PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP NILAI PERUSAHAAN - Perbanas Institutional Repository

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Jurusan Akuntansi

  Oleh : M. RIZKY ALAMSYAH 2012310102 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2016

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN

  

INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN

KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP

NILAI PERUSAHAAN

SKRIPSI

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Sarjana

  Jurusan Akuntansi

  

Oleh :

M. RIZKY ALAMSYAH

2012310102

  

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2016

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN

  

INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN

KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP

NILAI PERUSAHAAN

  Diajukanoleh :

  

M. RIZKY ALAMSYAH

2012310102

  Skripsiinitelahdibimbing dan dinyatakan siap diujikan Dosen Pembimbing, Tanggal : ...................

  (Dr. Dra. DiahEkaningtias, Ak.,MM)

  

S K R I P S I

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN

  

INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN

KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP

NILAI PERUSAHAAN

  Disusun oleh

  

M. RIZKY ALAMSYAH

2012310102

  Dipertahankan di depan Tim Penguji Dan dinyatakan Lulus Ujian Skripsi

  Pada tanggal 25 Februari 2016 Tim Penguji

  Ketua : Dr. Sasongko Budisusetya, M.Si.,CA.,CPA,CPMA,LIFA Sekretaris : Dr. Dra. Diah Ekaningtias, Ak., MM

  PENGESAHAN SKRIPSI

  Nama : M. Rizky Alamsyah Tempat, Tanggal Lahir : Surabaya, 25 Mei 1994 N.I.M : 2012310102 Jurusan : Akuntansi Program Pendidikan : Strata I Kosentrasi : AkuntansiKeuangan Judul : Pengaruh Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan

  Institusional, Kebijakan Dividen, dan Kebijakan Hutang Terhadap Nilai Perusahaan

  Disetujui dan diterima baik oleh :

  Ketua Program Sarjana Akuntansi Dosen Pembimbing, Tanggal : ........................ Tanggal : ........................

  

(Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si.QIA)(Dr. Dra. DiahEkaningtias, Ak.,MM)

  

MOTTO DAN PERSEMBAHAN

SUKSES BUKANLAH SUATU

“KEBETULAN” TETAPI

MERUPKAN “PILIHAN ”

  

~PERSEMBAHAN~

Allah SWT

  Alhamdulillah hirobbil alamin, puji syukur atas segala rahmat dan nikmat-Mu Ya Allah. Terima kasih atas segala kekuatanmu serta kemudahan yang selalu engkau berikan untuk menyelesaikan skripsi ini. Begitu banyak masalah dalam proses penyusunan skripsi ini, namun atas kuasa-Mu semua masalah yang ada dapat terselesaikan dengan baik. Hamba bersyukur atas segala nikmat dan karunia yang engkau berikan Ya Allah. Hamba memohon ampunan-Mu Ya Allah, karena hamba masih sering berkeluh kesah dan tidak mensyukuri nikmat yang engkau berikan.

  Ayah dan Ibu

  Terima kasih atas segalanya yang telah kalian berikan untuk semuanya. Membiayai sekolah sampai pada tahap sarjana. Doa kalian yang tak pernah putus dan dorongan untuk tetap menjalani segala takdir Allah SWT. Terima kasih atas kasih sayangnya, fasilitas yang selama ini diberikan secara Cuma-Cuma, semangatnya, doa-doa dan segala kebahagiannya. Ini hanya awal kebahagiaan yang bisa aku berikan kepada kalian dan semoga anakmu ini bisa selalu membahagiakan kalian terlebih diusia senja kalian nanti. Aku sampai kapanpun tidak akan bisa membalasnya, semoga kalian selalu dalam lindungan Allah SWT dengan segala kemuliaan-Nya. Terima kasih banyak Ayah Ahmad Sukarlan dan Ibu Erna Khafidhoh

  Adek Indah

  Terimakasih adekku Indah yang paling suka saya usilin sampai nangis. Penghibur kebuntuan ketika ngerjain skripsi. Semoga jadi anak yang pintar buat ayah an ibu. Jangan malas belajar. Sukses terus buat sekolahnya.

