PENGUMUMAN PEMILIHAN LANGSUNG DINAS PENDIDIKAN KAB. BENGKAYANG

PEMERINTAH KABUPATEN BENGKAYANG

DINAS PENDIDIKAN
Jalan Guna Baru, Trans Rangkang Telp.(0562) 441307, 441821. Fax. (0562) 441307
BENGKAYANG 79182

PENGUMUMAN PEMILIHAN LANGSUNG DENGAN PASCAKUALIFIKASI
Nomor: 420/02/PENGLANG/PPBJ-DISPEN/VII/2013
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa pada Dinas Pendidikan Kabupaten Bengkayang akan
melaksanakan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi untuk paket pekerjaan
konstruksi sebagai berikut:
1. Paket Pekerjaan
No

Nama paket pekerjaan

1.

Pembangunan Gedung
SMPN 01 Seluas
Kecamatan Seluas

Pembangunan Gedung
SMAN 01 Sanggau Ledo
Kec. Sanggau Ledo

2.

Lingkup
pekerjaan

Nilai total HPS

Pekerjaan
konstruksi

Rp.
3.100.000.000,00

Pekerjaan
konstruksi


Rp.
3.100.000.000,00

Sumber
pendanaan
BanProv
Kalbar TA.
2012
BanProv
Kalbar TA.
2012

Tahun
anggaran
2013
2013

2. Persyaratan Peserta
a. Memiliki ijin usaha berupa SITU, SIUP, TDP serta ijin usaha lainnya sesuai klasifikasi
pekerjaan yang diminati.

b. Badan usaha pelaksana pekerjaan konstruksi.
c. Badan usaha dengan kualifikasi kecil (K).
3. Pelaksanaan Pengadaan
Tempat dan alamat : Jalan. Guna Baru Trans Rangkang Bengkayang Telp/Fax. (0562)
441821
Website
: www.bengkayangkab.go.id
4. Jadwal Pelaksanaan Pengadaan
No
Kegiatan
a. Pendaftaran
dan
Pengambilan Dokumen
Pengadaan
b. Pemberian Penjelasan

Waktu

Jumat, 26 Juli 2013 s/d
Kamis, 01 Agustus 2013


09.00 WIBA-15.00 WIBA

Selasa, 30 Juli 2013

09.00 WIBA – Selesai

Rabu, 31 Juli 2013 s/d
Jumat, 02 Agustus 2013

09.00 WIBA -15.00 WIBA
Kecuali Hari Terakir s/d
10.00 WIBA

c.

Pemasukan
Penawaran

d.


Pembukaan Dokumen
Jumat, 02 Agustus 2013
Penawaran
Evaluasi Penawaran
Senin, 12 Agustus 2013 s/d
Rabu, 14 Agustus 2013
Pengumuman
Selasa, 20 Agustus 2013
Pemenang
Masa Sanggah
Rabu, 21 Agustus 2013 s/d
Jumat, 23 Agustus 2013
Penerbitan SPPBJ
Senin, 26 Agustus 2013

e.
f.
g.
h.


Dokumen

Hari/Tanggal

10.05.WIBA

5. Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Pengadaan dapat diwakilkan dengan membawa
surat tugas dari direktur utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu
pengenal.
6. Seseorang dilarang mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam mendaftar dan
mengambil Dokumen Pengadaan.
7. Dokumen Pengadaan dapat diambil dalam bentuk cetakan, softcopy dan/atau diunduh
melalui website www.bengkayangkab.go.id.
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Bengkayang, 26 Juli 2013
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Dinas
Pendidikan Kabupaten Bengkayang
ttd