Expose Software di UPDB Kab Kota Tangerang mpdf

SYNCORE - always deliver value
Expose Software Di UPDB Kab Kota Tangerang
posted by kukuh_budiman on October 7, 2015
Awal Oktober ini kami mendapat kesempatan untuk mengunjungi Unit Pengelola Dana Bergulir
(UPDB) Kab Kota Tangerang. UPDB Kab Tangerang ini merupakan salah satu UPDB terbaik yang
ada di Indonesia. Karenanya kami merasa bersyukur telah mendapat kesempatan untuk
membangun kerjasama dengan mereka.
Sebagai perusahaan yang didukung oleh para profesional untuk membantu perusahaan atau
organisasi meningkatkan kinerjadan menciptakan terobosan lewat penguatan sistem, konsultasi,
dan training, kami percaya UPDB Kab Tangerang masih dapat menjadi lebih baik jika
menggunakan Software yang tepat.
Harapan inilah yang ingin kami sampaikan dan buktikan dalam acara "Expose Software
Pengelolaan Keuangan BLUD untuk Unit Pengelola Dana Bergulir Kab Kota Tangerang,"
Sebagaimana umumnya dalam acara Expose, kami juga membuka dialog dua arah (tanya-jawab)
dan masukan-masukan dari pihak UPDB Kab Kota Tangerang. Dengan cara ini kami percaya,
software-software yang kami kembangkan nantinya akan benar-benar tepat guna.
Berikut foto-foto suasana Expose Software di UPDB Kab Kota Tangerang :

Tags: system, Syncore Consulting
Permalink | Comments (0) | Last updated on October 7, 2015