  Dosen Pembimbing

  Terima kasih Ibu Diah Ekaningtyas atas bimbingannya selama ini sehingga saya dapat menyelesaikan skripsi saya. Saya dan teman-teman tidak bisa membalas apa-apa selain mendoakan Ibu agar selalu diberi Allah SWT kesehatan dan panjang umur. Saya mohon maaf apabila selama menjadi anak bimbing bapak sering membuat Bapak kesal. Terima kasih Ibu iah Eka atas segalanya yang Ibu berikan selama ini.

TEKOS FC

  Andry, Yoga, Alfianto nyak, Toni, Wahyu Pesut, Novan cepot, Wahid, Mas Danang, Zhafa, Fachri tukul, Farid, Nanang, Nicko, Dewa Gitul, Erick, Iqbal, Roni, Majdi. Terimakasih menjadi keluarga kecil yang penuh dengan canda tawa. Semoga TEKOS FC selalu juara. Yang belum lulus semoga cepat bisa menyusul. Semangat!!!

TEAM KORDES ASELOLE

  Bapak Catur yang selalu menganyomi anak-anaknya, Ibu Priska selaku emaknya anak kordes, Nuvaris sang ketua kordes, Oki sang Kordes huru hara katanya Karen, Karen sang pencetus liburannya kordes, Ika sang kordes perbatasan Surabaya Mojokerto, Mia kordes yang paling diam. Irfan alias abah anak kordes PGS semoga lancar dagangannya. Anas anak kordes kesayanagan bapak catur selalu dempet kalo liburan. Terimkasih hiburan dan kebodoannya yang dilakukan bersama-sama. Penghilang stres dan buntu ketika ngerjain skripsi. Yang belum lulus semoga cepat bisa menyusul. Tahun ini pokoknya Tim Kordes harus lulus semua. Amin Semangat!!! Salam kordes!!!.

TEAM OLD SCHOOL KERES

  Temon, Gilang, Mamok, Endana, Bogang, Ginanjar, Singkek, Hapid, Ramajhon, Riga, Abilmbut, Arrizal, Kenyot, Yogakantal, Chensda, Kodok, Atongson, Gudi, Topik, Kentung, Wignyo, gomblo, cebok.

  Terimakasih menjadi keluarga kecil yang penuh dengan canda tawa. Yang belum lulus semoga cepat bisa menyusul. Semangat!!!

  DELTA RUNNERS (Indorunners Sidoarjo)

  Terimakasih pada semua teman-teman Delta Runners yang sudah mengenalkan kepada saya kehidupan yang lebih sehat, keluarga kecil yang sudah banyak mensupport saya ketika event-event lari ultra saya yang saya ikuti. Tidak hanya mengajarkan apa arti itu berolahraga dan hidup sehat, tetapi juga mengajarkan apa arti kekeluargaan. Semoga tetap menjadi komunitas yang solid sampai tua nanti. Terimakasih

DELTA RUNNERS. SUKSES!!!

  

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

  Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah menganugerahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul

  “Pengaruh Kepemilikan Manajerial dan

Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, dan Kebijakan Hutang

Terhadap Nilai Perusahaan

  ”. Penulisan skripsi ini ditujukan untuk memenuhi

  salah satu syarat penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  Penulis menyadari bahwa dalam penyusunan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada: 1.

  Bapak Dr. Lutfi, S.E.,M.Fin. selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya 2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si.QIA. selaku Ketua Program

  Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi STIE Perbanas Surabaya 3. Ibu Dr. Dra. DiahEkaningtias, Ak.,MM selaku dosen pembimbing yang telah memberikan dukungan dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini

4. Bapak Djuwito, S.H,. M.Hum. selaku Dosen Wali saya di STIE Perbanas

  Surabaya 5. Seluruh Staf dan Karyawan STIE Perbanas Surabaya 6. Kepada kedua Orang Tua dan Keluarga yang telah mendukung saya selama ini

  7. Sahabat dan teman-teman serta semua pihak yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu Penulis menyadari bahwa dalam Tugas Akhir ini masih jauh dari kesempunaan, oleh karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak yang berguna untuk perbaikan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi penulis dan umumnya bagi kita semua.

