111358 AKJ 25 Oktober 2004 Munas Pemuda Indonesia 2004

No Kaset
Tema
Reporter
Kamerawan
Date

: AKJ 08
: Musyawarah Nasional Pemuda Indonesia Tahun 2004
: Intro
: Yogi
: 25 oktober 2004

Narasi
Permasalahan bangsa dan negara indonesia/ tengah dilanda krisis
kebangsaan/ yang serius/ melahirkan nuansa mengendornya daya rekat
kebersamaan dan nasionalisme sebagai bangsa// Ancaman desintegrasi di
beberapa daerah adalah bagian dan bukti adanya kerenggangan antar
individu yang membentuk bangsa// Sikap-sikap individualisme dan egoisme
mulai merasuki pranata sosial kemasyarakatan di indonesia//
Oleh karena ini beberapa komponen pemuda / dengan dukungan
berbagai kalangan / memprakarsai sebuah wahana untuk membangun

komitmen bersama / pemuda indonesia dalam memberikan solusi alternatif
dan interpretatif-praktis atas maslah-masalah kebangsaan//
Kegiatan yang mengambil tema “komitmen pemuda dalam menjawab
permasalahan berbangsa / demi membangun masa depan indonesia yang
besar dan jaya / diikuti 1000 peserta / dan peninjau yang terdiri dari
komponen kepemudaan seperti OKP / LSM kepemudaan / Karang taruna /
pramuka / organisasi mahasiswa intra maupun ekstra kampus / ikatan
mahasisiwa dan pelajar daerah / dan komponen kepemudaan lainnya dari 32
propensi //
Seperti yang diungkapkan oleh ketua umum munas kali ini :
------------------statement----------------- # 01
Tri Guntur Hidayat,
(Ketua umum munas pemuda indonesia, 2004)
Dalam sidang pleno I tersebut/ membahas tentang peranan pemuda
dalam merumuskan sasaran / tolok ukur dan mekanisme untuk mewujudkan
pokok-pokok pikiran pada alenia keempat / pembukaan undang-undang
dasar 1945 / menuju indonesia yang besar dan jaya //
Demikian intro dan yogi melaporkan untuk Apa Kabar Jogja, RBTV

No Kaset

Tema
Reporter
Kamerawan
Date

: AKJ 08
: Musyawarah Nasional Pemuda Indonesia Tahun 2004
: Intro
: Yogi
: 25 oktober 2004

Video

time code

Suasana luar

03.09.06 – 03.35.25
05.00.10 – 05.18.00


peserta luar

03.37.10 – 04.16.15

peserta dalam

04.16.25 – 04.40.15

ruang sidang

04.41.10 – 04.51.10

logo

04.55.00 – 04.58.25

rapat pleno I

05.18.00 – 08.36.10


statement-------------------- #01
Tri Guntur H

00.00.00 – 03.08.10