084226 AKJ 2005 11 18 Pameran Foto Becak

NASKAH APA KABAR JOGJA
Judul
: Pameran Foto Becak
Lokasi
: Bentara Budaya
Reporter & Camerawan : Wawan

Tanggal Liptan

: 18 November 2005

Pameran tunggal seni rupa yang digelar di bentara budaya dengan tema “Waton Urip – Tribute To
Becak” yang dimuali pada tanggal 14 dan akan berakhir tanggal 20 November mendatang / memamerkan fotofoto becak dari hasil bikikan media fotografi karya Agus Leonerdus // Hasil bidikan kamera foto dari Agus
Leonardus dengan memilih becak sebagai objeknya/ karena becak mempunyai seni tersendiri / selain kehidupan
tukang becak yang apa adanya / becak juga mempunyai seni yang melekat pada bedan becak itu sendiri/ sangat
menarik / naif dan jujur // Tulisan yang menghiasi selebor atau bagian lain / bila dikaji dengan seksama juga
mempunyai makna yang dalam // Bisa jadi tulisan tersebut merupakan ungkapan / harapan / bahkan jeritan hati
tukang becak dalam mengarungi kerasnya kehidupan / seperti yang di ungkapkan Agus Leonardus Sebagai
Fotografer pemeran foto becak ini //
Stedmend
-------------Agus Leonardus (Fotografer) Teme code ( 33.16.01 – 34.06.00)------------Agus Leonardus juga memilih becak sebagai objek fotonya/ juga sebagai ungkapan rasa terimakasih

terhadap becak// ketika sekolah pada tahun enampuluh satuan/ dia selalu diantar oleh pak kliwon dengan
becaknya// Agus Leonardus yang sudah memoto becak sejak tahun 1977 kini mencurahkan hasil bidikan fotofoto becak tersebut kedalam sebuah pameran foto// Yang menarik dalam pameran foto tersebut adalah /para
tukang becak pada tahun 79 nan sedang menonton sepakbola di krodosono secara geratis dengan memanjat
tembok /dan sempat di abadikan oleh Agus Leonerdus / foto tersebut juga banyak terjual dan mendatangkan
rejeki bagi Agus Leonerdus//
Wawan Melaporkan Untuk Apakabar Jogja RBTV //

ACC

Redaktur

Narator

Editor

1