KEPGUB NO 913 TAHUN 2015

GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS
IBUKOTA JAKARTA

KEPUTUSAN GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS
IBUKOTA JAKARTA
NOMOR 91'3 TAHUN 2015
TENTANG
PENETAPAN ALOKASI, BESARAN DAN PENGGUNAAN BIAYA
OPERASIONAL PENDIDIKAN SEKOLAH/MADRASAH
NEGERI TAHUN ANGGARAN 2015
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
GUBERNUR PROVINSI DAERAH KHUSUS IBUKOTA JAKARTA,
Menimbang

bahwa untuk menindaklanjuti ketentuan Pasal 5 ayat (3) Peraturan
Gubernur Nomor 3 Tahun 2014 tentang Biaya Operasional Pendidikan
Sekolah/Madrasah Negeri, perlu menetapkan Keputusan Gubernur tentang
Penetapan Alokasi, Besaran dan Penggunaan Biaya Operasional
Pendidikan Sekolah/Madrasah Negeri Tahun Anggaran 2015;

Mengingat


1. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara;
2. Undang-Undang Nomor 20 tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan
Nasional;

3. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan
Negara;
4.

Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2007 tentang Pemerintahan
Provinsi Daerah Khusus Ibukota Jakarta sebagai Ibukota Negara
.
Kesatuan Republik Indonesia;

5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan
Peraturan Perundang-undangan;
6.

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan
Daerah sebagaimana telah beberapa kali diu bah terakhir dengan

Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015;

7. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2014 tentang Administrasi
Pemerintahan;
t。ィセョ
2005 tentang Standar
Nasional Pendidikan sebagaimana telah beberapa kali diu bah
terakhir dengan Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2015;

8. Peraturan Pemerintah Nomor 19

9.

Peraturan Pemerintah Nomor 58 Tahun 2005 tentang Pengelolaan
Keuangan Daerah;

r

2


10.

Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Pelaporan
Keuangan dan Kinerja Instansi Pemerintah;

11.

Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2006
tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana
telah beberapa kali diubah terakhir dengan Peraturan Menteri
Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011;

12.

Peraturan Menteri Keuangan Nomor 37/PMK02/2013 tentang
Standar Biaya Tahun Anggaran 2013;

13.

Peraturan Daerah Nomor 8 Tahun 2006 tentang Sistem

Pendidikan;

14.

Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2007 tentang Pokok-pokok
Pengelolaan Keuangan Daerah;

15.

Peraturan Daerah Nomor 12 Tahun 2014 tentang Organisasi
Perangkat Daerah;

16.

Peraturan Gubernur Nomor 187 Tahun 2009 tentang
Penetapan Sekolah Menengah Pertama Negeri sebagai Unit
Pelaksana Teknis Dinas Pendidikan;

17.


Peraturan Gubernur Nomor 188 Tahun 2009 tentang
Penetapan Sekolah Menengah Kejuruan Negeri sebagai Unit
Pelaksana Teknis Dinas Pendidikan;

18.

Peraturan Gubernur Nomor. 192 Tahun 2009 tentang
Penetapan Sekolah Menengah Atas Negeri sebagai Unit
Pelaksana Teknis Dinas Pendidikan;

19.

Peraturan Gubernur Nomor 40 Tahun 2010 tentang Penetapan
Sekolah Luar Biasa Negeri sebagai Unit Pelaksana Teknis
Dinas Pendidikan;

20.

Peraturan Gubernur Nomor 205 Tahun 2010 tentang
Penetapan Sekolah Dasar Negeri sebagai Unit Pelaksana

Teknis Dinas Pendidikan;

21.

Peraturan Gubernur Nomor 69 Tahun 2011 tentang Standar
Biaya;

22.

Peraturan Gubernur Nomor 125 Tahun 2012 tentang Daftar
Susunan Kode Rekening Anggaran Pendapatan dan Belanja
Daerah;

23.

Peraturan Gubernur Nomor 142 Tahun 2013 tentang Sistem
dan Prosedur Pengelolaan Keuangan Daerah sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Gubemur Nomor 161 Tahun 2014;

24.


Peraturan Gubernur Nomor 162 Tahun 2013 tentang Pedoman
Penatausahaan Keuangan Daerah;

25.

Peraturan Gubernur Nomor 13 Tahun 2014 tentang Akreditasi
Sekolah/Madrasah;
MEMUTUSKAN:

Menetapkan

KEPUTUSAN GUBERNUR TENTANG PENETAPAN ALOKASI,
BESARAN DAN PENGGUNAAN BIAYA OPERASIONAL PENDIDIKAN
SEKOLAH/MADRASAH NEGERI TAHUN ANGGARAN 2015.

r

3


KESATU

Menetapkan Alokasi, Besaran dan Penggunaan Biaya Operasional
Pendidikan Sekolah/Madrasah Negeri Tahun Anggaran 2015
sebagaimana tercantum dalam Lampiran I Keputusan Gubernur ini.

KEOUA

Rincian Penerima, Penggunaan Kode Rekening dan Tata Cara
Penghitungan Alokasi Biaya Operasional Pendidikan sebagaimana
dimaksud pada diktum KESATU tercantum dalam Lampiran II,
Lampiran III dan LampiranlV Keputusan Gubernur ini.

KETIGA

Keputusan Gubernur ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan.
Oitetapkan di Jakarta
pada tanggal 19 Me; 2015
OセM


jSubern セGpN ovi s
c

ibuセL

. .

!\\ .'

';"
I

,

·-1

Nセ

-(:,'!


|セ

j \.. , '.......--,

"-:::2'セGi [セZN
..'GLセ '....
"'i:;