  Wassalamu’alaikum Wr. Wb

  Surabaya, 20 Januari 2016 Penulis

  

DAFTAR ISI

  3.2. Batasan Penelitian ........................................................................ 31

  5.3. Saran ............................................................................................ 76 .........................................................................................................

  5.2. Keterbatasan Data ........................................................................ 76

  5.1. Kesimpulan .................................................................................. 75

  BAB V PENUTUP ........................................................................................... 74

  4.3. Pembahasan ................................................................................. 66

  4.2. Analisis Data ................................................................................ 44

  4.1. Gambaran Subyek Penelitian ....................................................... 41

  BAB IV GAMBARAN SUBYEK DAN ANALISIS DATA ......................... 41

  3.7. Teknik Analisis Data ................................................................... 36

  3.6. Data dan Metode Pengumpulan Data .......................................... 36

  3.5. Populasi Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ..................... 35

  3.4. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ........................... 31

  3.3. Identifikasi Variabel .................................................................... 31

  3.1. Rancangan Penelitian ................................................................... 30

  Halaman

  BAB III METODE PENELITIAN ................................................................ 30

  2.4. Hipotesis ...................................................................................... 25

  2.3. Kerangka Pemikiran ..................................................................... 24

  2.2. Landasan Teori ............................................................................ 15

  2.1. Peneliti Terdahulu .......................................................................... 9

  BAB II TINJAUAN PUSTAKA ....................................................................... 9

  1.5. Sistematika Penulisan Skripsi ........................................................ 6

  1.4. Manfaat Penelitian ......................................................................... 5

  1.3. Tujuan Penelitian ........................................................................... 5

  1.2. Perumusan Masalah ....................................................................... 5

  1.1. Latar Belakang Masalah ................................................................ 1

  BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1

  HALAMAN JUDUL .......................................................................................... i HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI ................................................... ii HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI .......................................................... iii HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ......................................................... iv HALAMAN MOTTO & PERSEMBABAHAN ............................................. v KATA PENGANTAR .................................................................................... viii DAFTAR ISI ...................................................................................................... x DAFTAR TABEL ............................................................................................ xi DAFTAR GAMBAR ....................................................................................... xii DAFTAR LAMPIRAN .................................................................................. xiii ABSTRACT ..................................................................................................... xiv

  DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  DAFTAR TABEL

  51 Tabel 4.7 : Deskriptif Kebijakan Hutang

  63 Tabel 4.13: Hasil Pengujian Hipotesis

  62 Tabel 4.12: Hasil Uji Regresi

  60 Tabel 4.11: Hasil Uji F

  59 Tabel 4.10: Hasil Uji Normalitas (setelah outlier)

  56 Tabel 4.9 : Hasil Uji Normalitas

  54 Tabel 4.8 : Deskriptif Nilai Perusahaan

  49 Tabel 4.6 : Deskriptif Kebijakan Dividen

  Halaman

  47 Tabel 4.5 : Deskriptif Kepemilikan Institusional

  45 Tabel 4.4 : Deskriptif Kepemilikan Manajerial

  43 Tabel 4.3 : Deskriptif Secara Keseluruhan

  42 Tabel 4.2 : Sampel Penelitian Berdasarkan Sektor Industri

  13 Tabel 4.1 : Pemilihan Sampel Penelitian

Tabel 2.1 : Persamaan dan Perbedaan Penelitian Terdahulu

  66

  DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran

  24

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, KEBIJAKAN HUTANG DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 26

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN STRUKTUR ASET TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, UKURAN PERUSAHAAN DAN STRUKTUR ASET TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG - Perbanas Institutional Repository

0 2 16

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEPEMILIKAN PUBLIK, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP KEBIJAKAN DIVIDEN - Perbanas Institutional Repository

0 0 20

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, STRUKTUR ASET, FREE CASH FLOW DAN RISIKO BISNIS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG - Perbanas Institutional Repository

0 0 20

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, STRUKTUR ASET, FREE CASH FLOW DAN RISIKO BISNIS TERHADAP KEBIJAKAN HUTANG - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSIONAL, KEBIJAKAN DIVIDEN, DAN KEBIJAKAN HUTANG TERHADAP NILAI PERUSAHAAN - Perbanas Institutional Repository

0 0 18