PENGUMUMAN PEMENANG SUKU CADANG II

DIREKTORAT JENDERAL PERHUBUNGAN UDARA
BALAI ELEKTRONIKA

Tromol Pos 95 – Tangerang
Jl. Halim Perdana Kusuma Jurumudi – Benda Telp. : +62 21 – 5409085, 5409086

Tangerang 15124 +62 21 – 5409088, 5409089 Fax. : +62 21 – 5409087

PENGUMUMAN PEMENANG PEMILIHAN PENYEDIA BARANG/JASA
Nomor : 1601/PLBE/PENG/IX/2012
PEKERJAAN PENGADAAN SUKU CADANG PERALATAN
ELEKTRONIKA, KOMUNIKASI DAN LISTRIK PENERBANGAN (II)

DI BALAI ELEKTRONIKA DITJEN – HUBUD

No
I

II

III


IV

NAMA PERUSAHAAN
CV. WAHYU ABADI
Alamat : Jl. Aipda KS Tubun II B No. 4 Kelurahan Slipi
Kecamatan Palmerah Jakarta Barat 11410
No. Telp(021) 53652113/Faks : (021) 3507580
NPWP : 01.338.306.2-031.000
HARGA : Rp. 765.116.000,- (Tujuh Ratus Enam Puluh Lima
Juta Seratus Enam Belas Ribu Rupiah) sudah
termasuk PPN
PT. CITRA KENCANA.
Alamat : Rukan Aries Niaga Blok A1-2R
Jl. Taman Aries Kelurahan Meruya Kecamatan
Kembangan Jakarta Barat.
No. Telp(021)58906928/Faks : (021) 58906929
NPWP : 03.078.250.2-086.000
Harga : Rp.771.496.000,- (Tujuh Ratus Tujuh Puluh Satu Juta
Empat Ratus Sebilan Puluh Enam Ribu Rupiah) sudah

termasuk PPN.
CV DWIFAR KARYA IDAMAN.
Alamat : Jl. Aipda KS Tubun 2 B No. 4 Kelurahan Slipi
Kecamatan Palmerah Jakarta Barat 11410
No. Telp(021) 53652113/Faks : (021) 94043404
NPWP : 03.093.939.1-031.000
Harga : Rp. 779.988.000,- (Tujuh Ratus Tujuh Puluh Semblian
Juta Sebilan Ratus Delapan Puluh Delapan Ribu
Rupiah)sudah termasuk PPN

CV . BAYU ANGKASA
Alamat : Jl Pahlawan Km.4 Kelurahan Bukit Wolo Indah Kota
Baubau Sulawesi Tenggara.
No. Telp 08134183617
NPWP : 03.204.403.-4816.000
Harga : Rp. 629.530.000,- (Enam Ratus dua Puluh Sembilan
Juta LimaRatus Tiga Puluh Ribu Rupiah) sudah
termasuk PPN

LULUS/

TIDAK LULUS

LULUS

LULUS

LULUS

TIDAK LULUS

KETERANGAN

Memenuhi Persyaran
Administrasi, Teknis,
Harga dan Kualifikasi

Memenuhi Persyaran
Administrasi, Teknis,
Harga dan Kualifikasi


Memenuhi Persyaran
Administrasi, Teknis,
Harga dan Kualifikasi

Tidak Memenuhi
Persyaratan
Administrasi

1.

Dengan catatan apabila pemenang prioritas I mengundurkan diri, maka prioritas II akan
menjadi pemenang, jika prioritas I dan prioritas II mengundurkan diri maka prioritas III akan
menjadi pemenang dan apabila prioritas I, prioritas II dan Prioritas III mengundurkan diri
maka diadakan pelelangan ulang.

2.

Kepada para peserta yang tidak menerima keputusan panitia pengadaan Barang/Jasa tentang penetapan
pemenang pekerjaan ini maka dapat melakukan sanggahan dari tanggal 06 sampai dengan 12 September
2012:


3.

Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

DIUMUMKAN DI :
PADA TANGGAL :

TANGERANG
05 September 2012

Ttd
PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
BALAI ELEKTRONIKA