BA Aanwizjing Dok.Pemilihan 7 (lelang ulang)

PANITIA PENGADAAN JASA KONSULTANSI
SUMBER DANA APBD PROVINSI TAHUN ANGGARAN 2012
PADA DINAS PENATAAN RUANG DAN PERMUKIMAN
PROVINSI SUMATERA UTARA

BERITA ACARA PENJELASAN PEKERJAAN
Nomor : 10.a/BA-penj-pemilihan/Distarukim-SU/2012

Pada hari ini Senin tanggal tiga puluh bulan juli tahun dua ribu dua belas, Kami Panitia Pengadaan
Jasa Konsultansi Sumber Dana APBD Provinsi Sumatera Utara Tahun Anggaran 2012 Pada Dinas
Penataan Ruang dan Permukiman Provinsi Sumatera Utara melalui Layanan Pengadaan Secara
Elektronik (LPSE) Provinsi Sumatera Utara pada www.lpse.sumutprov.go.id telah melaksanakan
kegiatan pemberian Penjelasan Dokumen Pemilihan ( Aanwijzing ) untuk Bantek Penyusunan
Rencana Tindak Pengembangan Perumahan dan Permukiman Kumuh Perkotaan di Sumatera
Utara (Pp - 03)/(lelang ulang) yang dimulai pada pukul 10.00 WIB sampai dengan pukul 11.59 WIB
secara online.
Penyedia jasa yang menyampaikan pertanyaan atas dokumen Pemilihan adalah sebanyak Dua
peserta yang bertanya. Hasil bahasan tanya jawab atas dokumen Pemilihan dapat dilihat pada
lampiran Berita Acara (terlampir) dan perubahan-perubahan atas dokumen Pemilihan akan
dituang dalam Addendum Dokumen Pemilihan.
Demikian Berita Acara Penjelasan Dokumen Pemilihan ( Aanwijzing ) ini dibuat untuk dapat

dipergunakan sebagaimana perlunya.

Medan,

30 Juli 2012

PANITIA PENGADAAN JASA KONSULTANSI

LAMPIRAN BERITA ACARA AANWIJZING
Nomor

NO

: 10.a/BA-penj-pemilihan/Distarukim-SU/2012

NAMA
PERUSAHAAN

PERTANYAAN PESERTA
LELANG


1.

CV. INFRA
MADYA
KONSULINDO

Di dalam Dokumen Pemilihan
tidak dicantumkan Nomor
Undangan Pengambilan
Dokumen?

2.

CV. GUNUNG
AGUNG
SEJAHTERA

TErdapat perbedaan kebutuhan
tenaga ahli yang tertera di

dokumen kualifikasi dan dokumen
seleksi. Item konsumsi pada
operasional kantor perlu ditinjau
kembali

JAWABAN PANITIA
LELANG
Tidak perlu menuliskan nomor
undangan pengambilan dokumen

- Jumlah dan komposisi tenaga
ahli yang dipakai adalah sesuai
dengan dokumen seleksi atau
Bill of Quantity (BQ)
- Pengalaman Tenaga Ahli
Profesional
sesuai
KAK,
Penilaian
dilakukan

menggunakan sistim poin
untuk pengalaman profesional,
kesesuaian
pengalaman
(sesuai,
terkait
atau
mendukung) dengan posisi
yang diajukan.
- Item pekerjaan konsumsi
pada operasional kantor di
tiadakan.

BAB I

: Undangan Pengambilan Dokumen Pemilihan

: Tetap

BAB II


: Intruksi Kepada Peserta (IKP)

: Tetap

BAB III : Lembar Data Pemilihan (LDP)

: Tetap

BAB IV : Kerangka Acuan Kerja

: Tetap

: Bill of Quantity (BQ)

: Berubah

Sebelum Perubahan
BILL OF QUANTITY (BQ)
BANTUAN TEKNIS PENYUSUNAN RENCANA TINDAK PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN

PERMUKIMAN KUMUH PERKOTAAN DI SUMATERA UTARA
I. BIAYA LANGSUNG PERSONIL (REMUNERATION)
Jumlah
Orang

Jumlah
Bulan

1 Ahli PWK (Ketua Tim)

OB

3

2 Ahli Perumahan dan Permukiman

OB

3


3 Ahli Prasarana dan Sarana

OB

3

4 Ahli Penyehatan Lingkungan

OB

3

1 Juru Gambar

OB

3

2 Operator komputer


OB

3

3 Office Boy

OB

3

No.
A

Personil

Harga Satuan
(Rp)

Jumlah Biaya
(Rp)


Gaji Tenaga Ahli

JUMLAH
Gaji Tenaga Pendukung

B

JUMLAH
SUB TOTAL I (A+B)

