BUDIDAYA SARANG WALET DI GRESIK TAHUN 1901-1980 Repository - UNAIR REPOSITORY

BUDIDAYA SARANG WALET SKRIPSI

BUDIDAYA SARANG WALET SKRIPSI

  iii BUDIDAYA SARANG WALET DI GRESIK TAHUN 1901-1980 SKRIPSI Sebagai Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana pada Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga Oleh: SITI AROFAH 121211432039 PROGRAM STUDI ILMU SEJARAH FAKULTAS ILMU BUDAYA UNIVERSITAS AIRLANGGA SURABAYA 2016 iv

BUDIDAYA SARANG WALET SKRIPSI

BUDIDAYA SARANG WALET SKRIPSI

  SITI AROFAH

v

  Jika kau ringankan tanganmu untuk mempermudah urusan orang lain Maka Allah akan mengulurkan tanganNya untuk mempermudah urusanmu Karena apapun yang kau tanam hari ini pasti akan kau tuai nanti (Siti Arofah) Skripsi ini penulis persembahkan kepada Kedua orang tua, Bapak Ibu guru Serta orang-orang tercinta di sekeliling penulis vi

KATA PENGANTAR

  Puji Syukur patut penulis ungkapkan kepada Allah SWT. yang telah memberikan segala nikmat, taufiq serta petunjukNya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan skripsi ini. Ucapan salam kepada Nabi Muhammad SAW. juga senantiasa tidak pernah lupa mengiringi rasa syukur ini. Semoga limpahan rahmat dari Allah dan RasulNya senantiasa mengiringi.

  Alhamdulillah dengan perjalanan yang tidak mudah akhirnya penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Budidaya Sarang Walet di Gresik tahun 1901-1980”. Penulisan Skripsi ini disusun sebagai tugas akhir untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk memperoleh gelar Sarjana Humaniora pada Jurusan Ilmu Sejarah Universitas Airlangga.

  Dalam kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak- pihak yang secara langsung maupun tidak langsung sangat membantu dalam penulisan ini. Penulis mengucapkan terima kasih kepada:

  1. Gayung Kasuma, S.S., M.Hum selaku Ketua Departemen Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga sekaligus selaku dosen wali;

  2. Ikhsan Rosyid Mujahidul Anwari, S.S., M.A selaku dosen pembimbing skripsi;

  3. Kedua orang tua dan keluarga yang selalu memberikan do’a dan dukungan;

  4. Sahabat-sahabat yang banyak membantu memberikan dukungan terutama dukungan moril kepada penulis; vii

  5. Teman-teman angkatan 2012 Program Studi Ilmu Sejarah Fakultas Ilmu Budaya Universitas Airlangga; 6. Semua pihak yang tidak mungkin penulis sebutkan satu persatu.

  Akhirnya penulis menyadari bahwa dalam penulisan dan penyusunan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu segala masukan dan kritik serta bimbingan dari pembaca yang sifatnya membangun penulis terima dengan senang hati.

  Surabaya, 20 Januari 2016 Penulis

  Siti Arofah 121211432039

  viii ix

BUDIDAYA SARANG WALET SKRIPSI

  ABSTRAK Skripsi ini membahas perkembangan budidaya sarang walet di Gresik tahun 1901-1980 beserta pengaruhnya terhadap perekonomian masyarakat Gresik pada masa itu. Latar belakang penulisan ini karena Gresik pernah menjadi daerah yang sangat potensial sebagai jalur perdagangan pada masa kolonial. Penelitian ini menggunakan metode penulisan sejarah yakni heuristik, verifikasi sumber, interpretasi, dan historiografi. Pengumpulan data dilakukan dengan metode heuristik yaitu penelusuran sumber atau arsip baik tertulis maupun lisan. Sumber tertulis berupa koran, majalah, arsip keluarga pemilik budidaya sarang walet serta

