PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat, taufik, hidayah dan inayah-Nya
sehingga penulis dapat menyelesaikan laporan tugas akhir ini dengan sebaik-baiknya.
Tugas

Akhir

yang berjudul

“Pengaruh Temperatur

Hydrothermal

Terhadap

Karakteristik Zeolit yang Disintesis dari Limbah Geothermal” ini dimaksudkan untuk
memenuhi persyaratan dalam menyelesaikan Pendidikan Tingkat Sarjana Strata Satu
(S1) pada Jurusan Teknik Mesin Fakultas Teknik Universitas Diponegoro.
Dalam kesempatan ini penyusun ingin menyampaikan rasa hormat dan
terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dan memberikan dorongan

kepada penyusun selama penyusunan Tugas Akhir ini, antara lain:
1. Dr. Sulardjaka ST. MT selaku Dosen Pembimbing, yang telah memberikan
bimbingan, pengarahan-pengarahan dan masukan-masukan kepada penyusun
hingga terselesainya Tugas Akhir ini.
2. Kedua orang tua, Ibu Maesaroh dan Ibu Sri Ratnati yang telah mencurahkan
cinta, kasih sayang, dorongan dan doa yang tidak pernah putus sehingga
penulis dapat menyelesaikan penyusunan Tugas Akhir ini.
3. Agus Purnomo Adi dan Fitriyani S Fita, teman seperjuangan dengan diskusi –
diskusi unuk pemecahan masalah dalam penelitian ini.
Dengan penuh kerendahan hati, penyusun menyadari akan kekurangan dan
keterbatasan pengetahuan yang penyusun miliki, untuk itu penyusun mengharapkan
saran dan kritik yang membangun dari semua pihak. Akhir kata semoga Tugas Akhir ini
dapat bermanfaat bagi pembaca.
Semarang, 8 Agustus 2012

Penulis

x


Dokumen yang terkait

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 2

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 2

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 3

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 3

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 3

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 1 27

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 11

PENGARUH TEMPERATUR HYDROTHERMAL TERHADAP KARAKTERISTIK ZEOLIT YANG DISINTESIS DARI LIMBAH GEOTHERMAL - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

0 0 1