BA pembukaan dokumen suku cadang

BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI KUPANG
POKJA ULP
BERITA ACARA PEMBUKAAN DOKUMEN PENAWARAN
PENGADAAN SUKU CADANG
NOMOR : PR.01.02.108.B.06.16.SC.08
Pada hari ini Senin tanggal Enam bulan Juni tahun Dua Ribu Enam Belas, bertempat di Balai
POM di Kupang, yang bertanda tangan di bawah ini Pokja Unit Layanan Pengadaan Balai POM di
Kupang Tahun Anggaran 2016 , telah melakukan Pembukaan Dokumen Penawaran dari
Penyedia sebagai Peserta Pengadaan Barang/Jasa Pada paket Pekerjaan Pengadaan Suku
Cadang pada Balai POM di Kupang, yang berlokasi di Kota Kupang.
Hasil Pembukaan Dokumen Penawaran :
I.
Peserta yang mendaftar sebanyak 35 (tiga puluh lima) perusahaan sebagai berikut:
CV.Indosains
CV. Wenang Rivitia
cv. Breigent
PT Sumber Berkat Hidup Abadi
PT. NIKITA SARI INTI GRUP
PT CML METRO MEDIKA
CV.PARI GEDANG
TIFANNY KARYA. CV

PT. KROMTEKINDO UTAMA
CV. TETRA PRIMA
Surya Buana Nusantara
CV. NAZBY KARYA
CV. DUA PUTRA PERKASA
CV. CHRISNA
PT.INFINITI BIONALITIKA SOLUSINDO
PT DITEK JAYA
CV. ACACIA
CV.Sarana Perdana Pratama
ITA PERMATA MULIA

CV. Berkat Mulia
PT. Umbul Sumber Arto
cv. masu karera
INDO SARANA MANDIRI
CV. VIRSANINDO ARUNG MANDIRI
PT. AGATHIS SOLUTION
CV. PATA LORI
PALMA INTERMEDIA

CV. KARYA PRIMA
CV. ITOKU
CV. RESTU BOEMI
CV. Bina Mitra Mandiri
cv. joan abadi
CV. Benteng Gading
CV. WACAN PANDEAN UTAMA
CV.ALREN MANDIRI

II.
No
1
2

III.
No
1
2

Perusahaan yang mengisi data kualifikasi sebanyak 2 (dua) perusahaan :

Nama Perusahaan
CV Indosains
CV NAZBY KARYA

Perusahaan yang mengisi data kualifikasi dan mengirimkan Dokumen Penawaran
sebanyak 2 (dua) Perusahaan :
Nama Perusahaan
CV Indosains
CV NAZBY KARYA

IV.
No
1
2

V.

Dokumen Penawaran yang masuk dan dapat dibuka sebanyak 2 (dua) perusahaan
sebagai berikut :
Nama Perusahaan

CV Indosains
CV NAZBY KARYA

Dokumen Penawaran yang masuk dan tidak dapat dibuka : TIDAK ADA

Demikian Berita Acara Pembukaan Penawaran ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana
mestinya.

Pokja ULP Balai POM di Kupang Tahun 2016