungan) dan gambar potongan
right of way setiap jalan.
 Setelah itu, mahasiswa menentukan
koefisien dasar bangunan, koefisien
lantai bangunan, garis sepadan
bangunan, serta panduan
pengembangan lahan lainnya yang
menunjukkan karakteristik
rancangan kawasan yang diajukan.
 Sebelum kuliah berakhir, mahasiswa
mempresentasikan hasil
pengembangan rancangannya.
6a
Jumat
7 Okt

Mahasiswa mampu menata guna lahan dan
besaran bangunan yang tepat dengan
mempertimbangkan analisis dan eksplorasi
yang telah dilakukan sebelumnya

Eksplorasi konsep dan organisasi
massa bangunan rancangan kawasan:
 Setiap kelompok mahasiswa
menyajikan dan mempresentasikan
model, diagram, mapping , dan
guidelines rancangan kawasan yang
diajukan.
 Setiap kelompok saling mengkritisi
ide yang dipresentasikan.

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

 Presentasi
 Ceramah
 Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Konsep

Persiapan Ujian Tengah Semester
 Penjelasan hal-hal yang perlu
dipresentasikan pada Ujian Tengah
Semester,
6b
Senin
10 Okt

Mahasiswa mampu menyusun bahan
presentasi ide rancangannya dengan
sistematis, komunikatif, dan kreatif.

Persiapan Ujian Tengah Semester:
 Setiap kelompok mempresentasikan
perbaikan rancangannya sesuai
dengan kritik dan saran yang telah
diberikan pada presentasi Tugas 3.
 Setiap kelompok lanjut merender
gambar untuk poster A1 dan model
akhir rancangan.

7a
Selasa
11 Okt

Mahasiswa mampu menyusun bahan
presentasi ide rancangannya dengan
sistematis, komunikatif, dan kreatif.

Persiapan Ujian Tengah Semester:
 Setiap kelompok sudah
menyelesaikan poster A1 atau
model akhir rancangan dan
melanjutkan laporan design
guidelines kawasan rancangan

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Gubahan massa

Halaman 10 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi

 Sebelum kuliah berakhir, mahasiswa
mempresentasikan progres tugas
untuk Ujian Tengah Semester.

7b
Jumat
14 Okt

Mahasiswa mampu menyusun bahan
presentasi ide rancangannya dengan
sistematis, komunikatif, dan kreatif.

Persiapan Ujian Tengah Semester:
 Setiap kelompok sudah
menyelesaikan baik poster maupun
model rancangan.
 Mahasiswa lanjut membuat laporan
design guidelines kawasan
rancangan.

8
Senin
17 Okt

Mahasiswa mampu mempresentasikan
pe elusura Compact City to Live, Work, and
Play beserta studi preseden; analisis tapak dan
isu perkotaan di sekitarnya; serta konsep dan
ide gubahan massa yang hendak dirancang,
dengan sistematis, komunikatif, dan kreatif.

Ujian Tengah Semester

9a
Senin
24 okt

Mahasiswa mampu mengevaluasi penyajian
UTS-nya dan memperbaikinya dengan tepat.

Perbaikan UTS.
 Persiapan tugas 4 (Gubahan massa
dan tampilan bangunan)
 Masing-masing mahasiswa sudah
menentukan lahan dalam rancangan
kawasan untuk dirancang menjadi
bangunan ragam fungsi.
 Penjelasan mengenai hal hal yang
perlu dicapai dalam Tugas 4.
 Mahasiswa mempersiapkan konsep
dan program ruang rancangannya

9b
Jumat
28 Okt

Mahasiswa mampu merancang penampilan
bangunan dengan menerapkan prinsipprinsip
estetika visual dan menimbang sifat bahan,
warna, dan konteks lingkungan, serta disajikan
melalui model dan gambar.

Pengembangan massa dan ukuran
bangunan:
 Mahasiswa sudah menentukan
konsep dan program ruang
rancangan yang hendak dibuat dan
membawa hasil eksplorasinya, baik
berupa gambar, model, ataupun
diagram.
 Mahasiswa melanjutkan eksplorasi
gubahan massa tersebut ke dalam
gambar skematik atau model 3D.

