3.7 Pembuatan E book

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)
Nama Sekolah

:

SMK Negeri 3 Sibolga

Mata Pelajaran

:

Simulasi dan Komunikasi Digital

Kelas / Semester

:

X/2

Alokasi Waktu


:

6 JP (6 x 45 menit)

A. Kompetensi Inti
Memahami,

menerapkan,

menganalisis,

dan

mengevaluasi

tentang

pengetahuan faktual, konseptual, operasional dasar, dan metakognitif sesuai
dengan bidang dan lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital (Simdig) pada

KI.3 tingkat teknis, spesifik, detil, dan kompleks, berkenaan dengan ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dalam konteks
pengembangan potensi diri sebagai bagian dari keluarga, sekolah, dunia kerja,
warga masyarakat nasional, regional, dan internasional.
Melaksanakan tugas spesifik dengan menggunakan alat, informasi, dan
prosedur kerja yang lazim dilakukan serta memecahkan masalah sesuai
dengan lingkup Simulasi dan Komunikasi Digital (Simdig). Menampilkan kinerja
di bawah bimbingan dengan mutu dan kuantitas yang terukur sesuai dengan
standar kompetensi kerja.
Menunjukkan keterampilan menalar, mengolah, dan menyaji secara efektif,
KI.4

kreatif, produktif, kritis, mandiri, kolaboratif, komunikatif, dan solutif dalam ranah
abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta
mampu melaksanakan tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.
Menunjukkan keterampilan mempersepsi, kesiapan, meniru, membiasakan,
gerak mahir, menjadikan gerak alami dalam ranah konkret terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah, serta mampu melaksanakan
tugas spesifik di bawah pengawasan langsung.


B. Kompetensi Dasar
Kompetensi Dasar
Keterampilan (KD.3.7)
Kompetensi Dasar
Pengetahuan (KD.4.7)

: Menganalisis pembuatan E-book

: Membuat E-book dengan perangkat lunak E-book Editor

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Page 1

C. Indikator Pencapaian Kompetensi
3.7.1 Menjelaskan contoh dan kelebihan E-book.
3.7.2 Menjelaskan berbagai format E-book.
KD. 3.7

3.7.3 Mengurutkan proses konversi.

3.7.4 Memilih perangkat lunak pembaca file E-book.
3.7.5 Memilih informasi pada metadata.
4.7.1 Melaksanakan konversi file menjadi HTML.
4.7.2 Melengkapi file E-book dengan file multimedia.

KD. 4.7

4.7.3 Melengkapi daftar is pada E-booki.
4.7.4 Membuat sampul.
4.7.5 Melengkapi metadata.
4.7.6 Menampilkan file E-book

D. Tujuan Pembelajaran
1. Peserta didik mampu menjelaskan kelebihan E-book.
2. Peserta didik mampu menjelaskan berbagai format E-book
KD. 3.7

dan proses konversi
3. Peserta didik mampu menyimpulkan kelebihan dan
kekurangan komunikasi sinkron dan asinkron.

4. Siswa mampu melakukan chatting (teks dan video).
1. Peserta didik mampu melakukan konversi file E-book
2. Peserta didik dapat menggunakan aplikasi E-book dengan
baik dan benar bedasarkan fitur-fitur yang ada

KD. 4.7

3. Peserta didik mampu melengkapi file E-book dengan daftar
isi, file multimedia
4. Peserta didik mampu membuat sampul dan melengkapi
metadata

E. Kegiatan Pembelajaran
Pertemuan 9 : 3 JP (3 x 45 menit)
a.

Kegiatan awal : 35 menit
1.

Mengucapkan salam pembuka dilanjutkan berdoa bersama.


2.

Mengabsen peserta didik.

3.

Mendengarkan uraian singkat tentang materi pelajaran yang akan

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Page 2

disampaikan serta mengaitkannya dengan aplikasi dalam kehidupan seharihari, sehingga bisa menambah motivasi peserta didik dalam mengikuti
pelajaran selanjutnya.
4.

Menyampaikan ketentuan penilaian yang akan diberlakukan.

5.


