FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Memijatkan Bayi Ke Dukun Bayi Di Desa Tunggul Sragen.

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU
MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI
DI DESA TUNGGUL SRAGEN

SKRIPSI
Diajukan sebagai salah satu syarat
Untuk meraih gelar Sarjana Keperawatan

Disusun oleh :
RIA DEVI PUTRI
J 210.120.064

FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2016

ii

LEMBAR PENGESAHAN

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU

MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI
DI DESA TUNGGUL SRAGEN

Yang dipersiapkan dan disusun oleh:

RIA DEVI PUTRI
J 210120064

Telah dipertahankan didepan dewan penguji pada tanggal 27 Juni 2016,
Dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk memperoleh gelar Sarjana
Keperawatan pada Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan,
Universitas Muhammadiyah Surakarta

Susunan Dewan Penguji
Irdawati,S.Kep.,Ns.,M.Si.Med

(…………………..)

SitiArifah, S.Kp.,M.kes


(…………………..)

VinamiYulian, S.Kep., Ns., M. Sc

(…………………..)

Surakarta, 27 Juni 2016
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta
Dekan,

Dr. Suwaji, M.Kes
iii

iii

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI
SKRIPSI UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai civitas akademik Universitas Muhammadiyah Surakarta, saya yang

bertanda tangan dibawah ini :
Nama

: RIA DEVI PUTRI

NIM

: J 210.120.064

Program Studi

: S1 – Keperawatan

Fakultas

: Ilmu Kesehatan

Jenis Karya

: Skripsi


Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada
Universitas Muhammadiyah Surakarta Hak Bebas Royalti Noneksklusif (Nonexclusive Royalty – Free Right) atas karya ilmiah saya yang berjudul:

FAKTOR-FAKTORYANG MEMPENGARUHI IBU
MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI DESA TUNGGUL
SRAGEN
Beserta perangkat yang ada (jika diperlukan). Dengan Hak Bebas Royalti
Noneksklusif ini Universitas Muhammadiyah Surakarta berhak menyimpan,
mengalih media / formatkan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (database),
merawat dan mempublikasikan skripsi saya selama tetap mencantumkan nama
saya sebagai penulis / pencipta dan sebagai pemilik Hak Cipta.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya.

Dibuat di

: Surakarta

Pada Tanggal : 27 Juni 2016
Yang Menyatakan


(Ria Devi Putri)
iv

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
Jln. A.Yani, Tromol Pos 1 Pabelan, Kartasura Telp. (0271) 717417 Surakarta 57102

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI
Saya yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama

:

RIA DEVI PUTRI

Nim

:


J 210.120.064

Program Studi

:

S1 – Keperawatan

Judul Skripsi

:

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
IBU MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI
DESA TUNGGUL SRAGEN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak ada karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang
pengetahuan penulis juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau
diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan

disebutkan dalam daftar pustaka.Apabila ternyata kelak terbukti ada ketidakbenaran
dalam pernyataan saya diatas, maka saya akan bertanggungjawab sepenuhnya.

Surakarta, 27 Juni 2016
Yang Membuat Pernyataan

Ria Devi Putri
v

MOTTO
Bersikaplah kukuh seperti batu karang yang tidak putus – putusnya dipukul ombak. Ia
tidak saja tetap berdiri kukuh, bahkan ia menenteramkan amarah ombak dan
gelombang itu.
( Lessing )

Hai orang-orang yang beriman, mintalah pertolongan ( kepada Allah ) dengan sabar dan
shalat, sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang sabar.
( Al-Baqoroh : 153 )

Hai orang-orang yang beriman, bertaqwalah kepada Allah dan hendaklah setiap diri

memperhatikan apa yang telah diperbuatnya untuk hari esok (akhirat) dan bertaqwalah
kepada Allah, sesungguhnya Allah Maha mengetahui apa yang kamu kerjakan.
(Q.S. Al Hasyr : 18)

vi

PERSEMBAHAN
Hasil Karya ini aku persembahkan kepada:
 Allah SWT yang senantiasa
menyertai

disetiap

langkah

hidupku
 Bapak, Ibuku tercinta setiap
tetes keringatmu serta doa
yang


tak

pernah

hentinya

henti

selalu



engkau

panjatkan untuk anak–anakmu
 Ibu

Irdawati

pembimbing

sabar

yang

mengarahkan

selaku
selalu
anak

bimbingannya
 Kedua kakak laki – laki dan
keluarga
kasih

besarku

selalu

terima


memberikanku

dukungan

dan

menyemangatiku

untuk

pantang menyerah
 Wildan,

Terimakasih

telah

mendampingiku untuk selalu
menyemangati

dan

mengingatkanku

selalu
akan

perjuangan ini
 Terimakasih

untuk

teman-

teman wisma muslimah yaitu
ria, ayu, aulia, santi, della,
mbak
vii

lastri,

mbak

malia.

