EVALUASI TERAPI OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA Evaluasi Terapi Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Tahun 2011-2012.

EVALUASI TERAPI OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN
DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA
TAHUN 2011-2012

SKRIPSI

Oleh:

YUNIASTUTI
K 100 090 133

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
SURAKARTA
2013

1

2

EVALUASI TERAPI OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN

DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA
TAHUN 2011-2012

SKRIPSI
Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mencapai
derajat Sarjana Farmasi (S. Farm) pada Fakultas Farmasi
Universitas Muhammadiyah Surakarta
di Surakarta

Oleh:

YUNIASTUTI
K 100 090 133

FAKULTAS FARMASI
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
SURAKARTA
2013
 


i
 

 

3

 
 
 
 

 

  ii

4

DEKLARASI
Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya

yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan
Tinggi, dan sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang
pernah tertulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu
dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta,
Peneliti

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

 
 
 
 
 
 

iii
 

 

Juni 2013

5

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum warohmatullahi wabarokatuh.
Alhamdulillahirabbil’alamin, puji syukur ke hadirat Allah SWT, atas

segala rahmat, berkat, nikmat dan hidayah-Nya, sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi dengan judul “Evaluasi Terapi Obat Antidepresan Pada
Pasien Depresi di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Tahun 2011-2012”. Skripsi
ini disusun untuk memenuhi salah satu syarat dalam mencapai derajat Sarjana
Farmasi (S.Farm) di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta.
Pelaksanaan dan penulisan skripsi ini tidak lepas dari beberapa pihak. Oleh karena
itu dengan kerendahan hati, Penulis menyampaikan terima kasih sebesar-besarnya
kepada :
1. Ibu Arifah Sri Wahyuni, M.Sc., Apt selaku Dekan Fakultas Farmasi
Universitas Muhammadiyah Surakarta dan dosen penguji yang telah banyak
memberikan masukkan dan arahan demi perbaikan skripsi ini.
2. Bapak Dr. dr. EM. Sutrisna, M.Kes selaku dosen pembimbing yang telah
meluangkan waktu untuk penulis dalam membimbing, memberi wawasan dan
pengetahuan serta arahan yang membangun bagi terwujudnya skripsi ini.
3. Ibu Tanti Azizah, M.Sc., Apt selaku Pembimbing Akademik dan dosen
penguji, terima kasih atas arahan dan masukan yang sangat berguna bagi
penulis.
4. Kedua orang tua tercinta, Ibu Sri Winarni dan Bapak Marsudi serta Adikadikku Satria dan Nana.
5. Teman-teman ku Nur Laili, Lisa dan Maulia, serta teman-teman fakultas
farmasi angkatan 2009 khususnya kelas C.

6. Teman-teman kos Chandra, Mb’ Eca, Mb’ Ory, Mb’ Santi, Diah, Ita, Vita,
Enggi dan Yaya, terima kasih atas persahabatan, bantuan dan kebersamaan kita
selama ini.
iv
 
 

6

Akhir kata penulis menyadari penyusunan skripsi ini masih memiliki
kekurangan dan jauh dari kesempurnaan, untuk itu semoga skripsi ini dapat
memunculkan kritik, saran serta penelitian lanjutan bagi pembaca guna
memperkaya khasanah dalam dunia penelitian farmasi ke depannya.
Wassalamu`alaikum wr wb.
Surakarta, 11 Juni 2013

Penulis

v
 

 

7

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL...................................................................................

i

HALAMAN PENGESAHAN.....................................................................

ii

HALAMAN DEKLARASI.........................................................................

iii

KATA PENGANTAR ................................................................................


iv

DAFTAR ISI ...............................................................................................

v

DAFTAR TABEL .......................................................................................

vi

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................

vii

DAFTAR LAMPIRAN ...............................................................................

xii

DAFTAR SINGKATAN ............................................................................


ix

INTISARI....................................................................................................

x

BAB I. PENDAHULUAN ..........................................................................