Memberikan stimulus kepada peserta didik dengan sebuah pertanyaan
tentang Pembuatan E-book

6.

Memberikan penjelasan mengenai manfaat materi pelajaran yang akan
dipelajari dalam kehidupan.

7
b.

Guru membentuk kelompok-kelompok kecil

Kegiatan Inti : 85 menit
1.

Mengamati :
-


Guru menayangkan berbagai jenis format file E-book

-

Peserta didik mengamati untuk mengidentifikasi dan merumuskan
masalah tentang kelebihan E-book dan format file

-

Peserta didik mengamati tentang jenis-jenis perangkat lunak
pembuatan E-book beserta fitur-fitur yang terdapat didalamnya

Guru menayangkan langkah-langkah mengubah file HTML menjadi
format Epub untuk dikomunikasikan melalui perangkat lunak
pembaca E-book
Mengumpulkan informasi / mencoba :
-

2.


-

Peserta didik mengumpulkan data tentang prosedur pembuatan Ebook, meliputi konversi file, melengkapi metadata, dan pemilihan
perangkat lunak pembaca file E-book

-

Peserta didik mencari informasi dari internet dan berbagai sumber
bacaan lainnya tentang langkah-langkah mengubah file HTML
menjadi format Epub untuk dikomunikasikan melalui perangkat
lunak pembaca E-book

-

Peserta didik mendokumentasikan hasil eksplorasi yang dilakukan
setiap anggota kelompok.

3.

Menalar / Mengasosiasi :

-

Peserta didik mengolah data tentang penyisipan file multimedia ke
dalam file HTML

4.

Mengkomunikasikan :
- Peserta didik dalam setiap kelompok diarahkan untuk menyampaikan
hasil tentang kelebihan dan kekurangan E-book.
- Peserta didik dalam setiap kelompok diarahkan untuk Menyampaikan

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Page 3

hasil tentang cara pembuatan sebuah E-book dan langkah-langkah
konversi.
- Masing-masing kelompok menyajikan hasil diskusi di depan kelas.
5.


Menanya :
- Peserta didik dari kelompok lain diberi kesempatan untuk bertanya pada
kelompok penyaji.
- Kelompok penyaji menanggapi pertanyaan kelompok lain.

c.

Kegiatan Akhir : 15 menit
1.

Peserta didik mendengarkan penjelasan dari guru mengenai kesimpulan
akhir dari hasil diskusi seluruh kelompok.

2.

Guru memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk bertanya
seputar materi pelajaran yang telah diberikan.

3.

Guru melakukan penilaian secara klasikal khususnya untuk aspek sikap
yang tercermin selama kegiatan pembelajaran, terutama kegiatan diskusi
kelompok.

4.

Guru melakukan penilaian secara klasikal terhadap pemahaman dan
penguasaan peserta didik terhadap penjelasan yang telah disampaikan
dengan memberikan pertanyaan secara lisan.

5.

Guru memberikan tugas kelompok kepada peserta didik.

6.

Salam penutup

F. Penilaian
Penilaian peserta didik dilakukan terhadap aspek-aspek berikut :
a. Aspek pengetahuan, dilakukan dengan tes tertulis, terutama hasil ulangan
harian, serta hasil tugas kelompok maupun individu. Peserta didik dianggap
telah menacapai KKM (Kriteria Ketuntasan Belajar) jika telah mencapai nilai
2,51 – 2,84 (B-), dengan menggunakan rentang nilai berikut :
Nilai Ketuntasan Pengetahuan dan Keterampilan
Rentang Angka

Huruf

3,85 – 4,00

A

3,51 – 3,84

A-

3,18 – 3,50

B+

2,85 – 3,17

B

2,51 – 2,84

B-

2,18 – 2,50

C+

1,85 – 2,17

C

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Page 4

1,51 – 1,84

C-

1,18 – 1,50

D+

1,00 – 1,17

D

Adapun rubrik penilaian aspek pengetahuan sebagai berikut :
Nomor

Uraian

Skor

1

Jawaban betul sempurna

4

2

Sebagian besar jawaban betul, namun

3

masih ada sebagian kecil jawaban yang
salah
3

Sebagian besar jawaban salah, namun

2

masih ada sebagian kecil jawaban yang
betul
4

Jawaban sama sekali salah, tetapi peserta
didik

telah

dibuktikan

mencoba

mengerjakan

dengan

menuliskan

1

jawabannya
5

Peserta didik tidak menjawab sama sekali

0

Ketentuan penilaiannya = jumlah skor di bagi jumlah soal, selanjutnya
konversikan ke dalam huruf sebagaimana tercantum dalam tabel di atas.