Terimakasih

untuk

menghibur

selalu
dan

menyemangatiku disaat sedih
 Teman-teman
saya

di

seperjuangan

FIK

terimakasih

Keperawatan

atas

perhatian

dan persaudaraan yang penuh
kasih sayang yang kita jalani
selama ini
 Almamaterku tercinta yang
mengubah

lelahku

menjadi

ilmu yang bermanfaat. Aamiin
Allohumma Aamiin.

viii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr.Wb
Puji syukur saya panjatkan kepada Allah SWT, karena atas berkah dan
rahmat-Nya, saya dapat menyelesaikan skripsi ini. Penulisan skripsi ini dilakukan
dalam rangka memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana
Keperawatan dengan judul ’’FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
IBU MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI DI DESA TUNGGUL
SRAGEN’’.
Saya menyadari bahwa, tanpa bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak,
dari masa perkuliahan sampai pada penyusunan skripsi ini, saya akan kesulitan
untuk menyelesaikanskripsi ini. Oleh karena itu, saya mengucapkan terima kasih
kepada:
1. Prof. Dr. Bambang Setiaji, selaku Rektor Universitas Muhammadiyah
Surakarta,
2. Dr. Suwaji, M.Kes, selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta,
3. Okti Sri Purwanti, S.Kep.,M.Kep.,Ns.,Sp,Kep., M.B, selaku Ketua
Program Studi Keperawatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas
Muhammadiyah Surakarta,
4. Irdawati,

S.Kep.,Ns.,M.Si.Med,

selaku

pembimbing

yang

telah

menyediakan waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam
penyusunan skripsi ini.
ix

5. Siti Arifah,S.Kp.,M.kes, selaku penguji I yang telah menyediakan waktu,
tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan skripsi ini.
6. Vinami Yulian,S.Kep.,Ns.,M.Scselaku penguji II yang telah menyediakan
waktu, tenaga, dan pikiran untuk mengarahkan saya dalam penyusunan
skripsi ini.
7. Segenap staf pengajar Program Studi S1 Keperawatan yang telah
membimbing sehingga penulis mendapatkan ilmu dan bekal dalam cara
penyusunan skripsi ini.
8. Bapak dan Ibu tercinta, serta keluarga yang senantiasa memberikan do’a
restu, kasih sayang, motivasi yang luar biasa serta dukungan baik materil
maupun spiritual dalam penyusunan skripsi ini.
9. Rekan-rekan SI Keperawatan angkatan 2012 yang yang senantiasa
memberikan motivasi untuk terus berlomba dalam menyelesaikan studi
dengan sebaik mungkin.
Kesempurnaan hanya milik Allah semata, untuk itu penulis menginginkan
kritik dan saran demi kesempurnaan skripsi ini karena penulis yakin skripsi ini
masih jauh dari sempurna.
Akhir kata penulis berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi
penulis maupun pengembangan ilmu pengetahuan pada umumnya dan ilmu
keperawatan khususnya.
Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surakarta, 27 Juni 2016

Ria Devi Putri

x

DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL ...................................................................................... i
LEMBAR PENGESAHAN ........................................................................... ii
HALAMAN PERNYATAAN PUBLIKASI ................................................ iii
HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ................................ iv
MOTTO ...........................................................................................................v
PERSEMBAHAN .......................................................................................... vi
KATA PENGANTAR ................................................................................. viii
DAFTAR ISI ....................................................................................................x
DAFTAR GAMBAR .................................................................................... xii
DAFTAR TABEL ....................................................................................... xiii
DAFTAR LAMPIRAN ............................................................................... xiv
ABSTRAK .....................................................................................................xv
ABSTRACT ................................................................................................. xvi
I.
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ............................................................................... 1
B. Rumusan Masalah ...........................................................................3
C. Tujuan Penelitian ............................................................................3
D. Manfaat Penelitian ..........................................................................4
E. Keaslian Penelitian ..........................................................................5
II. TINJAUAN TEORI
A. TinjauanTeori ..................................................................................7
1. Pijat bayi ................................................................................... 7
2. Manfaat Pijat Bayi .................................................................... 10
3. Manfaat Pijat Bayi bagi Orang tua ........................................... 13
4. Tindakan yang tidak dianjurkan dalam pemijatan.................... 14
5. Waktu untuk Melakukan Pijat Bayi ......................................... 14
6. Pemijatan sesuai Kategori Usia Bayi ....................................... 15
7. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Penatalaksanaan Pijat
Bayi........................................................................................... 15
8. Tenaga yang dapat Melakukan Pijat Bayi ................................ 18
B. Kerangka Teori................................................................................ 19
C. Kerangka Konsep ............................................................................ 19
D. Hipotesis.......................................................................................... 20
III. METODE PENELITIAN
A. Jenis dan Rancangan Penelitian ...................................................... 21
B. Tempat dan Waktu Penelitian ......................................................... 21
C. Populasi dan Sampel ....................................................................... 22
D. Variabel Penelitian .......................................................................... 23
E. Definisi Operasional........................................................................ 24
F. Instrumen Penelitian........................................................................ 25
G. Uji Validitas dan Reliabilitas .......................................................... 26
H. Etika Penelitian ............................................................................... 28
I. Pengolahan dan Analisa Data.......................................................... 29
J. Jalannya Penelitian .......................................................................... 34
xi

IVHASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
A. Hasil Penelitian ............................................................................. 37
1. Karakteristik Responden .......................................................... 37
2. Analisis Univariat ..................................................................... 38
3. Analisis Bivariat ....................................................................... 39
B. Pembahasan ................................................................................... 44
C. Keterbatasan Peneliti ...................................................................... 48
V SIMPULAN DAN SARAN
A. Simpulan........................................................................................ 49
B. Saran .............................................................................................. 49
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Teori ............................................................................20
Gambar 2.2 Kerangka Konsep ........................................................................20
Gambar 4.1 Scatterplot....................................................................................42

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Definisi Operasional .......................................................................25
Tabel 3.2 Kisi – kisi indikator Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Ibu
Memijatkan Bayi ke Dukun Bayi ...................................................26
Tabel 4.1 Karakteristik Responden .................................................................38
Tabel 4.2Hasil Uji Normalitas Data ................................................................40
Tabel 4.3 Hasil Uji Multikolinearitas .............................................................41
Tabel 4.4 Hasil Uji Autokorelasi ....................................................................41
Tabel 4.5 Hasil Uji Regresi Linear Berganda .................................................43

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 01. Permohonan Menjadi Responden
Lampiran 02. Persetujuan Menjadi Responden
Lampiran 03. Kuesioner Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Ibu Memijatkan Bayi
ke Dukun Bayi
Lampiran 04. Dokumentasi Penelitian

xv

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU
MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI
DI DESA TUNGGUL SRAGEN
Abstrak
Pijat bayi yang dilakukan secara teratur akan meningkatkan hormon
katekolamin (epinefrin dan norepinefrin) yang dapat memicu stimulasi tumbuh
kembang karena dapat meningkatkan nafsu makan, meningkatkan berat badan,
dan merangsang perkembangan struktur maupun fungsi otak. Pijat bayi yang
benar dilakukan oleh bidan atau fisioerapi. Pada penelitian menemukan fenomena
peran dukun bayi yang masih besar. Culture atau budaya merupakan faktor yang
berpengaruh besar terhadap pilihan pijat bayi ke dukun bayi. Penelitian ini
bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi ibu memijatkan
bayi ke dukun bayi di Desa Tunggul Sragen. Penelitian imerupakan penelitian
kuantitatif dengan menggunakan rancangan penelitian cross sectional. Populasi
yang diambil dalam penelitian ini adalah ibu yang mempunyai bayi usia 0-12
bulan yang memijatkan bayi ke dukun bayi 3 bulan terakhir di Desa Tunggul
Sragen. Sampel dalam penelitian adalah semua anggota populasi. Instrumen yang
digunakan dalam penelitian ini menggunakan kuesioner.Analisa data
menggunakan regresi linear berganda untuk taraf signifkan 5%. Hasil uji regresi
linear berganda dengan hasil nilai koefisien regresi untuk variebel pengetahuan
sebesar + 0,001, nilai koefisien regresi untuk variebel kebudayaan sebesar +
0,249, nilai koefisien regresi untuk variebel persepsi sebesar + 0,064, nilai
koefisien regresi untuk variebel sikap sebesar + 0,127, nilai koefisien regresi
untuk variebel dukungan keluarga sebesar + 0,011, nilai koefisien regresi untuk
variebel informasi sebesar + 0,285, nilai koefisien regresi untuk variebel ekonomi
sebesar + 0,012, dan nilai koefisien regresi untuk variebel lingkungan sosial
sebesar + 0,642. Variabel yang signifikan berpengaruh adalah kebudayaan,
informasi dan linngkungan sosial. Semua variabel dengan parameter positif
sehingga semua variabel memingkatkan risiko. Simpulan dari penelitian faktor
yang paling berpengaruh terhadap perilaku pijat bayi ke dukun bayi yaitu
lingkungan sosial (44,14%), Informasi (22,10%), Kebudayaan (19,81%), Sikap
(7,85%), Persepsi (4,42%), Ekonomi (0,91%), Dukungan Keluarga (0,61%),
Pengetahuan (0,10%).
Kata kunci: Pijat Bayi, Dukun Bayi, Ibu