  verslag dan encylopedie van Nederlandsch-Indie. Penelitian ini lebih difokuskan

  pada sejarah ekonomi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada tahun 1901- 1980 budidaya sarang walet telah berkembang di Gresik. Keadaan alam Gresik saat itu sangat sesuai untuk pembudidayaan sarang walet. Selain itu, kondisi penduduk Gresik juga sangat mendukung terhadap perkembangan budidaya sarang walet. Selain orang-orang pribumi, di Gresik juga terdapat orang-orang Tionghoa, orang-orang Arab, dan orang-orang Eropa. Budaya orang Tionghoa berupa pengobatan tradisional dengan menggunakan sarang walet inilah yang menjadi salah satu sebab berkembangnya budidaya sarang walet di Gresik. Oleh karena itu, kondisi geografi serta penduduk Gresik sangat mendukung adanya budidaya sarang walet. Selama tahun 1901-1980 budidaya sarang walet telah dilakukan di rumah-rumah atau dalam sebuah bangunan setelah sebelumnya dilakukan di gua dan tebing. Perubahan cara budidaya itu juga kali berdampak pada penghasilan para pembudidaya sarang walet. Namun harga sarang walet yang sangat mahal tetap memberikan dampak ekonomi yang cukup baik bagi pembudidaya sarang walet di Gresik selama rentang waktu tersebut. Tetapi dampak ekonomi yang baik tidak dapat dirasakan secara merata oleh seluruh warga disekitar pembudidayaan, dampak ekonomi yang baik tersebut hanya dapat dirasakan oleh para pembudidayanya saja.

  Kata kunci: Gresik, budidaya, ekonomi, sarang walet.

  x

  xi DAFTAR ISI

  Sampul Depan.…………………………………………………………. i Sampul Dalam……………………………………………………………. ii Prasyarat Gelar…………………………………………………………… iii Persetujuan Pembiming skripsi…………………………………………… iv Pengesahan Dewan Penguji Skrispi………………………………………. v Motto dan Persembahan………………………………………...………... vi KATA PENGANTAR………………….………………………………… vii PERNYATAAN…………………………………………………………. ix ABSTRAK……………………………………………………………….. x DAFTAR ISI……………………………………………………………… xi DAFTAR TABEL………………………………………………………... xiii DAFTAR GAMBAR…………………………………………………….. xiv DAFTAR LAMPIRAN………………………………………………….... xv DAFTAR SINGKATAN DAN ISTILAH………………………………… xvi

  BAB I Pendahuluan A. Latar Belakang………………………………..…........ 1 B. Rumusan Masalah………………………………..……. 7 C. Tujuan dan Manfaat……………………………..…….. 7 D. Ruang Lingkup Bahasan ……………………………… 8 E. Kerangka Konsep……..………………………..……… 11 F. Tinjauan Pustaka……………………………………… 13 G. Metode penelitian…………………………………….... 16 H. Sistematika…………………………………………….. 19 BAB II Kondisi Umum Gresik 1901-1980 A. Kondisi Geografi……………………………………… 21 B. Kondisi Penduduk……………………………………. 28 C. Awal Budidaya Sarang Walet di Jawa………….……. 36

  BAB III Budidaya Sarang Walet Rumahan di Gresik pada Tahun 1901-1980 A. Aspek Ekonomi Pembudidayaan Sarang Walet pada Tahun 1901-1980……..……………….…..….... ….. 45 1. Produksi……………………………………. ….

  46

  a. Jumlah Produksi…………….……………… 50 b. Faktor-faktor Produksi…….…………… ….

  58 1) Rumah……………………………… ….

  59 2) Pekerja………………………………….

  63 2. Distribusi……………………………………….

  68 B. Dampak Budidaya Sarang Walet Terhadap Perekonomian Masyarakat……….……..……….….

  75 BAB IV Simpulan………………………….….…………………

  95 DAFTAR PUSTAKA……………………………………….…………

  98 LAMPIRAN…………………………………………………………… 103

  xii

  DAFTAR TABEL

  Tabel 1 Produksi rata-rata per-rumah dalam satu kali panen (per-3 bulan)……..50 Tabel 2 Produksi sarang walet rumahan di Jawa Timur pada tahun 1980………57

  xiii

  DAFTAR GAMBAR

  Gambar 1 Peta Karesidenan Surabaya tahun 1916……………………………24 Gambar 2 Salah satu gua di Suci tahun 1924…………………………………43 Gambar 3 Rumah-rumah di Sidayu tahun 1980………………………………57 Gambar 4 Salah satu rumah budidaya sarang walet tahun 1930-an di pusat kota Gresik…………………………………………………………61

  xiv