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur












Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

 Presentasi
 Diskusi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi

20%

UTS

massa

Halaman 11 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi

 Mahasiswa mempresentasikan
gambar dan bentuk akhir gubahan
massa sebelum kuliah berakhir.
10a
31 Okt

Mahasiswa mampu merancang penampilan
bangunan dengan menerapkan prinsipprinsip
estetika visual dan menimbang sifat bahan,
warna, dan konteks lingkungan, serta disajikan
melalui model dan gambar

Pengembangan penampilan bangunan:
 Mahasiswa sudah menentukan
tampilan bangunan dengan
menunjukkan model 3D yang lebih
detail dan gambar tampak minimal
4 buah (material sudah terlihat)
 Mahasiswa mulai mendetail gambar
site plan, layoutplan, dan perspektif.
 Mahasiswa mempresentasikan hasil
pekerjaan sebelum kuliah berakhir.

10b
Jumat
4 Nop

Mahasiswa mampu merancang penampilan
bangunan dengan menerapkan prinsipprinsip
estetika visual dan menimbang sifat bahan,
warna, dan konteks lingkungan, serta disajikan
melalui model dan gambar

Pengembangan penampilan bangunan:
 Mahasiswa membawa gambar site
plan, layoutplan, dan perspektif
(minimal dua buah) untuk
diasistensikan.
 Mahasiswa mempersiapkan model
dan gambar lain yang belum selesai
untuk presentasi Tugas 4.

11a
Senin
7 Nop

Mahasiswa mampu mempresentasikan konsep
penampilan bangunan rancangannya dengan
argumentatif, komunikatif, dan kreatif

Pengembangan penampilan bangunan:
 Mahasiswa mempresentasikan hasil
akhir penampilan bangunan
rancangannnya.






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Persiapan Tugas 4 (pengembangan
sistem struktur dan konstruksi):
 Penjelasan hasil akhir Tugas 4
 Di rumah mahasiswa sudah mulai
mengeksplorasi struktur dan
konstruksi rancangan yang tepat
11b
Jumat
11 Nop

Mahasiswa mampu mengajukan konsep
struktur dan konstruksi bangunan melalui
model dan gambar dengan menentukan prinsip
struktur yang pernah dipelajari

Pengembangan sistem struktur dan
konstruksi rancangan:
 Tanpa melupakan penelusuran
tampilan bangunan yang telah
dilakukan sebelumnya, mahasiswa
mengeksplorasi sistem struktur
rancangan ke dalam gambar
diagram atau model di rumah
 Mahasiswa mempresentasikan

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

struktur

utilitas

Halaman 12 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi

gambar atau model sistem struktur
tersebut untuk diasistensikan.
 Mahasiswa mulai mendetail gambar
denah setiap lantai dengan
pertimbangan titik struktur dan
gambar potongan untuk detail
konstruksi.
 Sebelum kuliah berakhir mahasiswa
mempresentasikan progresnya
12a
Senin
14 Nop

Mahasiswa mampu mengajukan konsep
struktur dan konstruksi bangunan melalui
model dan gambar dengan menentukan prinsip
struktur yang pernah dipelajari

Pengembangan sistem struktur dan
konstruksi rancangan:
 Mahasiswa membawa gambar
denah setiap lantai yang sudah
memikirkan titik struktur dan
konstruksi; gambar detail material
dan konstruksi; serta gambar
potongan bangunan dan
lingkungan;
 Mahasiswa mengevaluasi hasil
kerjanya dan memperbaikinya agar
siap dipresentasikan

12b
Jumat
18 Nop

Mahasiswa mampu mempresentasikan konsep
struktur dan konstruksi rancangannya dengan
argumentatif, komunikatif, dan kreatif.

Pengembangan sistem struktur dan
konstruksi rancangan:
 Mahasiswa mempresentasikan hasil
akhir pengembangan sistem
struktur dan konstruksi
rancangannya.






