BA Penjelasan Pengadaan Alat Laboratorium

BADAN POM

Instansi

: Balai Besar Pengawas
Obat dan Makanan di
Yogyakarta

BERITA ACARA
PENJELASAN PEKERJAAN

Pekerjaan

: Pengadaan Alat Laboratorium

Lokasi

: Yogyakarta

Tahun
Anggaran


: 2012

Nomor : KU.03.11.96.05.12.03882
Tanggal : 28 MEI 2012

Pada hari ini Senin tanggal dua puluh delapan bulan Mei tahun dua ribu dua belas pukul sembilan hingga
sebelas Waktu Indonesia Barat dengan mengambil tempat di Kantor Balai Besar Pengawas Obat dan
Makanan di Yogyakarta melalui Aplikasi pada LPSE Badan POM telah diadakan penjelasan pekerjaan
Pengadaan Alat Laboratorium.
Rapat Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) dipimpin oleh Ketua Panitia Pengadaan dan dihadiri Anggota
Panitia Pengadaan.
Dokumen

Bab

Uraian

Pengirim


Dokumen
Pengadaan

Pasal
37.c.e

37. Pelelangan Gagal c. dalam evaluasi penawaran ditemukan bukti/indikasi terjadi 7595191
persaingan tidak sehat e. sanggahan dari peserta atas pelaksanaan pelelangan
28 May 2012 09:03
yang tidak sesuai dengan ketentuan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010
Dokumen Pengadaan ternyata benar Merujuk Peraturan Presiden Republik
Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 Bagian Keempat Pasal 118. (7) disebutkan
Apabila terjadi pelanggaran dan/atau kecurangan dalam proses Pengadaan
Barang/Jasa, maka ULP : a. dikenakan sanksi administrasi, b.dituntut ganti rugi,
dan/atau c. dilaporkan secara pidana Apakah penyebab pelelangan gagal
sebelumnya ULP sudah diberi sanksi seperti pasal diatas?

Dokumen
Pengadaan


spesifikasi Spesifikasi teknis Merujuk Penjelasan Peraturan Presiden Republik Indonesia
7595191
teknis
Nomor 54 Tahun 2010 II. Pasal 81.(1).b. disebutkan yang dimakasud rekayasa
28 May 2012 09:05
tertentu sehingga mengakibatkan persaingan tidak sehat, misalnya a. penyusunan
spesifikasi yang mengarah produk tertentu. Apakah yang terdapat dalam spesifikasi
teknis dokumen pengadaan ini sudah mengakomodir minimal 3 merk/produk
karena umumnya tender diseluruh BPOM menyembunyikan 1 atau 2 item pada
setiap spesifikasi hanya dapat dipenuhi 1 merk/produk tertantu sehingga
mengakibatkan persaingan tidak sehat?

Dokumen
Pengadaan

Pasal
37.c.e

Dokumen
Pengadaan


spesifikasi Spesifikasi teknis Merujuk Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia
teknis
Nomor : 11/M-DAG/PER/3/2006 pada Bab. II Pasal 2 (1) Tentang ketentuan dan
tata cara penerbitan surat tanda pendaftaran distributor barang dan/atau jasa
disebutkan setiap perusahaan perdagangan nasional yang membuat perjanjian
dengan perincipal barang/jasa luar dan dalam negeri sebagai agen, agen tunggal,
distributor atau distributor tunggal wajib didaftarkan di Departemen Perdagangan.
Dalam persyaratan yang dipenuhi apakah yang dimaksud dukungan
agen/distributor tunggal harus terdaftar dalam rujukan peraturan diatas? Apakah
alasan kriteria ULP meebedakan persyaratan setiap item barang dalam spesifikasi
teknis dalam persyaratan yang harus dipenuhi seperti (*)?