b. Aspek sikap, dilakukan dengan melakukan pengamatan secara komprehensif
terhadap seluruh peserta didik selama pelajaran berlangsung, khususnya
pada saat diskusi kelompok. Adapun rubrik penilaiannya adalah sebagai
berikut :
Nomor

Uraian

Skor

1

Peserta didik aktif bekerja sama dalam

4

kelompok,

dibuktikan

dengan

sering

giat

dalam

memberikan

masukan,

melakukan

pekerjaan

kelompok,

menghargai pendapat teman yang lain,
dan seterusnya.
2

Peserta didik tidak sepenuhnya aktif
dalam
sesekali

kelompok,
terlihat

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

dibuktikan
bekerja

3

dengan

sama

dan

Page 5

membantu pekerjaan kelompok, serta
menghargai pendapat teman.
3

Peserta didik cenderung tidak aktif dalam

2

kerja sama kelompok, dibuktikan dengan
duduk

bersama

kelompok

dan

memperhatikan pekerjaan kelompoknya,
serta masih menghargai pendapat teman
yang lain.
4

Peserta pasif dalam kelompok, tetap

1

duduk bersama kelompoknya, namun
acuh terhadap pekerjaan kelompok.
5

Peserta didik tidak terlibat sama sekali

0

dalam pekerjaan kelompok, dibuktikan
dengan

tidak

duduk

bersama

kelompoknya.

c. Aspek keterampilan, dilakukan dengan mengamati keterampilan peserta didik
dalam menggunakan alat ukur suatu besaran. Adapun rubrik penilaian
keterampilan sebagai berikut :
Nomor
1

Uraian
Peserta

didik

dapat

Skor
menguasai

4

keterampilan sepenuhnya, serta mampu
menujukkan cara kerjanya secara tepat
kepada guru.
2

Peserta didik tidak sepenuhnya terampil,

3

masih terdapat sedikit kesalahan dalam
prosedurnya.
3

Peserta didik cenderung tidak terampil,

2

namun bisa melakukan prosedurnya,
walaupun

masih

terdapat

banyak

kesalahan.
4

Peserta didik belum terampil sama sekali.

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

1

Page 6

Nama Kelompok
Kelas
Tanggal

:
:
:
PENILAIAN PRODUK

1. Identifikasi gambar berikut, lalu kerjakan soal dengan melengkapi kegunaan
dari bagian-bagian tersebut.

No

Gambar Ikon

Kegunaan

1.

2.

3.

4

II.

Diskusi
1. Diskusikan dengan teman kelompok perbedaan mencetak menggunakan slides,
handout, notes pages dan outline view:
............ ............................................................................................. ..............
......................................................................................................................
......................................................................................................................
............ ............................................................................................. ..............
......................................................................................................................
......................................................................................................................
2. Diskusikan dengan teman kelompok tentang hal-hal yang harus diperhatikan
dalam presentasi
........... .............................................................................................. ..............
......................................................................................................... ..............
......................................................................................................... ..............

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Page 7

G. Media/Alat, Bahan dan Sumber Belajar
a. Media/Alat

: LCD Projector, laptop, screen (layar), sound system. Bahan

tayangan/lembar balik.
b. Modul / literatur
c. Perangkat Lunak Sigil
d. Bahan tayangan / lembar balik
e. LCD dan laptop untuk kegiatan diskusi dan presentasi
f.

Perangkat penilaian

Disetujui Oleh,
a/n Kepala Sekolah SMKN 3 Sibolga
Waka Kurikulum

_______________________
NIP.

RPP Simulasi dan Komunikasi Digital X

Sibolga, Juli 2017
Dibuat Oleh
Guru Mata Pelajaran

__________________________

Page 8