BA Evaluasi Kualifikasi Renovasi Gedung Kantor KPP Madya

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
SEKRETARIAT JENDERAL
PUSAT PENGADAAN SECARA ELEKTRONIK

UNIT LAYANAN PENGADAAN DAERAH
KELOMPOK KERJA PROVINSI KEPULAUAN RIAU
KPKNL BATAM JALAN ENGKU PUTRI BATAM-CENTER
TELP (0778) 469796 FAX (0778) 469769

BERITA ACARA EVALUASI KUALIFIKASI
PEKERJAAN RENOVASI GEDUNG KANTOR KPP MADYA BATAM
NOMOR : BAEK-11/ULPD/WII.10/2016
Pada hari ini, Senin tanggal Dua puluh tiga bulan Mei tahun Dua ribu enam belas, bertempat di
Sekretariat Unit Layanan Pengadaan Daerah Kelompok Kerja Provinsi Kepulauan Riau, kami Pokja
ULPD Kepulauan Riau telah mengadakan rapat evaluasi kualifikasi dari peserta/calon penyedia jasa
yang telah lulus evaluasi penawaran untuk pekerjaan Renovasi Gedung Kantor KPP Madya Batam,
dengan hasil sebagai berikut :
1. Evaluasi dilakukan terhadap calon pemenang lelang berdasarkan Berita Acara Evaluasi
Dokumen Penawaran NOMOR : BAEV–11/ULPD/WII.10/2016 Tanggal 19 Mei 2016, di bawah ini:
Nama Perusahaan
Alamat

NPWP
Harga penawaran terkoreksi

:
:
:
:

PT. SAMPUTRAINDAH HERBANG JAYA
PERUM. CENDANA B4 NO.05- BATAM
66.194.728.3-215.000
Rp. 493.596.000,- (Empat ratus sembilan puluh tiga juta lima
ratus sembilan puluh enam ribu rupiah)

2. Hasil Evaluasi Kualifikasi
Dokumen Kualifikasi (isian kualifikasi) dari PT. SAMPUTRAINDAH HERBANG JAYA lengkap
dan dapat dipertanggungjawabkan. Perusahaan tersebut dinyatakan “Lulus Kualifikasi” dan
untuk selanjutnya akan dilakukan pembuktian kualifikasi.
Demikian Berita Acara Evaluasi Kualifikasi ini dibuat dengan sebenarnya, ditandatangani bersama oleh
Pokja ULPD Kepulauan Riau yang hadir, untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.


Batam, 23 Mei 2016
Unit Layanan Pengadaan Daerah Kementerian Keuangan
Kelompok Kerja Provinsi Kepulauan Riau

1. LERIFARDIYAN
Ketua
..... ...............

4. FITRA FITRIYANTO
Anggota
....................

2. NOVVY SETIADI
Sekretaris
....................

5. ABDUL ROCHIM
Anggota
....................


3. AGUNG HADI SUSILO
Anggota
....................