KEGIATAN PENGELOLAAN WEBSITE www.bungokab.go.id SEBAGAI MEDIA HUMAS PEMERINTAHAN KABUPATEN BUNGO PROVINSI JAMBI.

ABSTRAK

Rara
Amelia
210103110153.
“Kegiatan
Pengelolaan
Website
www.bungokab.go.id Sebagai Media Humas Pemerintahan Kabupaten Kabupaten
Bungo Provinsi Jambi”, Dibawah bimbingan
F.X. Ari Agung Pastowo,
S.Sos.M.Ikom, Program Diploma III Pendidikan Ahli Komunikasi Terapan, Sub
Program Program Studi Kehumasan Fakultas Ilmu Komunikasi Universitas
Padjadjaran.
Penulisan Laporan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui kegiatan
pengolahan website www.bungo.kab.go.id. sebagai media Humas pemerintahan
Kabupaten Bungo yang meliputi proses perencanaan yan terdiri dari latar belakang,
tujuan dan target; isi dan struktur website serta target, proses evaluasi dari kegiatan
pengolahan website www.bungokab.go.id.
Metode penedekatan yang digunakan adalah deskriptif, yaitu unutk memperoleh
gambaran mengenai kegiatan tersebut dengan menggunakan teknik pengumpulan

data berupa observasi, wawancara dan studi kepustakaan.
Hasil pembahasan menunjukkan bahwa kegiatan pengelolaan situs atau website
www.bungokab.go.id., belum berjalan optimal. Hal ini dapat dilihat dari aspek
tujuan dan target belum tercapai sebagaimana yang diharapkan serta isinya belum
memenuhi isi minimal sebuah website pemerintah.
Berdasarkan penulis ini dapat disimpulan bahwa kegiatan pengelolaan website
www.bungokab.go.id sebagai media humas pemerintahan Kabupaten Bungo belum
berjalan sesuai dengan perencanaan yang telah ditetapkan sebelumnya maupun dari
isi (content) minimal sebuah website pemerintah yang harus ada.
Saran untuk bagian humas pemerintahan Kabupaten Bungo serta untuk Dinas
Informasi dan Komunikasi Kabupaten Bungo yaitu perlu adanya penyempurnaan
website www.bungokab.go.id, baik dari aspek web design maupun dari aspek
konten atau isi. Selain itu juga untuk kelancaran operasional website
www.bungokab.go.id., diharapkan memiliki tenaga ahli dibidang teknologi
Informasi khusus internet.

i

ABSTRACT


Amelia 210 103 110 153 rara. "Event Management Website For Media Relations
www.bungokab.go.id County Government Bungo Jambi", Supervised by FX Ari
Supreme Pastowo, S.Sos.M.Ikom, Expert Education Program Diploma of Applied
Communications, Public Relations Sub-Program Program Padjadjaran University
Faculty of Communication Sciences.
Writing the final report aims to determine the processing activities
www.bungo.kab.go.id website. as government PR media Bungo covering yan
planning process consists of the background, objectives and targets; the content and
structure of the website as well as the target, the evaluation of the processing
activities www.bungokab.go.id website.
The method used is descriptive approach, namely fatherly obtain an overview of
the activities using data collection techniques such as observation, interviews and
literature study.
Discussion of the results showed that the activities of site management or
www.bungokab.go.id website., Not run optimally. It can be seen from the aspect of
the objectives and targets have not been achieved as expected and it has not met the
minimum contents of a government website.
Based on this author can be concluded that management activities as media PR
website www.bungokab.go.id Bungo district administration has not been run in
accordance with a predetermined plan or of the content of at least a government

website that should be there.
Suggestions for government public relations department Bungo and to the Office
of Information and Communications Bungo is need for improvement
www.bungokab.go.id website, both from the aspect of web design and content
aspects or contents. In addition to the smooth operation of the website
www.bungokab.go.id., Is expected to have experts in the field of internet
technology specific information.

ii