PENGUMUMAN PELELANGAN PASCA KUALIFIKASI

KEMENTERIAN PERHUBUNGAN
DIREKTORAT JENDERAL PERKERETAAPIAN
SATUAN KERJA PENGEMBANGAN PERKERETAAPIAN ACEH
Jl. T. Hamzah Bendahara No. 52 Kuta Alam, Banda Aceh - 23121

PENGUMUMAN PASCA KUALIFIKASI
Nomor : 02/Peng/KA-ACEH/III/2012

Satker Pengembangan Perkeretaapian Aceh pada Direktorat Jenderal Perkeretaapian Kementerian Perhubungan akan
melaksanakan Pelelangan Tidak Mengikat dan Tidak Menuntut dengan Metode Pasca Kualifikasi untuk Jasa Pengadaan
dengan Sumber Dana APBN Tahun 2012, sebagai berikut :
1. Paket Pekerjaan
NO
1.

NAMA PAKET KEKERJAAN

Pengadaan
Peralatan
Fasilitas Perkantoran


dan

KODE
KUALIFIKASI

3.00.07/
Kecil

NILAI TOTAL HPS

Rp 373.300.000,(Tiga ratus tujuh puluh tiga juta tiga
ratus ribu rupiah)

KET

Pelelangan Umum
/ Manual

2. Persyaratan Pendaftaran :
- Wajib melakukan pendaftaran sebelum mengambil dokumen kualifikasi

- Pendaftaran dan pengambilan Dokumen Kualifikasi dapat diwakilkan dengan membawa surat tugas dari direktur
utama/pimpinan perusahaan/kepala cabang dan kartu pengenal.
- Seseorang tidak boleh mewakili lebih dari 1 (satu) perusahaan dalam pendaftaran dan pengambilan dokumen
kualifikasi.
3. Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Pengadaan
Hari/Tanggal
: Rabu/ 28 Maret 2012 s.d. Rabu/ 11 April 2012
Waktu
: 09.00 s.d.12.00 WIB setiap hari kerja (kecuali Jumat pukul 09.00 WIB s/d 11.00 WIB)
Tempat dan alamat
: Sekretariat Satker Pengembangan Perkeretaapian Aceh
Jl. Mayjend. T. Hamzah Bendahara No. 52 – Banda Aceh.
4. Batas Akhir Pemasukan Penawaran :
Hari/Tanggal
: Kamis/12 April 2012
Waktu
: Pukul 10.00 WIB
Tempat dan alamat
: Sekretariat Satker Pengembangan Perkeretaapian Aceh
Jl. Mayjend. T. Hamzah Bendahara No. 52 – Banda Aceh.

Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.

Banda Aceh, 27 Maret 2012
Panitia Pengadaan Barang/Jasa
Satuan Kerja Pengembangan Perkeretaapian Aceh