Pengaruh likuiditas, leverage, dan ukuran perusahaan terhadap financial distress pada perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

PENGARUH LIKUIDITAS, LEVERAGE, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP FINANCIAL DISTRESS PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR SEKTOR

  

BARANG KONSUMSI YANG

TERDAFTAR DI BEI SKRIPSI Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian

Program Pendidikan Sarjana

  

Program Studi Akuntansi

Oleh: DELA LUTIA AGUSTIKA

  

2014310692

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

S U R A B A Y A

2018

  

“Do the best, be good, then you will be the best”

  

MOTTO :

Kalau kamu hanya melakukan hal yang kamu

sukai, lalu siapa yang akan melakukan hal yang

tidak kamu sukai? you will do it too. So, do the

best !

  • -stf-

HALAMAN PERSEMBAHAN

  

Alhamdulillah barakallah yang utama dari segalanya sembah sujud serta syukur bagi

Allah SWT. Terima kasih banyak ya Allah taburan cinta dan kasih sayang-Mu telah

memberikanku kekuatan, kesabaran dan semangat yang luar biasa dengan segala

kemudahan yang Engkau berikan akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Engkau lah

tumpuan hamba disaat hamba mulai goyah, lelah, putus asa dan menyerah. Tanpa campur

tangan-Mu ya Allah, hamba tidak dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik. Dengan

demikian, skripsi ini saya persembahkan untuk:

  Allah SWT

  

Alhamdulillah, Alhamdulillah, Alhamdulillah rasa syukur tak hentinya dipanjatkan atas

rahmat serta anugerah yang selalu hamba terima. Terimakasih ya Allah selalu dan selalu

mendengarkan curhatan keluh kesah hamba dan keputusasaan saat pengerjaan skripsi ini.

Hamba selalu yakin usaha yang diimbangi dengan doa hasilnya akan luar biasa.

Terimakasih ya Allah Engkau telah melancarkan serta memudahkan segala urusan

hamba.

  Ayah, Ibu, Adek, Kakek, Nenek h

  

Terimakasi banyak Ayah, Ibu, adek, Kakek, Nenek yang selalu memberikan dukungan

moral dan doa yang tak henti-hentinya untuk saya. Saya sangat bersyukur memiliki

keluarga ini. Ayah, terimakasih banyak selalu memberikan dukungan moril maupun

materil, terimakasih selalu memberikan motivasi buat anakmu yang gampang menyerah

ini, terimakasih banyak untuk selalu percaya dan mendukung apapun yang anakmu pilih,

terimakasih banyak untuk selalu bangga dengan anakmu ini. Ibu, terimaksih banyak

untuk dukungan moral dan doa yang selalu ibu panjatkan setiap waktu, berkat doa ibulah

saya yakin Allah memudahkan segala urusanku dari menyusun hingga dinyatakan lulus

sidang skripsi ini, terimakasih banyak untuk selalu ada kapanpun. Terimakasih banyak

Hega Lutivo M, adeknya mbak yang selalu mendukung dan selalu mau mbak suruh

kemana-mana, makasih banyak adeknya mbak yang paling pengertian uuwwhh .

  

Terimakasih banyak kakek dan nenek atas doa yang selalu dipanjatkan untuk kelancaran

semuanya. Terimakasih banyak.

  Ibu Nur Suci I Mei Murni

  

Terimakasih banyak bu Nur Suci atas doa dan dukungannya selama ini. Terimakasih

banyak sudah menjadi dosen pembimbing yang dengan sabar membimbing dalam

penyusunan skripsi ini hingga selesai. Terimakasih banyak berkat bantuan dari Ibu saya

mendapatkan hasil yang sangat memuaskan. Terimakasih untuk hal-hal baru yang Ibu

ajarkan. Tanpa bantuan dari Ibu saya tidak akan mampu menyelesaikan skripsi ini dengan

baik. Sehat selalu Ibu, salam hormat .