Dokumen
Pengadaan

Pasal
22.1.i).ii)

37. Pelelangan Gagal c. dalam evaluasi penawaran ditemukan bukti/indikasi terjadi 7595191

persaingan tidak sehat e. sanggahan dari peserta atas pelaksanaan pelelangan
28 May 2012 09:06
yang tidak sesuai dengan ketentuan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010
Dokumen Pengadaan ternyata benar Mohon penjelasan apakah pelelangan gagal
sebelumnya disebabkan karena pasal diatas? Apakah sudah ada perbaikan dari
dokumen pengadaan sehingga pelelangan tidak gagal kembali karena faktor di
atas?
7595191
28 May 2012 09:07

22.1 Surat Dukungan dan Kesanggupan i) Jika surat dukungan dan kesanggupan
7595191
ini berasal dari pabrik/trading company diluar negeri kepada sole agent di
28 May 2012 09:09
Indonesia maka surat tersebut harus disahkan oleh Chamber of Commerce negara
yang bersangkutan ii) Jika surat dukungan dan kesanggupan ini berasal dari sole
agent kepada distributor/peserta lelang bersangkutan maka harus ada foto copy
surat penunjukan/Letter of Authorization / Letter of Appointment dari pabrik /
trading company di luar negeri kepada sole agent di Indonesia Merujuk Peraturan
Menteri Perdagangan Republik Indonesia Nomor : 11/M-DAG/PER/3/2006 pada

Bab. II Pasal 2 (1) Tentang ketentuan dan tata cara penerbitan surat tanda
pendaftaran distributor barang dan/atau jasa disebutkan setiap perusahaan
perdagangan nasional yang membuat perjanjian dengan perincipal barang/jasa
luar dan dalam negeri sebagai agen, agen tunggal, distributor atau distributor
tunggal wajib didaftarkan di Departemen Perdagangan. Jika ULP menyetujui surat
dukungan dan kesanggupan seperti pada point i) dan ii) tanpa didaftrakan di
Departemen Perdagangan maka panitia memperbolehkan barang illegal dalam
pelelangan ini.

Dokumen
Pengadaan

Pasal 10

10. Pemberian Penjelasan Merujuk Peraturan Kepala Lambaga Kebijakan
7595191
Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah Nomor : 1 Tahun 2011 Tentang Tata Cara E- 28 May 2012 09:11
Tendering pada Butir V.2.b.2) disebutkan ULP dilarang menjawab pertanyaan
dengan cara mengumpulkan pertanyaan terlebih dahulu dan menjawab pertanyaan
tersebut sekaligus pada akhir jadwal. Jadi dalam pemberian penjelasan ini mohon

semua pertanyaan peserta langsung dijawab!!

Dokumen
Pengadaan

Pasal B. 5) B. Persyaratan Kualifikasi 5) Melampirkan Neraca keuangan perusahaan tahun
terakhir ( 2011) Apakah persyaratan tersebut diwajibkan dalam pengadaan ini?;
Mohon tunjukkan pada peraturan apa yang mempersyaratkan point 5) pada
pengadaan barang/jasa pemerintah? Apakah jika tidak melampirkan neraca
keuangan perusahaan tahun terakhir (2011) peserta akan digugurkan?

Dokumen
Pengadaan

B.6)

Dokumen
Pengadaan

Pasal B.4) B. Persyaratan Kualifikasi 4) memiliki NPWP dan telah memenuhi kewajiban

7595191
perpajakan tahun pajak terakhir (SPT tahunan tahun 2011) serta memiliki laporan 28 May 2012 09:17
bulanan PPh Pasal 21, PPh Pasal 23 (bila ada transaksi), PPh Pasal 25/Pasal 29 dan
PPN (bagi Pengusaha Kena Pajak) paling kurang 3 (tiga) bulan terakhir (Januari
2012, Februari 2012 dan Maret 2012). Peserta dapat mengganti persyaratan ini
dengan menyampaikan Surat keterangan Fiskal (SKF). Merujuk pasal diatas apakah
perusahaan/penyedia yang baru berdiri kurang dari 1(satu) tahun diwajibkan SPT
tahunan tahun 2011? Bagaimana ULP menilai persyaratan kualifikasi terhadap
pasal diatas untuk perusahaan/penyedia yang baru berdiri kurang dari 1 (satu)
tahun?

