Bank Soal Fisika Besaran dan Satuan 4

YK

Paket Pendalaman Soal 3

Besaran dan satuan

Fisika
SMA

Angka penting
1. Hitung nilai rata-rata dari bilangan-bilangan
berikut ini: 0,00034 m; 0,13 mm; 0,34 x 10 -3
m dan 270 m.

Jawab: 2,7 x 10-4 m

Dimensi
2. Gaya tarik menarik F antara dua benda
bermassa m1dan m2 berbanding terbalik
dengan kuadrat jarak r antara kedua benda
dan sebanding dengan kedua massa benda

tersebut. Agar diperoleh suatu persamaan
maka
harus
ada
suatu
konstanta
kesebandingan yang dikenal dengan konstanta
gravitasi G sehingga persamaannya dapat
m .m
ditulis: F G 1 2 2 . Tentukan dimensi G!
r

Jawab: [M]-1[L]3[T]-2

3. Panjang gelombang pada kekuatan pancar
maksimum λm berbanding terbalik dengan
suhu mutlaknya T. Tentukan dimensi dari
konstanta yang menghubungkan panjang
gelombang dengan suhu mutlak tersebut.
Jawab: [C] = L


4. Jika kecepatan suara v dianggap hanya
tergantung pada tekanan p dan kerapatan
medium  saja. Tentukan rumus kecepatan
suara itu.

Jawab: v K

p


5. Rumus perpindahan suatu benda dapat ditulis
sebagai berikut. x = c1t + c2t2 + c3t3. Tentukan
dimensi dari c1, c2 dan c3 jika t menyatakan
waktu.

Jawab: [c1] = LT-1; [c2] = LT-2; [c3] = LT-3

Besaran dan Satuan / Paket Pendalaman Soal 3 / Fisika SMA


1 of 1