  

Renaldy Alief Istian Sugiharta

Terimakasih my best partner . Terimakasih yang tak terhingga untuk

“Renaldy”

dukungan emosionalnya, terimakasih buanyaaaaakkkk selama 3,5 tahun ini selalu ikhlas

aku repotin, yang tak pernah gagal memberikan motivasi dan selalu menyemangati

sebelum, selama, maupun setelah pengerjaan skripsi, terimaksih banyak solusi-solusi

permasalahan yang diberikan apapun itu sangat membantu sekali. Terlepas dari itu aku

lebih suka bantuan mu yang meminjamkan laptop dan printer karena punya ku rusak

ditengah-tengah skripsi  Terimakasih banyak telah datang di hidupnya ku entah

sebagai apa, kamu tetap punya porsi sendiri disini, you are my favorite stranger

  Mbak Mu’aawanah

  

Terimakasih banyak mbak Mua atas dukungan dan doanya, terimakasih banyak

“dependen warisan” nya yang sempat membuat ubun-ubun berasa mau pecah haha,

terimakasih banyak sudah mau mendengarkan keluh kesah setiap waktu setiap saat.

Terimakasih banyak untuk setiap motivasi yang selalu meyakinkan kalau saya pasti bisa

menghadapi skripsi *haha. Terimakasih banyak atas pengertiannya selama ini. Sehat

terus ya mbak Mua

  

Nikmatus Sa’adah

Terimakasih yang tak terhingga khusus disampaikan untuk teman seperjuangan Nikma,

teman satu bimbingan yang selama proses pengerjaan sekripsi hampir seluruh waktunya

diikhlaskan untuk saya repoti. Entahlah saya merasa sangat bersyukur dan sangat

beruntung bisa satu dosen pembimbing dengan dirimu haha, yang bersedia membantu

atau malah berkontribusi atas skripsi ini, terimakasih banyak untuk selalu menemani dan

tidak bosan mendengar

  “nikma, tulung benerin, lihatin sebentar aja, kok ga bisa, ini gimana ” Semoga sehat terus, dimudahkan dan dilancarkan segala urusan sama Allah ya amiinnn.

  Mas Angga, mbak Mitha, dan mas Alfa Sebimbingan

  

Terimakasih banyak untuk mas Angga, mbak Mitha, dan mas Alfa. Kita adalah satu

kesatuan dari Bu Nur Suci Squad yang pantang menyerah menghadapi revisi-revisi,

terimakasih telah mengisi hari-hari selama pengerjaan skripsi. Khususnya mas Angga

yang banyak membantu selama proses pengerjaan skripsi. welcome to the jungle ! sukses

terus ya buat kita semua semoga dimudahkan dan dilancarkan segala urusan, cepet dapet

kerja sesuai dengan yang diingginkan aamiinn.

  Kak Fila, Kak Lisa, dan Kak Reny

  

Terimaksih sudah sering mengerjakan skripsi bareng-bareng, saling bertukar ide skripsi

haha, trimakasih atas segala doa dan dukungannya terutama kak fila yang selama

pengerjaan skripsi ini banyak direpoti sama aku. Terimakasih banyak kak. Alhamdulillah

bersyukur bisa bertemu dengan kalian.

  Kak Desi, Kak Mujisah, dan Kak Novi

  

Bersyukur banget punya temen rasa saudara kaya kalian, terimakasih banyak untuk selalu

ada, terimakasih banyak untuk tidak pernah meninggalkan, untuk selalu mendengarkan,

untuk selalu memberi dukungan, untuk saling melengkapi kekuarangan, Semoga kita

kaya gini terus ya. love you !

  Sisca, Rista, Melisa, dan Vida

  

Terimaksih banyak untuk tiga sahabat tercinta ini, terimakasih banyak untuk doa serta

dukungan yang selalu diberikan selama ini, terimakasih banyak untuk persahabatan 6

tahun ini, terimakasih berkat kalian jaman SMA ku indah sekaliii haha yang senantiasa

bareng buat sekedar main, atau nginep bareng, sekarang kita jauh-jauhan *eh gakding

aku yang jauh kaliah mah masih sekota -_- terimakasih banyak untuk tidak

meninggalkan, walaupun jarak Surabaya-Malang. Love you!

  Kos PakWin

Terimakasih kos lantai 2 mbak Tiara, mbak Windi, dan Dwi turut membantu dalam

proses pengerjakan skripsi, terimakasih sudah sering menemani bergadang, khususya

mbak Tiara yang selalu bikin moodku baik gegara kalau rumpi berisinya itu lho haha.