Dokumen
Pengadaan

Pasal
29.9.a

29.9 Evaluasi Teknis a. unsur-unsur yang dievaluasi teknis sesuai dengan yang
ditetapkan; Merujuk Penjelasan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 54
Tahun 2010 II. Pasal 81.(1).b. disebutkan yang dimakasud rekayasa tertentu

sehingga mengakibatkan persaingan tidak sehat, misalnya b.kriteria penilaian
evaluasi yang tidak rinci(detail) sehingga mengakibatkan penilaian yang tidak adil
dan transparan Mengingat evaluasi yang dilakukan sistem gugur, mohon ULP
mencatumkan unsur-unsur yang menggugurkan untuk setiap item barang dalam
spesifikasi secara rinci(detail) sehingga transparan

Dokumen
Pengadaan

Pasal
29.9.b.1)

29.9 Evaluasi Teknis b. evaluasi teknis dilakukan dengan sistem gugur, dengan
7595191
ketentuan 1) Panitia Pengadaan menilai persyaratan teknis dengan
28 May 2012 09:20
membandingkan pemenuhan persyaratan teknis sebagaimana yang ditetapkan
Apakah unsur-unsur yang dievaluasi teknis sesuai dengan yang ditetapkan dalam
LDP untuk setiap item barang yang menggugurkan?, Bagaimana Pokja ULP menilai
persyaratan teknis dengan membandingkan pemenuhan persyaratan teknis

sebagaimana yang ditetapkan dalam dokumen Pemilihan ada spesifikasi
terselubung 1 atau 2 dalam setiap ietem yang mengarah merk/produk tertantu?
Mohon panitia membuat tabel evaluasi penawaran yang meliputi : evaluasi
administrasi, evaluasi teknis, dan evaluasi harga pada saat pemberian penjelasan
ini!

Dokumen
Pengadaan

Pasal
29.9 Evaluasi Teknis d) Surat pernyataan memberikan jaminan purnajual dari
7595191
29.9.d), f) distributor (pemberian garansi alat minimal 1 tahun dan ketersediaan suku cadang 28 May 2012 09:22
minimal 5 tahun, khusus untuk alat-alat yang diberi tanda bintang (*) ketersediaan
suku cadang dan teknisi minimal 5 tahun); f) Tenaga teknis terdaftar (untuk alatalat yang diberi tanda bintang (*)) Apakah dasar/alasan ULP membedakan tanda
bintang (*) pada setiap item barang pada spesifikasi teknis?

Dokumen
Pengadaan


Pasal
29.9.e)

29.9 Evaluasi Teknis e) Asuransi(yang menyatakan menjamin barang yang dikirim 7595191
tetap dalam kondisi baik, tidak cacat ataupun lecet sampai tempat tujuan); Apakah 28 May 2012 09:23
asuransi berupa pernyataan atau polis asuransi?

Dokumen
Pengadaan

Pasal
29.10.1)

29.10 Evaluasi Harga 1) total harga penawaran dibandingkan terhadap nilai total
7595191
HPS: Apakah HPS dalam proyek ini sama dengan sebelum retender?; Apakah dasar 28 May 2012 09:25
PPK menentukan HPS setelah dilakukan retender?

Dokumen
Pengadaan

Pasal
29.8.h)

29.8 Evaluasi Administrasi h) Jaminan Penawaran harus dapat dicairkan tanpa
7595191
syarat (unconditional) sebesar nilai Jaminan dalam waktu paling lambat 14 (empat 28 May 2012 09:26
belas) hari kerja, setelah surat pernyataan wanprestasi dari Panitia Pengadaan
diterima oleh Penerbit Jaminan Apakah yang maksud dengan point 29.8.h) peserta
yang dalam jaminan penawarannya tidak mencatumkan unconditional/dapat
dicairkan tanpa syarat akan digugurkan?

