Pengumuman Prakualifikasi

PEMERINTAH KABUPATEN SERANG

JL. VETERAN NO. 1 TELP. 0254-200252 FAX. 0254-201952
SERANG

PENGUMUMAN HASIL KUALIFIKASI
Nomor
Tanggal

: 027/05.JK.76-Setda/Peng/Pokja IX.ULP/2012
: 10 Agustus 2012

TENTANG
PEMILIHAN PENYEDIA JASA KONSULTANSI
Paket Pekerjaan
Lokasi Pekerjaan
Satuan Kerja
KPA
Sumber Dana
Tahun Anggaran
Pagu Anggaran

Nilai Total HPS
Metode Pemilihan
Metode Evaluasi
Nama Pokja

: Pemetaan dan Penentuan Titik Pilar Batas
: Kabupaten Serang
: Sekretariat Daerah Kabupaten Serang
: Drs. H. Rachmat Jaya, M.Si.
: APBD Kabupaten Serang
: 2012
: Rp. 100.000.000,: Rp. 99.946.000,: Seleksi Sederhana
: Pagu Anggaran
: Pokja IX-ULP Kabupaten Serang

Berdasarkan penetapan hasil kualifikasi nomor 027/04.JK.76-Setda/PHK/Pokja
IX.ULP/2012, tanggal 10 Agustus 2012, dengan ini Pokja IX-ULP mengumumkan hasil
kualifikasi untuk paket pekerjaan sebagaimana pokok pengumuman ini sebagai
berikut :


HASIL KUALIFIKASI (DAFTAR PENDEK)
Peringkat Setelah
Evaluasi Kualifikasi
1

2

Nama Peserta Seleksi, Alamat dan NPWP
Nama
Alamat

:
:

NPWP

:

Nama
Alamat


:
:

NPWP

:

PT. Sangga Buana Nusantara
Jl. Kalibata Timur No. 12 Kalibata
Pancoran-Jakarta Selatan
02.333.114.3-429.000

PT. Doresti Jaya
Jl. Dewi Sartika Cawang II No. 66
Jakarta Timur
02.448.349.7-005.000

Nilai teknis
Kualifikasi

100,00

95,00

Peringkat Setelah
Evaluasi Kualifikasi

3

Nilai teknis
Kualifikasi

Nama Peserta Seleksi, Alamat dan NPWP

Nama
Alamat

:
:


NPWP

:

PT. Adipeni Cipta Cendekia
Gd. Adi Graha Lt. 12-R 1202
Jl. Jend. Gatot Subroto Kav. 56 Jakarta
Selatan
02.901.602.9-063.000

90,00

PESERTA SELEKSI YANG LULUS MAUPUN TIDAK LULUS KUALIFIKASI
Peringkat
Teknis
Sesuai Nilai
Teknis
Kualifikasi
1


Evaluasi Dokumen Kualifikasi
Nama Peserta Seleksi

PT. SANGGA
NUSANTARA

BUANA

2

PT. DOERESTI JAYA

3

PT.
ADIPENI
CENDEKIA

4


PT. YASMIN MEDIE

CIPTA

Pembuktian
Kualifikasi

Penilaian Persyaratan
Kualifikasi

Nilai teknis
Kualifikasi

LULUS

100,00

LULUS

LULUS


95,00

LULUS

LULUS

90,00

Lulus

TIDAK LULUS

65,00

TIDAK
PEMBUKTIAN
KUALIFIKASI

Demikian pengumuman ini disampaikan untuk diketahui, dan bagi peserta yang

keberatan atas pengumuman hasil kualifikasi dapat menyampaikan sanggahan
secara tertulis kepada Pokja IX-ULP dalam waktu 5 (lima) hari kerja setelah
pengumuman ini, disertai bukti terjadinya penyimpangan dengan tembusan kepada
Kepala Sekretariat Daerah Kabupaten Serang selaku PA dan Inspektorat Kabupaten
Serang selaku APIP.
POKJA IX
UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA
KABUPATEN SERANG
1.

2.

3.

FREDDY LAMHOT SINURAT,ST.,M.Si.
NIP. 19790518 200502 1 002
Ketua

___________________________


NOVANI,S.IP.,M.Si.
NIP. 19771123 200902 2 003
Anggota

___________________________

FAJRIA DESI ARIANTI,SH.
NIP. 19851216 200804 2 002
Anggota

___________________________