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Gambar dan
Maket

Persiapan Tugas 5
 Penjelasan mengenai Tugas 5.
 Mahasiswa di rumah mulai
menentukan ide sustainability.
13a
Senin
21 Nop

Mahasiswa mampu mengajukan ide berprinsip
sustainable eco development dan sistem
utilitas bangunan rancangannya secara
argumentative, sistematif, dan komunikatif

Pengembangan sistem utilitas dan
sustainability:
 Mahasiswa sudah menentukan ideide rancangan yang menampung
prinsip sustainable eco
development melalui gambar,
diagram, sketsa, model, atau hal
lainnya
 Mahasiswa juga sudah membawa
diagram terkait utilitas bangunan

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 13 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

Bahan Kajian
(Materi Ajar)

Bentuk
Pembelajaran

Kriteria/Indikator
Penilaian

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi

rancangannya.
 Mahasiswa mulai melanjutkan
penerapan ide sustainability ke
dalam gambar rancangan.
 Sebelum kuliah berakhir, mahasiswa
mempresentasikan progress Tugas 5
13b
Jumat
25 Nop

Mahasiswa mampu mengajukan ide berprinsip
sustainable eco development dan sistem
utilitas bangunan rancangannya secara
argumentative, sistematif, dan komunikatif.

Pengembangan sistem utilitas dan
sustainability:
 Mahasiswa sudah menyelesaikan
gambar utilitas setiap lantai, baik
denah, potongan, ataupun
skematik.
 Mahasiswa mengevaluasi hasil
kerjanya dan memperbaikinya agar
siap dipresentasikan.

14a
Senin
28 Nop

Mahasiswa mampu mempresentasikan
penggunaann prinsip sustainable eco
development dan sistem utilitas bangunan
rancangannya secara argumentatif, sistematif,
dan komunikatif.

Pengembangan sistem utilitas dan
sustainability eco development:
 Mahasiswa mempresentasikan hasil
akhir pengembangan sustainability
pada rancangannya beserta utilitas.






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan






Presentasi
Ceramah
Diskusi
Asistensi







Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Persiapan UAS
14b
Jumat
2 Des

Mahasiswa mampu menyajikan hasil rancangan
dengan menerapkan prinsip teknik komunikasi
arsitektur

Pengembangan penyajian akhir:
 Mahasiswa memperbaiki gambar,
sketsa, diagram, dan model-model
yang telah dibuat sebelumnya agar
layak dipresentasikan
 Checklist persiapan UAS

15a
Senin
5 Des

Mahasiswa mampu menyajikan hasil rancangan
dengan menerapkan prinsip teknik komunikasi
arsitektur.

Pengembangan penyajian akhir:
 Mahasiswa memperbaiki gambar,
sketsa, diagram, dan model-model
yang telah dibuat sebelumnya agar
layak dipresentasikan
 Checklist persiapan UAS

15b
Jumat
9 Des

Mahasiswa mampu menyajikan hasil rancangan
dengan menerapkan prinsip teknik komunikasi
arsitektur

Pengembangan penyajian akhir:
 Mahasiswa memperbaiki gambar,
sketsa, diagram, dan model-model
yang telah dibuat sebelumnya agar
layak dipresentasikan
 Checklist persiapan UAS

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 14 dari 23

Minggu

Kemampuan Akhir yang Diharapkan

16
19 Des

Mahasiswa mampu mempresentasikan seluruh
proses dan hasil rancangannya dengan
sistematis, komunikatif, dan kreatif

Bahan Kajian
(Materi Ajar)
Ujian Akhir Semester

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Bentuk
Pembelajaran
 Presentasi
 Diskusi

Kriteria/Indikator
Penilaian






Diskusi
Keaktifan diskusi
Ide / sanggahan
Analisis
Sintesis / kesimpulan

Bobot
Nilai

Standar
Kompetensi
Profesi
UAS

Halaman 15 dari 23

7.

DESKRIPSI TUGAS
Mata Kuliah: Perancangan Arsitektur 5
Kode MK: ARS 401
Minggu ke: 1
Tugas ke: 1 (Studi literatur dan preseden)
Tujuan Tugas

Uraian Tugas






a.

