Rekapitulasi Koreksi Aritmatika Gapura RS

PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH INDRASARI RENGAT
KABUPATEN INDRAGIRI HULU TA. 2012
PENGUMUNAN REKAPITULASI HASIL KOREKSI ARITMATIKA
No. 05 /PAN/PLS-GPR/RSUD/VIII/2012
KEGIATAN
PEKERJAAN
BIDANG

:
:
:

HPS

: Rp.

PEMELIHARAAN RUTIN/BERKALA GEDUNG KANTOR RSUD INDRASARI RENGAT
PEMBUATAN GAPURA RUMAH SAKIT
ARSITEKTUR
160.000.000


Panitia Pengadaan Barang/Jasa Berdasarkan Berita Acara Pembukaan sampul Penawaran Nomor : 04
/BAPDP/PAN/PLS-GPR/RSUD/VIII/2012 Tgl. 14 Agustus 2012 telah melaksanakan Koreksi Aritmatik sesuai
dengan ketentuan yang berlaku yaitu koreksi terhadap daftar kuantitas dan harga yang dilakukan terhadap perkalian
antara kuantitas dengan harga satuan beserta penjumlahannya terhadap dokumen penawaran yang masuk, dengan
ini diberitahukan hasil koreksi aritmatik sebagai berikut ;
No.
Nama Perusahaan Peserta Pengadaan
Rangking
Barang/Jasa

Nilai Penawaran
Termasuk PPn (10%)
(Rp.)

Nilai Penawaran
Terkoreksi Termasuk
PPn (10%)

Keterangan

(Tetap /
Terkoreksi)

1

CV. MANDALA TEKHNIK

158.989.000,00

158.989.000,00

Tetap

2

CV. SURYA INDRAGIRI

159.614.000,00

159.614.000,00


Tetap

3

CV. INDRAGIRI SEJATI

159.671.000,00

159.671.000,00

Tetap

Demikian disampaikan untuk dapat dimaklumi.

Rengat, 15 Agustus 2012
Dievaluasi Oleh :
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA,

1.


RISWIDIANTORO
Ketua

: TTD

2.

DUWI AGUS SETIAWAN, S.Kep, Ns
Sekretaris
: TTD

3.

ZULKARNAIN, ST
Anggota

: TTD