Terimakasih semuanya

KATA PENGANTAR

  Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

skripsi yang berjudul

  “Pengaruh Likuiditas, Leverage, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Financial Distress Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Barang Konsumsi Yang Terdaftar Di BEI”.

  Dalam penyusunan dan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, serta dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu dalam kesempatan ini penulis dengan senang hati menyampaikan terima kasih kepada yang terhormat :

  1. Bapak Lutfi, SE, M.Fin selaku ketua STIE Perbanas Surabaya

  2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, SE., M.Si., QIA., CPSAK selaku Ketua Program Studi Sarjana Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

  3. Ibu Dra. Nur Suci I. Mei Murni, Ak., M.M.CA selaku Dosen Pembimbing yang bijaksana, disiplin, dan dengan penuh kesabaran untuk membimbing penelitian ini, sehingga penelitian ini berjalan dengan lancar.

  4. Ibu Nurul Hasanah Uswati Dewi., SE, M.Si., CTA selaku dosen penguji yang sangat tegas, disiplin, bijaksana yang senantiasa memberikan saran dan masukan dalam penyusunan skripsi.

  5. Ibu Diyah Pujiati S.E., M.Si selaku dosen penguji yang senantiasa memberikan saran serta masukan dalam penyusunan skripsi.

  6. Ibu Dra. Gunasti Hudiwinarsih, Ak., M.M.CA selaku dosen penguji yang senantiasa memberikan saran serta masukan dalam penyusunan skripsi

  7. Ibu Titis Puspitaningrum Dewi Kartika, S.Pd.,MSA selaku dosen penguji yang senantiasa memberi arahan dan masukan dalam penyusunan skripsi.

  8. Bapak Muhammad Bisyri Effendi S.Si., M.Si selaku dosen wali yang senantiasa memberikan pengarahan selama 3,5 tahun ini.

  9. Seluruh dosen, karyawan, dan civitas akademika STIE Perbanas Surabaya, serta rekan-rekan mahasiswa Program Studi Akuntansi di STIE Perbanas Surabaya yang telah menyumbangkan tenaga dan pikiran dalam penyelesaian skripsi ini.

  Akhir kata penulis menyadari bahwa dalam penulisan skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan. Karena itu, penulis memohon saran dan kritik yang sifatnya membangun demi kesempurnaannya dan semoga bermanfaat bagi kita semua.

  Sehubungan dengan hal itu kiranya tidak ada kata yang pantas diucapkan kecuali ucapan terima kasih yang sebesar- besarnya, dengan iringan do’a semoga bantuan mereka menjadi amal sholeh dan mendapat ridho dari Allah SWT

  Surabaya, April 2018 Penulis

  

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL. …………………………………………………...…….…..i H

  

BAB II TINJAUAN PUSTAKA………………….……...………………………9

  3.2 Batasan Penelitian ………………………………………..…………30

  3.1 Rancangan Penelitian………………………...……………....………30

  BAB III METODE PENELITIAN…………………...………………………...30

  2.4 Hipotesis Penelitian…..……………………………………..……….29

  2.3 Kerangka Pemikiran………………...………………………..……...29

  2.2 Landasan Teori…...…………………………………………..……...22

  2.1 Penelitian Terdahulu……………...…………………………..…….….9

  1.5 Sistematika Penulisan Skripsi……………………………...………….7

  

ALAMAN SIAP UJI………………………………………………...…….…...ii

HALAMA N LULUS UJIAN SKRIPSI…………………………………….…...iii HALA MAN PENGESAHAN SKRIPSI……………………………...….……..iv H

  1.4 Manfaat Penelitian……………………………….……...…..………...5

  1.3 Tujuan Penelitian………………………………….…...……..……….5

  1.2 Perumusan Masalah…………………………………....……..……….5

  1.1 Latar Belakang………………………………………………..……….1

  BAB I PENDAHULUAN…………………………………...…………..………..1

  ……………………………………………….……………………xvii

  

ALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN……………………...….……...v

KATA PENGANTAR……………………………………………………………x

DAFTAR ISI………………………………………………………….…...…….xii

DAFTAR TABEL…………………….……………………………...................xiv

DAFTAR GAMBAR……………………………………….……………...……xv

DAFTAR LAMPIRAN………………………………….………………...…...xvi

ABSTRACT

  3.3 Identifikasi Variabel …………………………...….…..…………….31

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel …….………..….......32

  3.5 Populasi, Sampel, dan Teknik Pengambilan Sammpel…..………….34

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data………………………..………35

  3.7 Teknik Analisis Data………………………………………...……....35

  BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA …..40

  4 .1 Gambaran Subyek Penelitian………………………………….....…...40

  4.2 Teknik Analisis Data ……………………………………….......……..47

  4.3 Pembahasan …………………………………………..….……...……64

  BAB V PENUTUP ………………………………………………….………...…71

  5.1 Kesimpulan …………………………………….…….……………….71

  5.2 Keterbatasan Penelitian ………………………………………...…….72

  5.3 Saran ………………………………………….…….…………...……72

  DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 : Kriteria Pengambilan Sampel

  41 Tabel 4.2 : Perusahaan Barang Konsumsi yang Mengalami

  Financial Distress

  43 Tabel 4.3 : Perusahaan Barang Konsumsi yang Tidak Mengalami

  Financial Distress

  44 Tabel 4.4 : Hasil Keseluruhan

  45 Tabel 4.5 : Statistik Deskriptif

  47 Tabel 4.6 : Penilaian Model Fit Block 0

  57 Tabel 4.7 : Penilaian Model Fit Block 1

  57 Tabel 4.8 : Nilai

  Cox and Snell’s R Sqare dan Nagelkerke R Sqare 58

Tabel 4.9 : Uji Hosmer and Lemeshow Test

  59 Tabel 4.10 : Tabel Klasifikasi 60

Tabel 4.11 : Hasil Regresi Logistik

  61 Tabel 4.12 : Hasil Pengujian Hipotesis

  62 Tabel 4.13 : Kondisi Keuangan Perusahaan Likuiditas

  64 Tabel 4.14 : Kondisi Keuangan Perusahaan Leverage

  66 Tabel 4.15 : Kondisi Keuangan Perusahaan Ukuran Perusahaan

  68

  

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 4.1 : Kerangka Pemikiran

  27 Gambar 4.2 : Rata-rata (mean) likuiditas kondisi financial distress

  52 Gambar 4.3 : Rata-rata (mean) likuiditas kondisi non financial distress 53

Gambar 4.4 : Rata-rata (mean) leverage kondisi financial distress

  56 Gambar 4.5 : Rata-rata (mean) leverage kondisi non financial distress

  57 Gambar 4.6 : Rata-rata (mean) ukuran perusahaan kondisi financial distress 59

Dokumen yang terkait

Pengaruh profitabilitas, struktur aktiva, dan ukuran perusahaan terhadap struktur modal pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 10 12

Pengaruh leverage, kepemilikan institusional, growth dan ukuran perusahaan terhadap kebijakan deviden perusahaan pertambangan yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 33 39

Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan perusahaan terhadap kebijakan dividen pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan perusahaan terhadap kebijakan dividen pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 0 17

Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan perusahaan terhadap kebijakan dividen pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 0 9

Pengaruh likuiditas, leverage dan pertumbuhan perusahaan terhadap kebijakan dividen pada sektor industri barang konsumsi yang terdaftar di bei - Perbanas Institutional Repository

0 1 27

Pengaruh leverage, likuiditas, dan firm size terhadap kesulitan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei periode 2013-2016 - Perbanas Institutional Repository

0 0 16

Pengaruh leverage, likuiditas, dan firm size terhadap kesulitan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei periode 2013-2016 - Perbanas Institutional Repository

0 0 15

Pengaruh leverage, likuiditas, dan firm size terhadap kesulitan keuangan pada perusahaan manufaktur yang terdaftar di bei periode 2013-2016 - Perbanas Institutional Repository

0 0 28

BAB I PENDAHULUAN 1.1 - Pengaruh operating capacity, leverage, dan likuiditas terhadap financial distress dengan ukuran perusahaan sebagai Variabel moderasi pada perusahaan sektor Pertambangan yang terdaftar Di bei tahun 2014-2016 - Perbanas Institutional

0 0 11