Mahasiswa memahami bacaan dari berbagai sudut pandang dengan menuangkannya dalam display berupa gambar, sketsa, model, ataupun
diagram yang kemudian dipresentasikan
Mahasiswa mampu menganalisis dengan cermat preseden yang telah ditentukan
Mahasiswa mampu menarik kesimpulan dengan tepat bacaan dan preseden yang telah ditelaah.
Mahasiswa mampu menghargai pendapat kawan-kawan lain saat berdiskusi.
Obyek studi literatur terkait Co pa t Cit to Li e, Work, a d Pla tentang peraturan yang berlaku dan tipologi fungsi

b. Yang Harus dikerjakan:
Mahasiswa membaca, mengulas, dan mengeksplorasi bacaan yang dirujuk untuk memahami Compact City ; kemudian mahasiswa
menelaah peraturan dan tipologi bangunan perkantoran, komersial dan hunian; lalu, mahasiswa menarik kesimpulan dengan cermat dari
keseluruhan penelusuran tersebut. Keseluruhan proses ini harus dipresentasikan dalam bentuk display kreatif.
c.

Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan
Mahasiswa menelusuri bacaan yang ada dengan kritis, mendiskusikannya, dan mensintesisnya secara berkelompok berupa gambar, model,
diagram, sketsa, dan hal lainnya yang dapat mempresentasikan hasil pemikiran secara kreatif dan komunikatif.

d. Dekripsi Luaran Tugas yang Dihasilkan
Penjelasan hasil penelusuran literatur; Hasil analisis tipologi bangunan mencakupi konsep, kapasitas, guna lahan, aksesibilitas, konektivitas,
dan hal lain yang dapat dipelajari untuk mencapai Compact City . Kesimpulan keseluruhan penelusuran.
Kriteria Penilaian

Mahasiswa akan mendapatkan nilai sangat baik jika dalam presentasinya menunjukkan:
Kedala a pe elusura

ateri Co pa t Cit to Li e, Work, a d Pla

Ketajaman analisis preseden
Kecermatan dalam menarik kesimpulan
Kreativitas dalam mengomunikasikan proses dan hasil penelusurannya
Kritis dan aktif dalam berdiskusi (per individu)

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 16 dari 23

Mata Kuliah: Perancangan Arsitektur 5
Kode MK: ARS 401
Minggu ke: 1
Tugas ke: 1 (Studi literatur dan preseden)
Tujuan Tugas

Uraian Tugas






e.

Mahasiswa memahami bacaan dari berbagai sudut pandang dengan menuangkannya dalam display berupa gambar, sketsa, model, ataupun
diagram yang kemudian dipresentasikan
Mahasiswa mampu menganalisis dengan cermat preseden yang telah ditentukan
Mahasiswa mampu menarik kesimpulan dengan tepat bacaan dan preseden yang telah ditelaah.
Mahasiswa mampu menghargai pendapat kawan-kawan lain saat berdiskusi.
O ek studi literatur terkait Co pa t Cit to Li e, Work, a d Pla te ta g peratura a g erlaku da tipologi fu gsi

f.

Yang Harus dikerjakan:
Mahasiswa membaca, mengulas, dan mengeksplorasi bacaan yang dirujuk untuk memahami Compact City ; kemudian mahasiswa
menelaah peraturan dan tipologi bangunan perkantoran, komersial dan hunian; lalu, mahasiswa menarik kesimpulan dengan cermat dari
keseluruhan penelusuran tersebut. Keseluruhan proses ini harus dipresentasikan dalam bentuk display kreatif.

g.

Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan
Mahasiswa menelusuri bacaan yang ada dengan kritis, mendiskusikannya, dan mensintesisnya secara berkelompok berupa gambar, model,
diagram, sketsa, dan hal lainnya yang dapat mempresentasikan hasil pemikiran secara kreatif dan komunikatif.

h. Dekripsi Luaran Tugas yang Dihasilkan
Penjelasan hasil penelusuran literatur; Hasil analisis tipologi bangunan mencakupi konsep, kapasitas, guna lahan, aksesibilitas, konektivitas,
dan hal lain yang dapat dipelajari untuk mencapai Compact City . Kesimpulan keseluruhan penelusuran.
Kriteria Penilaian

Mahasiswa akan mendapatkan nilai sangat baik jika dalam presentasinya menunjukkan:
Kedala a pe elusura

ateri Co pa t Cit to Li e, Work, a d Pla

Ketajaman analisis preseden
Kecermatan dalam menarik kesimpulan
Kreativitas dalam mengomunikasikan proses dan hasil penelusurannya
Kritis dan aktif dalam berdiskusi (per individu)