1

A. Latar Belakang......... ...................................................................

1

B. Rumusan Masalah.......................................................................

2

C. Tujuan Penelitian ........................................................................


2

D. Tinjauan Pustaka.........................................................................

3

1. Depresi ...................................................................................

3

a. Klasifikasi Depresi............................ ...............................

4

b. Etiologi dan Patofisiologi ................................................

4

c. Gejala Depresi.............................. ....................................


5

2. Penatalaksanaan Depresi........................................................

6

a. Terapi Non Farmakologi ................................................

6

b. Terapi Farmakologi………………. .................................

7

BAB II. METODE PENELITIAN ..............................................................

14

A. Jenis Penelitian ..........................................................................

14

B. Definisi Operasional .................................................................

14

C. Alat dan Bahan ..........................................................................

15

D. Populasi dan Sampel .................................................................

15

E. Teknik Sampling .......................................................................

15

vi
 
 

8

F. Jalannya Penellitian ...................................................................

16

G. Tahap Analisis ..........................................................................

16

BAB III. HASIL DAN PEMBAHASAN ...................................................

18

A. Tahap Penelusuran Data ............................................................

18

B. Karakteristik Pasien...................................................................

18

1. Jenis Kelamin ........................................................................

18

2. Usia .......................................................................................

19

3. Gambaran Penggunaan Obat ................................................

19

C. Evaluasi Terapi..........................................................................

21

1.Evaluasi Tepat Indikasi..........................................................

22

2.Evaluasi Tepat Pasien............................................................

22

3.Evaluasi Tepat Obat................................................................

23

4.Evaluasi Tepat Dosis...............................................................

24

BAB IV. KESIMPULAN DAN SARAN ...................................................

26

A. Kesimpulan ...............................................................................

26

B. Saran..........................................................................................

26

DAFTAR PUSTAKA .................................................................................

27

LAMPIRAN ................................................................................................

28

vii
 
 

9

DAFTAR TABEL
Tabel 1.

Antidepresan Yang Tersedia Untuk Terapi ................................ 12

Tabel 2.

Persentase

Pengelompokkan

Pasien

Berdasarkan

Jenis

Kelamin ....................................................................................... 18
Tabel 3.

Distribusi Penggunaan Antidepresan di RSJD Surakarta Tahun
2011-2012 ................................................................................... 20

Tabel 4.

Distribusi Variasi Obat di RSJD Surakarta tahun 2011-2012…. 21

Tabel 5.

Deskripsi Tepat Indikasi Pada Pasien Depresi di RSJD
Surakarta Tahun 2011-2012……................................................ 22

Tabel 6.

Deskripsi Tepat Paien Pada Pasien Depresi di RSJD Surakarta
Tahun 2011-2012………………………………………………. 23

Tabel 7.

Deskripsi Tepat Obat Pada Pasien Depresi di RSJD Surakarta
Tahun 2011-2012……… ............................................................ 24

viii
 
 

10

DAFTAR GAMBAR

Gambar 1. Algoritma Untuk Terapi Depresi Tanpa Komplikasi ....................

 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

ix
 
 

13

11

 

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1. Surat ijin penelitian di RSJD Surakarta ......................................

30

Lampiran 2. Surat balasan ijin penelitian di RSJD Surakarta…………. .........

31

Lampiran 3. Surat keterangan selesai penelitian di RSJD Surakarta…. ..........

32

Lampiran 4. Data pasien depresi di RSJD Surakarta tahun 2011-2012 ...........

33

Lampiran 5. Perhitungan kliren kreatinin…………………………… ............

