LPSE Kementerian Kelautan dan Perikanan BA Hasil Seleksi

BERITA ACARA HASIL SELEKSI
Nomor : 303/PAN-PBJ/SUPM-BN/PL.420/BA/XI/2012
Pekerjaan: Pengadaan Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Asrama SUPM
Negeri Bone Tahun 2012
Pada hari ini, Senin Tanggal Sembilan Belas bulan Nopember Tahun Dua Ribu Dua
Belas, Panitia Pengadaan Jasa Konsultansi Perencanaan Pembangunan Asrama
SUPM Negeri Bone Tahun 2012, yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Kepala
Sekolah Usaha Perikanan Menengah Negeri Bone Nomor: 088/SUPMBN/PL.510/SK/X/2012 tanggal 1 Oktober
2012, telah melaksanakan evaluasi
administrasi, teknis dan biaya dokumen penawaran serta Klarifikasi dan Negosiasi
Teknis dan Biaya terhadap calon penyedia Jasa Konsultansi Perencanaan
Pembangunan Asrama SUPM Negeri Bone Tahun 2012 sesuai Dokumen Pemilihan
Nomor: 268/PAN-PBJ/SUPM-BN/PL.420/X/2012 Tanggal 16 Oktobe 2012
Panitia menyatakan bahwa:
1. Evaluasi administrasi
No

Nama Penyedia

Keterangan


1 CV. Multicipta Adhirancana

Memenuhi syarat

2 CV. Mallomo Engineering

Memenuhi syarat

3 CV. Bajirupa Consultant

Memenuhi syarat

4 PT. Praprimadani Pratama

Memenuhi syarat
Tidak memenuhi syarat karena
tidak mengapload dokumen
penawaran

5 CV. Homaz


2. Evaluasi teknis
Evaluasi teknis dilakukan dengan memberi nilai pada setiap unsur. Unsur-unsur
yang dinilai adalah pengalaman (20%), pendekatan metode (30), dan tenaga ahli
(50%). Ambang batas yang dipersyaratkan adalah 70. Setelah dilakukan evaluasi
teknis terhadap dokumen penyedia maka Panitia menyatakan sebagai berikut:
No

Nama Penyedia

1 CV. Multicipta Adhirancana

Ambang Batas

Keterangan

97

Memenuhi Syarat


2 CV. Mallomo Engineering

-

3 CV. Bajirupa Consultant

-

4 PT. Praprimadani Pratama

-

Tidak memenuhi syarat karena
tidak menyampaikan metode
pelaksanaan
Tidak memenuhi syarat karena
tidak menyampaikan metode
pelaksanaan
Tidak memenuhi syarat karena
tidak menyampaikan metode

pelaksanaan

atas dasar tersebut Panitia Pengadaan selanjutnya melakukan evaluasi biaya.
3. Evaluasi Biaya
Evaluasi harga dilakukan terhadap dokumen penawaran yang lulus evaluasi
administrasi dan teknis. Unsur-unsur yang dievaluasi adalah kewajaran biaya dan
total harga penawaran terhadap nilai HPS. Setelah dilakukan evaluasi dokumen
Panitia Pengadaan menyatakan sebagai berikut:
No
1.

Nama Penyedia
CV. Multicipta Adhirancana

Penawaran Harga
RP. 197.910.000,(98,96 % dari HPS)

Keterangan
Memenuhi
Syarat


4. Atas dasar evaluasi tersebut Panitia Pengadaan mengusulkan calon pemenang
sebagai berikut:
No
1.

Nama penyedia
CV. Multicipta Adhirancana

Keterangan
Calon Pemenang

5. Berdasarkan Evaluasi Administrasi Administrasi, Teknis, dan Biaya serta telah
ditetapkan calon pemenang, maka selanjutnya Panitia Pengadaan melakukan
Klasrifikasi Teknis dan Biaya
6. Setelah dilakukan klarifikasi teknis dan biaya, maka Panitia Pengadaan
menetapkan CV. Multicipta Adhirancana sebagai pemenang
Demikian berita acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya
Bone, 19 Nopember 2012
Panitia Pengadaan

1..Mustafa, SP. M.Si
Ketua
2. Muh. Soghirun, S. Pd
Sekretaris
3. Drs.Yakub Suleman,M.Pd
Anggota
4. Drs. Tamrin, M.Si
Anggota
5. Abdul Haris, S.Sos
Anggota

1. ………………..
2. ..………………
3. ………………..
4.…..……….……
5. ………………..