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 17 dari 23

Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 2-4 Tugas ke : 2-Analisis Tapak Uraian Tugas
Tujuan Tugas
• Mahasis a e aha i peratura da ko disi tapak da sekitar ya, aik aspek fisik ataupu o -fisik, dengan menerapkan prinsipprinsip
pera a ga perkotaa • Mahasis a a pu e arik kesi pula i itial state e t keseluruha a alisis de ga er at • Mahasiswa mampu
mempresentasikan hasil analisisnya dengan sistematis, komunikatif, dan kreatif
Uraian Tugas a. Obyek Tapak seluas 5-10 ha di sekitar Jakarta Selatan
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 25 dari 32
b. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa memilih tapak sesuai ketentuan dengan isu perkotaan yang menarik dan terkait bacaan,
menganalisisnya dan mempresentasikannya di studio setiap minggunya seperti yang telah tertera pada RPS c. Metode/Cara Kerja/Acuan yang
Digunakan Mahasiswa menelusuri tapak dengan kritis, menganalisisnya, dan mensintesisnya secara berkelompok berupa gambar, model, diagram,
sketsa, dan hal lainnya yang dapat mempresentasikan hasil pemikiran secara kreatif dan komunikatif. d. Dekripsi Luara Tugas ya g Dihasilka •
A alisis peratura tapak da sekitar ya, e akupi RTRW, RDTR, KDB, KLB, G“B, dll. • A alisis ko disi perkotaa sekitar tapak, termasuk aksesibilitas,
konektivitas, dan isu perkotaan yang hendak ditekankan. • A alisis ko disi fisik tapak • A alisis “.W.O.T • Model ko tur tapak da prakiraa gugus
letak ra a ga • I itial state e t
Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Ketaja a a alisis tapak • Ke er ata dala
e arik
kesi pula • Kreati itas dala
e go u ikasika proses da hasil pe elusura ya • Kele gkapa luara tugas • Kritis da aktif dalam berdiskusi
(per individu)
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 5-6 Tugas ke : 3-Eksplorasi Konsep dan Organisasi Massa Bangunan pada
Kawasan Uraian Tugas
Tujuan Tugas
• Mahasis a a pu e ge a gka kesi pula hasil a alisis ya i itial state e t
e jadi ko sep rua g ya g tepat u tuk suatu rancangan
kawasan.
• Mahasis a a pu e uat struktur ka asa serta e ata assa da a plop a gu a ya sesuai de ga pri sip-prinsip yang telah ditelaah
pada studi literatur dan relevan dengan konsep yang telah didapatkan
• Mahasis a a pu e prese tasika ide/gagasannya dengan sistematis, komunikatif, dan kreatif. Uraian Tugas a. Obyek Rancangan kawasan
seluas 5-10 ha yang telah dianalisis sebelumnya
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 26 dari 32
b. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa mengeksplorasi kualitas tapak tanpa melupakaan studi literatur dan preseden yang telah
dilakukan sebelumnya untuk menghasilkan rancangan kawasan yang tepat; Mahasiswa juga perlu mempresentasikan proses rancangannnya di studio
setiap pertemuan seperti yang telah tertera pada RPS c. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa mengeksplorasi seluruh pengetahuan
yang ia dapatkan melalui analisis-analisis yang telah dilakukan untuk membuat struktur dan penataan kawasan, kemudian mensintesisnya secara

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 18 dari 23

berkelompok; Lalu, mahasiswa mengejawantahkan gagasan hasil diskusinya ke dalam gambar, model, diagram, sketsa, dan hal lainnya yang dapat
mempresentasikan hasil pemikiran secara kreatif dan komunikatif. d. Dekripsi Luara Tugas ya g Dihasilka • Model/diagra a strak dari i itial
statement dan eksplorasi konsep rancangan kawasan
• Mappi g struktur kota la d ark, path, edge, odes
• Mappi g fu gsi laha , fu gsi a gu a , ti ggi a gu a , da i te sitas laha figure ground )
• Diagra hierarki akses da ko ekti itas ra a ga ka asa .
• Ga ar poto ga li gku ga da right of ay
• Ga ar ird - eye view master plan dan perspektif suasana kawasan
• Ketera ga KDB, KLB, da G“B pada setiap laha .
• Guid elines yang menunjukkan karakteristik rancangan kawasan

Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Ke er ata dala
e arik kesi pula seluruh a alisis •
Relevansi ide dengan analisis ya g telah dilakuka se elu ya • Kreati itas dala
e go u ikasika proses da hasil pe elusura ya • Kele gkapa
luara tugas • Kritis, argu e tatif, da aktif dala
erdiskusi per i di idu
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 8 Tugas ke : Ujian Tengah Semester Uraian Tugas
Tujuan Tugas
Mahasiswa mampu mempresentasikan proses dan ide rancangan suatu kawasan dengan sistematis, komunikatif, dan kreatif sebagai bentuk
pemahaman atas soal tugas yang telah diberikan ( Compa ct City to Live, Work and Play )
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 27 dari 32
Uraian Tugas
a. Obyek Rancangan kawasan seluas 5-10 ha yang telah dianalisis sebelumnya
b. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa menyusun ide rancangannya ke dalam bentuk display kreatif yang layak dan komunikatif
untuk dipresentasikan.
c. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa memperbaiki dan menambah hasil pekerjaannya di tugas-tugas sebelumnya dengan tepat.
dan initial statement

kawasan (masingkawasan
Kriteria Penilaian

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

gram hierarki akses dan
- eye view master plan dan perspektif suasana
an

Halaman 19 dari 23

Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Pe jelasa ya g siste atis da ko u ikatif • Rele a si ide
de ga a alisis ya g telah dilakuka se elu ya • Kreati itas dala
e go u ikasika proses da hasil pe elusura ya • Kele gkapa luara tugas
• Kritis, argu e tatif, da aktif dala
erdiskusi per i di idu
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 9-11 Tugas ke : 4-Gubahan massa dan tampilan bangunan Uraian Tugas
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 28 dari 32
Tujua Tugas • Mahasis a
bentuk massa bangunan

a pu

eru uska ko sep ra a ga ya g tepat pada ka asa ya g telah dira a g da

e geja a tahka

ya dalam

Uraian Tugas
a. Obyek Bangunan fungsi majemuk minimal 5 lantai
b. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa menentukan lahan bangunan yang hendak ia rancang, menentukan konsep rancangan yang
kontekstual dan sesuai aturan, lalu mengejawantahkan idenya ke dalam massa bangunan c. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa
membuat model dan menggambarkan idenya untuk dipresentasikan pada setiap pertemuan sesuai dengan yang telah tertera pada RPS. d. Dekripsi
Luara Tugas ya g Dihasilka • Model, ga ar, diagra (program ruang, dll), atau hal lainnya yang menunjukkan eksplorasi bentuk bangunan
• Ga ar “ite pla da layout pla
• Ga ar ta pak i i al 4 uah eserta suasa a li gku ga sekitar
• Ga ar perspektif a gu a
i i al uah ird - eye view dan human eye level )
• Pe jelasa keterkaita ko sep ra a ga a gu a de ga ka asa
Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Ketepata dala
e e tuka ko sep da program ruang
rancang a gu a • Keteku a da kreati itas dala eksplorasi e tuk gu aha
assa • Kreati itas da ti gkat ko u ikatif prese tasi •
Kele gkapa luara tugas • Kritis, argu e tatif, da aktif dala
erdiskusi
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 11-12 Tugas ke : 5-Stuktur dan Konstruksi Uraian Tugas
Tujua Tugas • Mahasis a a pu e e tuka siste struktur da detail ko struksi de ga tepat ke dala ra a ga a gu a ya
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 29 dari 32
Uraian Tugas
e. Obyek Bangunan fungsi majemuk minimal 5 lantai
f. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa menentukan sistem struktur keseluruhan bangunan yang sesuai dengan konsep rancang
bangunannya disertai detail konstruksi yang mendukung sistem tersebut. g. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa membuat model
dan menggambarkan idenya untuk dipresentasikan pada setiap pertemuan sesuai dengan yang telah tertera pada RPS. h. Dekripsi Luaran Tugas yang
Dihasilka • Pe jelasa
e ge ai keu ggula siste struktur ya g ahasis a pilih
• Ga ar de ah setiap la tai eserta titik struktur

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 20 dari 23

• Ga ar poto ga a gu a
i i al uah da ga ar poto ga li gku ga
• Diagra / odel penjelasan ide sistem struktur yang akan digunakan
• Ga ar detail ko struksi ra a ga

i i al

uah.

Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Ketepata dala
e e tuka siste struktur dan
konstruksi • Ketaja a a alisis struktur da ko struksi • Kele gkapa luara tugas • Kritis, argu e tatif, da aktif dala
erdiskusi
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 12-14 Tugas ke : 5-Utilitas dan sustainability Uraian Tugas
Tujua Tugas • Mahasis a a pu e e tuka siste utilitas da
e erapka sustai a ility e o de elop e t ke dala ra a ga angunannya.
Uraian Tugas
i. Obyek Bangunan fungsi majemuk minimal 5 lantai
j. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa menentukan sistem utilitas keseluruhan bangunan dan lahan sekitarnya yang sesuai dengan
konsep rancang bangunannya dengan menekankan sustainability eco development disertai detail konstruksi dan material yang menduung sistem
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 30 dari 32
tersebut ; mencakupi sistem elektrik dan mekanikal, sistem pengairan dan pembuangan; serta hal lain yang mampu mendukung fungsi bangunan
secara berkelanjutan
k. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa membuat model dan menggambarkan idenya untuk dipresentasikan pada setiap pertemuan
sesuai de ga ya g telah tertera pada RP“. l. Dekripsi Luara Tugas ya g Dihasilka • Pe jelasa
e ge ai keu ggula siste utilitas yang mahasiswa
pilih dan ide-ide sustainability yang dimiliki oleh rancangan
• Ga ar de ah setiap la tai de ga utilitas ya
• Ga ar poto ga a gu a da li gku ga ya g e jelaska utilitas a gu a
• Diagra / odel pe jelasa siste utilitas da sustai a ility
• Ga ar detail aterial da ko struksi ya g e duku g ki erja siste utilitas ya g erkela juta
Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Ketepata dala
e e tuka siste utilitas dan penerapan
sustai a le e o de elop e t • Ketaja a a alisis pe e tua utilitas a gu a da sekitar • Kele gkapa luara tugas • Kritis, argumentatif, dan aktif
dalam berdiskusi
Mata Kuliah : Perancangan Arsitektur 5 Kode MK : ARS 401 Minggu ke : 16 Tugas ke : Ujian Akhir Semester
Uraian Tugas
Tujua Tugas • Mahasis a

a pu

e prese tasika proses da ide ra a ga

a gu a

ya de ga siste atis, ko u ikatif, da kreatif

Uraian Tugas

RPS Mata Kuliah Perancangan Arsitektur 5 – Program Studi Arsitektur

Halaman 21 dari 23

e. Obyek Bangunan fungsi majemuk minimal 5 lantai
f. Yang Harus Dikerjakan dan Batasan-Batasan Mahasiswa menggubah ide rancangannya ke dalam bentuk display kreatif yang layak dan komunikatif
untuk dipresentasikan.
g. Metode/Cara Kerja/Acuan yang Digunakan Mahasiswa memperbaiki dan menambah hasil pekerjaannya di tugas-tugas sebelumnya.
RPS Mata Kuliah Arsitektur dan Perilaku – Program Studi Arsitektur Halaman 31 dari 32
h. Dekripsi Luara Tugas ya g Dihasilka • Model akhir ra a g a gu a • Poster A ya g e jelaska : • Hasil pe elusura Compact city to live,
ork, a d play da studi presede
aster pla • A alisis tapak da i itial state e t • “ekilas e ge ai ra a ga ka asa • Model, gambar,
diagaram, atau hal lainnya yang menunjukkan eksplorasi bentuk bangunan dan keterkaitan konsep rancangan denga ka asa • “ite pla • Layout
pla • Ga ar de ah setiap la tai • Ga ar ta pak i i al 4 uah • Ga ar perspektif a gu a /eksterior ird - eye ie & hu a eye le el •
Ga ar perspektif i terior • Ga ar poto ga a gu a • Ga ar poto ga li gku ga • Pe jelasa struktur da detail ko struksi da
aterial •
Pe jelasa utilitas setiap la tai • Pe jelasa pe erapa sustai a le e o de elop e t
Kriteria Penilaian
Mahasis a aka
e dapatka ilai sa gat aik jika dala prese tasi ya e u jukka : • Pe jelasa ya g siste atis da ko u ikatif • Rele a si ide
de ga a alisis ya g telah dilakuka se