Abstrak Perda Sigi No.2 Th 2016

RETRIBUSI – PELAYANAN KESEHATAN
2016
PERDA KAB. SIGI NO. 2 TAHUN 2016, LD. 2016/NO. 2, SETDA KAB. SIGI: 3 HLM
PERATURAN DAERAH SIGI TENTANG PERUBAHAN ATAS PERATURAN DAERAH KABUPATEN
SIGI NOMOR 13 TAHUN 2014 TENTANG RETRIBUSI PELAYANAN KESEHATAN
ABSTRAK

: - bahwa untuk memenuhi kebutuhan masyarakat Kabupaten Sigi dalam
pelayanan kesehatan, Pemerintah Daerah melakukan penambahan jenis
pelayanan serta dilakukan penyesuaian tarif retribusi khususnya pada Rumah
Sakit Umum Daerah Tora Belo Kabupaten Sigi. dalam Peraturan Daerah
Kabupaten Sigi Nomor 13 Tahun 2014 tentang Retribusi Pelayanan Kesehatan
masih terdapat kekurangan jenis pelayanan dan penyesuaian tarif sesuai
dengan perkembangan kebutuhan masyarakat.
- Dasar Hukum Peraturan Daerah ini adalah: Pasal 18 ayat (6) UUD 1945, UU
No.27 Tahun 2008, UU No.28 Tahun 2009, UU No.23 Tahun 2014, UU No.9
Tahun 2015, PP No.69 Tahun 2010, Perda Sigi No.13 Tahun 2014.
- Dalam Peraturan Daerah ini diatur tentang: perubahan ketentuan dalam
Lampiran II Peraturan Daerah Kabupaten Sigi Nomor 13 Tahun 2014 tentang

CATATAN


Retribusi Pelayanan Kesehatan
: - Perda ini mulai berlaku pada tanggal diundangkan 11 April 2016.
- Penjelasan 1 hlm, lampiran 26 hlm.