-

II. BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL (DIRECT REIMBURSABLE COST)
No.
A

Uraian

Satuan


Volume

1 Transportasi Menuju Lokasi

Trip

18

2 Transportasi Lokal

Hari

18

3 Akomodasi dan Konsumsi

Hari

18


4 OSA Surveyor (6 orang)

OH

108

5 Penggandaan Data

Ls

Pengumpulan Data

JUMLAH
B

Expose
1 Expose Laporan Pendahuluan

Keg

1

2 Expose Laporan Akhir

Keg

1

JUMLAH

Harga Satuan
(Rp)

Jumlah Biaya
(Rp)

D

Operasional Kantor
1 Utilitas Kantor

Bln

3

2 ATK

Bln

3

3 Komunikasi

Bln

3

4 Konsumsi

Bln

3

1 Laporan Pendahuluan

Exp

10

2 Laporan Antara

Exp

10

4 Laporan Akhir

Exp

15

5 Album Peta (A1)

Exp

5

6 CD (Soft copy)

Set

5

JUMLAH
E

Pelaporan

JUMLAH
SUB TOTAL II (A+B+C+D+E)
III. REKAPITULASI
BIAYA LANGSUNG PERSONIL
BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL
JUMLAH (RP)
PPN 10%
TOTAL (RP)
DIBULATKAN (RP)

-

Setelah Perubahan
BILL OF QUANTITY (BQ)
BANTUAN TEKNIS PENYUSUNAN RENCANA TINDAK PENGEMBANGAN PERUMAHAN DAN
PERMUKIMAN KUMUH PERKOTAAN DI SUMATERA UTARA
I. BIAYA LANGSUNG PERSONIL (REMUNERATION)
Jumlah
Orang

Jumlah
Bulan

1 Ahli PWK (Ketua Tim)

OB

3

2 Ahli Perumahan dan Permukiman

OB

3

3 Ahli Prasarana dan Sarana

OB

3

4 Ahli Penyehatan Lingkungan

OB

3

1 Juru Gambar

OB

3

2 Operator komputer

OB

3

3 Office Boy

OB

3

No.
A

Personil

Harga Satuan
(Rp)

Jumlah Biaya
(Rp)

Gaji Tenaga Ahli

JUMLAH
Gaji Tenaga Pendukung

B

JUMLAH
SUB TOTAL I (A+B)

-

II. BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL (DIRECT REIMBURSABLE COST)
No.
A

Uraian

Satuan

Volume

1 Transportasi Menuju Lokasi

Trip

18

2 Transportasi Lokal

Hari

18

3 Akomodasi dan Konsumsi

Hari

18

4 OSA Surveyor (6 orang)

OH

108

5 Penggandaan Data

Ls

Pengumpulan Data

JUMLAH
B

Expose
1 Expose Laporan Pendahuluan

Keg

1

2 Expose Laporan Akhir

Keg

1

JUMLAH

Harga Satuan
(Rp)

Jumlah Biaya
(Rp)

D

Operasional Kantor
1 Utilitas Kantor

Bln

3

2 ATK

Bln

3

3 Komunikasi

Bln

3

1 Laporan Pendahuluan

Exp

10

2 Laporan Antara

Exp

10

4 Laporan Akhir

Exp

15

5 Album Peta (A1)

Exp

5

6 CD (Soft copy)

Set

5

JUMLAH
E

Pelaporan

JUMLAH
SUB TOTAL II (A+B+C+D+E)

-

III. REKAPITULASI
BIAYA LANGSUNG PERSONIL
BIAYA LANGSUNG NON PERSONIL
JUMLAH (RP)
PPN 10%
TOTAL (RP)
DIBULATKAN (RP)

BAB V

: Bentuk Dokumen Penawaran
Lampiran 1 A (File I)
Lampiran 1 B (File I)
Lampiran 2 (File II)

BAB VI

: Surat Penawaran
: Dokumen Penawaran Teknis
: Dokumen Penawaran Biaya

: Tetap
: Tetap
: Tetap

: Surat Perjanjian
: Syarat-syarat Umum Kontrak (SSUK)
: Syarat-syarat Khusus Kontrak (SSKK)
: Personil Inti, Subpenyedia, dan peralatan

: Tetap
: Tetap
: Tetap
: Tetap

: Bentuk Kontrak
Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3
Lampiran 3 A

BAB VII

:

: Bentuk Dokumen Lainnya
Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3
Lampiran 4

: Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ): Tetap
: Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)
: Tetap
: Jaminan Sanggah Banding
: Tetap
: Jaminan Uang Muka
: Tetap