7595191
28 May 2012 09:15

B. Persyaratan Kualifikasi 6) Peserta berbentuk badan usaha harus memperoleh
7595191
paling sedikit 1 (satu) pekerjaan sebagai penyedia pada sub bidang Alat
28 May 2012 09:16
Laboratorium dalam kurun waktu 4 (empat) tahun terakhir, baik di lingkungan
pemerintah maupun swasta termasuk pengalaman pengalaman subkontrak, kecuali
bagi penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun Merujuk pasal diatas
apakah perusahaan/penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun tidak
dipersyarakan pengalaman pekerjaaan? Bagaimana ULP menilai persyaratan
kualifikasi terhadap pasal diatas untuk perusahaan/penyedia yang baru berdiri
kurang dari 3 (tiga) tahun?

7595191
28 May 2012 09:18

Pertanyaan Terhadap Dokumen Lelang Nama Paket : Pengadaan Alat Laboratorium 7595191
BBPOM di Yogyakarta TA 2012 Sisa Waktu : 2 jam / -27 menit Tidak 1(satu)
28 May 2012 09:27
pertanyaan pesertapun dijawab??
Jawaban ULP

7595191 Spesifikasi teknis sudah mengakomodir tidak hanya satu merk jadi spek
tidak mengarah produk tertentu. Ya, dukungan agen tunggal disertai bukti
terdaftar di Dep Dag RI. Alat bertanda (*) harus melalui agen tunggal karena
kompleksitas alat Berapa merk?, Bagaimana kalau bisa kami buktikan ada 1
spesifikasi yang hanya dipenuhi 1 (satu) merk dalam pelelangan kali ini? Apakah
agen tunggal harus terdaftar di Departemen Perdagangan??

7595191
28 May 2012 09:31

apakah judul pengadaan memakai kata (lelang ulang)

7549191
28 May 2012 09:32

Dokumen
Pengadaan

Pasal b

Dokumen
Pengadaan

Pasal 29.6 29.6 Panitia Pengadaan melakukan evaluasi penawaran yang meliputi: a. evaluasi 7595191
administrasi; b. evaluasi teknis; dan c. evaluasi harga Mohon panitia membuat
28 May 2012 09:35
tabel evaluasi penawaran yang meliputi : evaluasi administrasi, evaluasi teknis, dan
evaluasi harga pada saat pemberian penjelasan ini!

Dokumen
Pengadaan

Pasal 28.1 28.1 Pada tahap pembukaan penawaran, Panitia Pengadaan mengunduh dan
melakukan dekripsi file penawaran dengan menggunakan APENDO sesuai waktu
yang telah ditetapkan. Merujuk Peraturan Kepala Lambaga Kebijakan Pengadaan
Barang/Jasa Pemerintah Nomor : 1 Tahun 2011 Tentang Tata Cara E-Tendering
pada Butir V.2.e.10) disebutkan Penggunaan aplikasi APENDO oleh bukan pihak
yang sebenarnya akan berakibat penawaran dianggap tidak syah. Bagaimana ULP
mengetahui penggunaan aplikasi APENDO oleh bukan pihak yang sebenarnya,
terkait point 28.1 dalam pelelangan ini?

Jawaban ULP

b. melakukan persekongkolan dengan peserta lain untuk mengatur hasil pelelangan 7595191
sehingga mengurangi/menghambat/memperkecil/meniadakan persaingan yang
28 May 2012 09:33
sehat dan/atau merugikan pihak lain; Apakah agen/distributor yang hanya
memberikan dukungan hanya kepada peserta tertentu/diskriminatif yang
barangnya terdapat dalam spesifikasi teknis (spesifikasi teknis mengarah
merk/produk tertentu) dan bisa kami buktikan dengan dokumen resmi,
dikategorikan melakukan persekongkolan dengan peserta lain untuk mengatur hasil
pelelangan sehingga mengurangi/menghambat/ memperkecil/me-niadakan
persaingan yang sehat dan/atau merugikan pihak lain dan terindikasi kolusi,
korupsi dan nepotisme?

