135637 AKJ 2010 09 02 Hotel LPP Menjelang Lebaran Okupansi Meningkat

Judul
Lokasi
Tanggal
Rep / Kam

: Hotel LPP Menjelang Lebaran Okupansi Meningkat
: Jl. Laksda Adisucipto Yogyakarta
: 1 September 2010
: Widi

Walaupun sebagian besar mereka yang berdomisili di yogyakarta / pulang kampung saat lebaran / namun
yogyakarta masih menjadi tempat wisata yang selalu padat saat libur lebaran // Moment ini selalu ditangkap
oleh pengelola hotel dan penginapan / untuk lebih menawarkan jasanya //
LPP Hotel yang berada di jalan laksda adisucipto ini pun memberikan harga khusus saat libur lebaran / tanpa
mengurangi pelayanan yang diberikan //
Menurut Marketing manajer LPP Hotel / Yuniar / kendati relative agak jauh dari pusat kota / namun seperti
pengalaman tahun-tahun sebelumnya / hotelnya selalu penuh saat libur lebaran //
----- Statement : Yuniar – Marketing Manajer LPP Hotel ----Dengan kondisi LPP hotel saat ini / diyakinkannya para tamu akan lebih nyaman karena bernuansa taman //
Saat ini LPP Hotel juga telah melengkapi diri dengan fasilitas kolam renang, meeting room, business Centre,
poolbar dan free transportation dari tempat kedatangan tamu //
Pada hari biasa / tingkat okupansi hotel ini mencapai 55 persen // Angka ini menurut yuniar cukup bagus untuk

hotel yang terbilang masih baru //

Widi melaporkan untuk AKJ RBTV
News reader : Hotel LPP Menjelang Lebaran Okupansi Meningkat
Pada libur lebaran / diprediksi sebagian besar kamar hotel di yogyakarta akan penuh //
Untuk mengantisipasinya / calon pengunjung atau tamu di rekomendasikan untuk melakukan pemesanan jauhjauh hari //
Hal serupa juga di alami oleh LPP Hotel di jalan laksda Adisucipto / yang terpaksa harus menolak tamu saat
libur lebaran ///