34

x
 
 

12

DAFTAR SINGKATAN

ECT

: Eletroconvulsive Therapy

DA

: Dopamine

HIAA

: Hydroxyindoleacetic

5-HT

: 5 – hydroxytryptamine ( serotonin )

HVA

: Homovanilic

MAOI

: Mono Amin Oxidase Inhibitor

MHPG

: Methoxy hydroxyphenil-glycol

NE

: Nonepinefrin

NT

: Nontransmitter

SNRI

: Serotonin / Norepinephrin Reuptake Inhibitor

SSP

: Sistem Syaraf Pusat

SSRI

: Selective Serotonin Reuptake Inhibitor

TCA

: Antidepresan trisiklik

WHO

: World Health Organization

xi
 
 

13

INTISARI
Depresi merupakan jenis penyakit gangguan jiwa yang sering terjadi di
masyarakat. Prevalensi gangguan depresi penduduk di dunia 3-8 persen dan 50
persen terjadi pada usia 20-50 tahun. Pada tahun 2020 diperkirakan depresi akan
menempati urutan ke dua untuk beban global penyakit tidak menular. Semakin
meningkatnya angka kejadian depresi sehingga perlu dilakukan penelitian di
RSJD Surakarta.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran penggunaan obat
antidepresan pada pasien depresi rawat jalan di RSJD Surakarta pada tahun 20112012 dan mengevaluasi ketepatan penggunaan obat antidepresan berdasarkan
pedoman terapi. Penelitian ini merupakan penelitian non eksperimental, dengan
metode rancangan deskriptif dan pengumpulan data secara retrospektif. Data yang
didapatkan dari rekam medis dengan kriteria inklusi yaitu pasien depresi dengan
usia ≥ 18 tahun dan mendapatkan terapi antidepresan. Pada penelitian ini
dilakukan evaluasi terapi yang meliputi tepat indikasi, tepat pasien, tepat obat dan
tepat dosis.
Hasil dari penelitian 14 pasien episode depresi ditemukan gambaran
penggunaan obat antidepresan yang banyak digunkan yaitu: fluoxetine (64,4%),
escitalopram (7,1%), Amitriptyline (28,6%). Dari evaluasi ketepatan pengobatan
ditemukan 100% tepat indikasi, 92,8% tepat pasien, 100% tepat obat dan 78,6%
tepat pemberian besaran dosisi, 100% tepat frekuensi pemberian.
Kata kunci : Depresi, Antidepresan, Evaluasi terapi, Pasien rawat jalan
 

xii
 
 

Dokumen yang terkait

Pengaruh Terapi Aktivitas Kelompok Sosialisasi terhadap Tingkat Depresi di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta

0 3 10

Pengaruh Terapi Musik Dangdut Ritme Cepat terhadap Perbedaan Tingkat Depresi pada Pasien Depresi di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta

0 2 6

IDENTIFIKASI ADVERSE DRUG REACTIONS (ADR) PENGGUNAAN OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN Identifikasi Adverse Drug Reactions (ADR) Penggunaan Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Rawat Jalan di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Periode Agustus Tahun 2015.

0 3 15

IDENTIFIKASI ADVERSE DRUG REACTIONS (ADR) PENGGUNAAN OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN Identifikasi Adverse Drug Reactions (ADR) Penggunaan Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Rawat Jalan di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Periode Agustus Tahun 2015.

0 3 12

PENDAHULUAN Identifikasi Adverse Drug Reactions (ADR) Penggunaan Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Rawat Jalan di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Periode Agustus Tahun 2015.

1 17 10

PENDAHULUAN Evaluasi Terapi Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Tahun 2011-2012.

3 15 13

EVALUASI TERAPI OBAT ANTIDEPRESAN PADA PASIEN DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA Evaluasi Terapi Obat Antidepresan Pada Pasien Depresi Di Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Tahun 2011-2012.

0 1 17

PENGARUH TERAPI AKTIVITAS KELOMPOK SOSIALISASI (TAKS) TERHADAP TINGKAT DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA.

0 1 11

PERBEDAAN PERILAKU ANTARA SEBELUM DAN SETELAH DIBERIKAN TERAPI MUSIK KLASIK PADA PASIEN DEPRESI DI RUMAH SAKIT JIWA SURAKARTA.

0 0 9

ANALISIS HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN JUMLAH LIMFOSIT PADA PASIEN SKIZOFRENIA DI RUMAH SAKIT JIWA DAERAH SURAKARTA.

0 0 7