7595191
28 May 2012 09:36

7595191 Untuk alat2 yg tidak bertanda (*) surat dukungan tidak harus dari agen
7595191
tunggal karena akan memberatkan peserta lelang, dengan asumsi agen resmi atau 28 May 2012 09:41
sub agen mendapatkan alat dari agen tunggal yang sudah terdaftar di DepDag RI
BAGAIMANA MUNGKIN TIDAK MENDAPATKAN DUKUNGAN DARI AGEN TUNGGAL
YANG TERDAFTRA DI DEPDAG RI BISA MENDAPATKAN ALAT DARI AGEN
TUNGGAL TERSEBUT BERARTI DENGAN SISTEM INI ULP MALANGGAR
PERATURAN EVALUASI?
mohon agar berita acara penjelasan serta addendum dapat dikeluarkan hari ini
juga untuk mempercepat proses kerja kami.. terima kasih

7549191
28 May 2012 09:45

Dokumen
Pengadaan

Dari rangkuman pertanyaan kami, Apakah Dokumen Penngadaan ini sdh disusun
berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 dan peraturan lain yang
berlaku? Bagaimana dengan persyaratan diluar yang ditentukan diatur dalam
peraturan tersebut diatas yang dipersyaratkan? Bagaimana jika terjadi kesalahan
substansi dalam dokumen pengadaan, apakah pelelangan pelelangan akan
dibatalkan kembali?

7595191
28 May 2012 09:47

Jawaban ULP

7595191 Neraca Keuangan dipersyaratkan dalam lelang ini dan dituangkan dalam
Dokumen Pengadaan, dengan maksud untuk mengetahui kualifikasi keuangan
perusahaan APAKAH PERSYARATAN INI DIWAJIBKAN? MOHON TUNJUKAN
PERATURAN YANG MEWAJIBKAN DALAM PENGADAAN BARANG JASA YANG
MEMPERSYARATKAN NERACA KEUANGAN?

7595191
28 May 2012 09:49

Jawaban ULP

7595191 Merujuk pada Perpres 54 ps 19. Jawaban tidak jelas .......Apakah
7595191
perusahaan/penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun tidak
28 May 2012 09:53
dipersyarakan pengalaman pekerjaaan dan digugurkan jika tidak melampirkan
pengalaman? Bagaimana ULP menilai persyaratan kualifikasi terhadap pasal diatas
untuk perusahaan/penyedia yang baru berdiri kurang dari 3 (tiga) tahun?

Jawaban ULP

759519 Sesuai ketentuan evaluasi dalam Dokumen Pengadaan.....Jawaban tidak
jelas... mohon ULP mencatumkan unsur-unsur yang menggugurkan untuk setiap
item barang dalam spesifikasi secara rinci(detail) sehingga transparan

Jawaban ULP

7595191 Alat bertanda * mengingat kompleksitasnya tidak hanya memerlukan
7595191
suku cadang namun juga teknisi alat untuk perbaikan ke depan, MEMANG ALAT
28 May 2012 10:01
YANG LAIN TIDAK PERLU SUKU CADANG DAN TEKNISI UNTUK PERBAIKAN KE
DEPAN? KARENA ALAT LABORATORIUM YANG DILELANGKAN SEMUA MERUPAKAN
ALAT SPESIFIK YANG TIDAK BISA DIPASANG/DIPERBAIKI DENGAN TEKNISI YANG
BERPENGALAMAN DALAM BIDANGANYA.

Jawaban ULP

7595191 HPS berbeda dengan sebelum retender ! PPK menyusun HPS mengacu
7595191
pada Perpres 54 Th 2010..... APAKAH HPSNYA SAMA DENGAN PENAWARAN CALON 28 May 2012 10:05
PEMEMANG SEBELUM DILAKUKAN RETENDER?

