Pengumuman tenant yang lolos seleksi 2

PENGUMUMAN TENANT YANG LOLOS SELEKSI BERKAS
Berdasarkan hasil seleksi berkas dari 25 mahasiswa/Alumni yang mendaftar menjadi tenant dari jalur
seleksi, yang dinyatakan lulus seleksi berkas sebanyak 23 Peserta dan 2 peserta dinyatakan tidak lulus
seleksi berkas. Dengan uraian sebagaai berikut:
A. Peserta yang Lulus Seleksi
No.
Nama
Status
1.
Defri Risdianto
Alumni
2.

Erik Almanar

Mahasiswa

3.
4.
5.
6.

7.
8.
9.
10.
11.
12.
13.
14.

Damai H
Rahmawati
Pransisca
Reni Fitri Ashari
Maratus Solihah
Wahyu Minardi
Bernas rasmana
Nurbaiti
Anggia Dwi larasati
Eka Setia budi
Rio Dayu Septaji

Dea Saputra

Mahasiswa
Mahasiswa
Mahasiswa
Mahasiswa
Mahasiswa
Alumni
mahasiswa
mahasiswa
mahasiswa
mahasiswa
mahasiswa
Alumni

15.

Marliana Juwita

Mahasiswa


16

Uthi Fadhilah

mahasiswa

17.

Alex Kurniawan
Almansyur
Teguh Muslih
Agung Hidayat
Dediana
Paulus Apri
Cahyono
Sofyan Adiyatma
Hafis m. Kaunang
Ataji


Alumni

Jenis Usaha
Peternakan Bebek dan
Penetasan
Konter Pulsa dan paket
data
Budi daya Ikan Lele
Idem
Idem
Idem
Idem
Budidaya puyuh petelur
Penetasan Telur Bebek
Cake Lumpur Ubi Ungu
Cake Lumpur Ubi Ungu
Ternak bebek Modern
Hidroponik Selada
Pembesaran ayam Jowo
super

Kerajinan Tas rajut Tali
Kur
Kerajinan Tas rajut Tali
Kur
Hidroponik VEG Green

Alumni
Alumni
Mahasiswa
Mahasiswa

Foto Copy Alkha jaya
Ternak Puyuh
Penangkaran burung
Penangkaran burung

mahasiswa
Mahasiswa

Penangkaran burung

Sablon Lucu

18.
19.
20
21.
22.
23

Keterangan
Mandiri

Mandiri
Mandiri
Kelompok

Mandiri

Kelompok


Mandiri
Mandiri
kelompok
Mandiri
Mandiri
Mandiri
Kelompok

Mandiri

Mandiri

B. Peserta yang tidak lulus seleksi dan alasan Penolakan:
No.
Nama
Alasan Penolakan
1.
Wibi Dwi Prakasa
Mahasiswa baru semester 2, sedangkan syarat minimal semester 3
(Mahasiswa)

2.
Ujang Tatang
Rencana Usaha kurang sesuai dengan rancangan (bidang usaha)
(Alumni)
yang ditargetkan pada program IbK FKIP UM Metro
C. Informasi Pelaksanaan Test Wawancara:
Pelaksanaan
: Hari Senin, 22 Mei 2017
Waktu
: pk. 8.00 sd selesai
Tempat
: Laboratorium BK FKIP UM Metro
Informasi tambahan: wawancara dilaksanakan secara berkelompok atau mandiri sesuai usulan
usaha (kelompok/mandiri) dan peserta agar menyiapkan plan bisnis. (upayakan dalam bentu power
point/Presnetasi)
Metro, 19 Mei 2017
Ketua Team

Dr. Nyoto Suseno, M.Si.
NIDN: 0011056715