xvi

FACTORS AFFECTING MOTHERS SEEK TRADITIONAL BIRTH
ATTENDANTS TO MASSAGE THEIR BABIES
IN TUNGGUL VILLAGE SRAGEN

Abstract
Baby massaging done regularly will improve the katekolamin hormone
(epinefrin dan norepinefrin) able to trigger growth and development stimulation
because could be improve the eating passion, improving body weight, and
stimulus of structure growth and also brain function. The infant massage which
was done by midwife or phsiotherapy. At the research find the phenomenon of
role of traditional birth attendants which still big. The cultural was representing
the factor having an effect on big to choice the baby massaging to traditional
birth attendants. This research was purpose to identify factors affecting the
mother seek traditional birth attendants to massage their baby in Tunggul Village
Sragen. This research was quantitative research with cross sectional design.
Population taken in this research was mother having age baby 0-12 month was
the baby massaging to traditional birth attendants of last 3 month in Tunggul
Village Sragen. Sample in this research was all population members. The
questioner was used as research instrument. The data analyze was using multiple
linear regressions analyze for 5% significant level. The multiple linear
regressions analyze result with coefficient regression value for knowledge
variable equal to +0,001, coefficient regression value for cultural variable equal
to +0,249, coefficient regression value for perception variable equal to +0,064,
coefficient regression value for attitude variable equal to +0,127, coefficient
regression value for family support equal to +0,011, coefficient regression value
for information variable equal to +0,285, coefficient regression value for
economy variable equal to +0,012, and coefficient regression value for social
environment equal to +0,642. Variable which significant have an effect on was
cultural, information and social environment. All of variable with the positive
parameter so that all variable improve risk. The conclusion for this research was
Simpulan dari penelitian most having an effect on factor to the baby massage
behavior to traditional birth attendants that was social environment (44,14%),
Information (22,10%), cultural (19,81%), attitude (7,85%), perception (4,42%),
economy (0,91%), family support (0,61%), knowledge (0,10%).
Keyword: baby massaging, traditional birth attendants, mother

xvii

Dokumen yang terkait

Faktor- Faktor Perilaku Kunjungan Ibu Bayi dan Balita di Posyandu Wilayah Kerja Puskesmas Medan Johor Kelurahan Pangkalan Masyhur

3 73 125

Faktor –faktor yang memengaruhi perilaku ibu terhadap kelengkapan imunisasi dasar di wilayah kerja puskesmas Peusangan Siblah Krueng tahun 2014

2 36 136

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMATIAN BAYI DI KABUPATEN JEMBER

10 68 64

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IBU MEMIJATKAN BAYI KE DUKUN BAYI Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Memijatkan Bayi Ke Dukun Bayi Di Desa Tunggul Sragen.

0 3 14

BAB 1 Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ibu Memijatkan Bayi Ke Dukun Bayi Di Desa Tunggul Sragen.

1 12 6

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN FREKUENSI IBU DALAM MEMIJATKAN BAYI DI PUSKESMAS 1 Faktor-faktor yang berhubungan dengan frekuensi ibu dalam memijatkan bayi di Puskesmas 1 Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo.

0 1 16

PENDAHULUAN Faktor-faktor yang berhubungan dengan frekuensi ibu dalam memijatkan bayi di Puskesmas 1 Kecamatan Kartasura Kabupaten Sukoharjo.

0 1 7

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINDAKAN IBU MENYUSUI DALAM PENGGUNAAN SUSU FORMULA UNTUK BAYI DI KOTA SURAKARTA

0 0 116

FAKTOR IBU, BAYI DAN BUDAYA YANG MEMPENGARUHI KEJADIAN KEMATIAN BAYI DI PUSKESMAS PEDAN

0 0 6

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBERIAN ASI EKSKLUSIF PADA IBU YANG MEMPUNYAI BAYI USIA 7-24 BULAN DI DESA SRIGADING SANDEN BANTUL YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pemberian Asi Eksklusif pada Ibu yang Mempunyai Bayi Usia 7-

0 0 19