7595191
28 May 2012 09:57

Dokumen
Pengadaan

Pelelangan 37. Pelelangan Gagal c. dalam evaluasi penawaran ditemukan bukti/indikasi terjadi 7595191
GA GA (L) persaingan tidak sehat e. sanggahan dari peserta atas pelaksanaan pelelangan
28 May 2012 10:07
yang tidak sesuai dengan ketentuan Peraturan Presiden No. 54 Tahun 2010
Dokumen Pengadaan ternyata benar Merujuk Peraturan Presiden Republik
Indonesia Nomor 54 Tahun 2010 Bagian Keempat Pasal 118. (7) disebutkan
Apabila terjadi pelanggaran dan/atau kecurangan dalam proses Pengadaan
Barang/Jasa, maka ULP : a. dikenakan sanksi administrasi, b.dituntut ganti rugi,
dan/atau c. dilaporkan secara pidana Apakah penyebab pelelangan gagal
sebelumnya ULP sudah diberi sanksi seperti pasal diatas?

Dokumen
Pengadaan

Surat
Apakah didalam pelelangan ulang ini dibolehkan menggunakan dukungan yg lama? 7599191
Dukungan
28 May 2012 10:09

Jawaban ULP

7595191 Asuransi berupa surat pernyataan, setelah menjadi pemenang baru
mengasuransikan............., APAKAH ASURANSINYA BISA DIJADIKAN 1 (SATU)
UNTUK SEMUA ALAT SESUAI DENGAN HARGA PENAWARAN?

7595191
28 May 2012 10:13

Pemilihan

Dokumen

All BAB

Yth. Panitia Pengadaan dan rekan-rekan calon penyedia barang, langsung saja:
mengingat ini pelelangan ulang-3, sebagaimana pada pelelangan ulang-2 surat
dukungan lama yang tidak ada masa berlakunya dapat digunakan, apakah
pelelangan yang sekarang juga demikian? Mohon penjelasannya. Terima kasih

7584191
28 May 2012 10:31

mohon agar berita acara penjelasan serta addendum dapat dikeluarkan hari ini
juga untuk mempercepat proses kerja kami.. terima kasih

7549191
28 May 2012 10:34

Bab

Uraian

Pengirim

Dok
Spek
Pengadaan teknis

7595191 Spesifikasi teknis sudah mengakomodir tidak 2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
hanya satu merk jadi spek tidak mengarah produk
28 May 2012 09:28
tertentu. Ya, dukungan agen tunggal disertai bukti
terdaftar di Dep Dag RI. Alat bertanda (*) harus
melalui agen tunggal karena kompleksitas alat.

Dok
Ps 22
Pengadaan

7595191 Untuk alat2 yg tidak bertanda (*) surat
2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
dukungan tidak harus dari agen tunggal karena akan 28 May 2012 09:35
memberatkan peserta lelang, dengan asumsi agen
resmi atau sub agen mendapatkan alat dari agen
tunggal yang sudah terdaftar di DepDag RI

Dok
Pasal B.5 7595191 Neraca Keuangan dipersyaratkan dalam
Pengadaan
lelang ini dan dituangkan dalam Dokumen
Pengadaan, dengan maksud untuk mengetahui
kualifikasi keuangan perusahaan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:46

Dok
B.6
Pengadaan

7595191 Merujuk pada Perpres 54 ps 19.

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:48

Dok
Ps B.4
Pengadaan

7595191 Tidak

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:51

Dok
Ps 29.9a
Pengadaan

759519 Sesuai ketentuan evaluasi dalam Dokumen
Pengadaan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:53

Dok
Ps
Pengadaan 29.9.d,f

7595191 Alat bertanda * mengingat kompleksitasnya 2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
tidak hanya memerlukan suku cadang namun juga
28 May 2012 09:57
teknisi alat untuk perbaikan ke depan

Dok
Ps 29.9e
Pengadaan

7595191 Asuransi berupa surat pernyataan, setelah
menjadi pemenang baru mengasuransikan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:58

Dok
Ps
Pengadaan 29.10.1

7595191 HPS berbeda dengan sebelum retender !
PPK menyusun HPS mengacu pada Perpres 54 Th
2010

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 09:59

Dok
Ps 29.8h
Pengadaan

7595191 Ya

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:00

7549191 Judul sesuai Dokumen Pengadaan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:08

Dok
Ps b
Pengadaan

7595191 Panitia tidak ada persekongkolan dengan
pihak manapun. Prosedur untuk mendapatkan Surat
dukungan diluar kewenangan panitia

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:13

Dok
Ps 29.6
Pengadaan

7595191 Tabel evaluasi penawaran sesuai poin-poin
yang dipersyaratkan dalam Dokumen Pengadaan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:16

Dok
Ps 29.1
Pengadaan

7595191 Penggunaan aplikasi APENDO oleh Panitia
sesuai ketentuan SPSE

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:19

Jawaban
ULP

7595191 Dengan sistem ini Panitia tidak melanggar
peraturan evaluasi. Jika akan melampirkan semua
surat dukungan dari agen tunggal yang terdaftar di
Depdag RI dipersilahkan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:24

7549191 Berita acara penjelasan dan jika ada
adendum akan segera diupload

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:25

Dok
Pengadaan

7595191 Dokumen pengadaan sesuai Perpres 54 Th
2010, dan standar Dokumen dari LKPP. jika ada
ketidaksesuaian dalam Dokumen Pengadaan maka
akan diadendum

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:28

Jawaban
ULP

7595191 Alat yang tidak bertanda * merupakan alat
pendukung di laboratorium. Jika akan melampirkan
teknisi untuk semua alat dipersilahkan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:31

Jawaban
ULP

7595191 Tidak ada kaitan antara HPS dan penawaran 2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
calon pemenang sebelum retender
28 May 2012 10:32

Jawaban
ULP

7595191 Format asuransi tidak mengikat, asalkan
mencakup semua alat

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:39

Dok
Surat
7595191, 7584191 Asalkan Surat dukungan masih
Pengadaan Dukungan berlaku dan sesuai dengan spesifikasi alat yang
tercantum dalam dokumen pengadaan ini, silakan
digunakan

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 10:41

Jawaban

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta

7595191 Dalam peraturan memang tidak tercantum,

ULP

namun dalam standar dokumen pengadaan LKPP
mengakomodir persyaratan lain. Suatu perusahaan
pasti memiliki neraca keuangan

Jawaban
ULP

7595191 Panitia menilai persyaratan kualifikasi sesuai 2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
dengan perpres 54
28 May 2012 11:01

Dok
Ps 37.c.e 7595191 Panitia tidak melakukan pelanggaran dan/
Pengadaan
atau kecurangan, sehingga tidak perlu dikenakan
sanksi

28 May 2012 10:47

2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
28 May 2012 11:09

Dok
Ps 37.c.e 7595191 Sudah dilakukan evaluasi terhadap dokumen 2012-Pengadaan Alat Laboratorium-BBPOM di Yogyakarta
Pengadaan
pengadaan
28 May 2012 11:11

Demikian Berita Acara Rapat Penjelasan Pekerjaan ini disusun untuk digunakan sebagaimana mestinya.
Terimakasih.
Yogyakarta, 28 Mei 2012
Panitia Pengadaan Alat Laboratorium
1. Ebta Dyah Widyastuti, S. Farm, Apt
2. Wulandari
3. Anton Nugroho
4. Rohmah Afiyati, S.Si., Apt
5. Niken Kencono P, S.F, Apt
6. Dzannuraini Rohmatul Ummah, S.Si
7. Rina Rahma Amalia, S.Farm., Apt

(
(
(
(
(
(
(

)
)
)
)
)
)
)