PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

  PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG TERDAFTAR DI BEI S K R I P S I

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu

  Jurusan Akuntansi Oleh :

  ROSIANA DWI ANGGRAENI NIM : 2012310176 SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA 2016 KOLABORASI RISET DOSEN & MAHASISWA

  

PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN

NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH

ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG

TERDAFTAR DI BEI

S K R I P S I

  Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu

  Jurusan Akuntansi

  

Oleh :

ROSIANA DWI ANGGRAENI

NIM : 2012310176

  

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS

SURABAYA

2016

  KOLABORASI RISET DOSEN & MAHASISWA

  

KOLA LABORASI RISET DOSEN & MAHASISWA WA

PENERAPAN PS PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PEN ENURUNAN NILAI (IMPA

  IMPAIRMENT ) PIUTANG SEBELUM DAN SE SESUDAH

ADOPSI IF

  I IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS Y S YANG TERDAFTAR DI BEI

  Diajukan oleh :

ROSIANA DWI ANGGRAENI 2012310176

  Skripsi ini telah dibimbing Dan dinyatakan siap diujikan

  Dosen Pembimbing,

  S K R I P S I PENERAPAN PS PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PEN ENURUNAN NILAI (IMPA

  IMPAIRMENT ) PIUTANG SEBELUM DAN SE SESUDAH

ADOPSI I PSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITA

ITAS YANG TERDAFTAR BEI

  Disusun Oleh

ROSIANA DWI ANGGRAENI 2012310176

  Dipertahankan di depan Tim Penguji Dan dinyatakan Lulus Ujian Skripsi pada tanggal 15 Februari 2016

  Tim Penguji

  Ketua : Titis P s Puspitaningrum Dewi Kartika S.Pd., MSA A Sekretaris : Nurul H ul Hasanah Uswati Dewi, S.E., M.Si. Anggota : Putri Wu ri Wulanditya, SE., MAk. CPSAK

  PENGESAHAN SKRIPSI

  Nama : Rosiana Dwi Anggraeni Tempat, Tanggal Lahi ahir : Surabaya, 11 Desember 1993 N.I.M : 2012310176 Jurusan : Akuntansi Program Pendidikan n : Strata 1 Konsentrasi : Akuntansi Keuangan Judul : Penerapan PSAK 50 dan 55 (Revi evisi 2010) atas penurunan nilai (impairment) piuta piutang sebelum dan sesudah adopsi IFRS pada per perusahaan sekuritas di BEI

  Disetujui dan diterima baik oleh :

  M O T T O

Sometimes life risking everything for a dream,

no one can see besides you

  PERSEMBAHAN

  Alhamdulilah, segala puji bagi Alllah SWT, Terima Kasih ya Allah Engkau telah memberikan kemudahan dan kelancaran selama proses mengerjakan skripsi kepada hambaMu ini.

  Skripsi ini saya persembahakan kepada: Orang tuaku Papa dan Mama. Terimakasih atas segala doa dan kasih sayang yang telah kau berikan kepadaku. Terimakasih atas semua nasehat-nasehatmu, doa, dukungan, dan semangat dari mu Ma, Pa. Terimakasih juga untuk kakak ku atas kasih sayang dan kesabaran Mu yang kau berikan kepada ku.

  Keluarga Besarku, Kakek (Alm), Nenek (Alm), tante, om adek sepupu terimakasih atas doa dan dukungannya. Akhirnya skripsiku telah selesai :’D Ibu Nurul Hasanah Uswati selaku dosen pembimbing yang telah membimbing aya dari awal pemilihan judul hingga saat ini skripsi saya selesai dengan hasil yang sangatlah memuaskan. Terimakasih atas bimbingan selama kurang lebih 2 semester.

  Teman-teman dari semester 1 sampai semester 7 (Hi-5) Dita, Velani, Sari, Diah. Terimakasih atas kebersamaan yang sudah kita lewati sama sama, susah, senang, perjuangan yang kita lalui bersama-sama, lembur tiap hari demi skripsi ini. Alhamdulilah akhirnya kita lulus bareng guys. Bakal kangen kalian dan kebersamaan dikampus, Balinity kos, dan semua canda tawa kalian. Semoga kita semua tetep bisa membahagiakan orang tua kita. Sukses Terus guys. Aamiin ya Allah :’D Balinity kost Fams. Terimakasih buat semuanya, terimakasih buat bu luluk, teman teman senasib dan seperjuangan Alfi, Diah, Tiza, Hesti, Tiara, Karin, dan Oca. Alhamdulilah kita bisa lulus bareng- bareng guys.

  My roommate Aldila putri Wirashanti, teman sejak SMP sampek sekarang. Terimakasih buat semuanya al, yang gagbisa disebutin semua disini. Diana, teman yang selalu bikin rusuh & rame. Terimakasih atas doa, semangat, dan dukungan kalian. Bakal kangen kebiasaan dan keseharian kebersamaan kita dikamar atas guys .

  Keluarga besar Admisi PMB 2016 Evi dan Anniza dan 2012’s team Martika, Hanifa, Anna, Ayu, Rhegie, Diah, Masbejo. Para debutersku Ayu, Diah, Recky, Rhofiq.

  Teman-teman SMAku Aldila, Lonna, Moly, Rara, Sovi, Widya. Terimakasih atas semua semangat, doa dan dukungan yang selama ini kalian berikan. Sukses buat kita guys Teman-teman Bimbingan Skripsi Ibu Nurul Hasanah Uswati Dewi.

  Seluruh Civitas Akademika STIE Perbanas Surabaya Seluruh teman-teman yang terlibat secara langsung maupun tidak, saya ucapkan terimakasih banyak 

KATA PENGANTAR

  Puji syukur Alhamdulillah kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

  

“Penerapan PSAK 50 dan 55 Atas Penurunan Nilai (Impairment) Piutang

Sebelum dan Sesudah Adopsi IFRS”. Penulisan skripsi ini disusun untuk

  memenuhi salah satu persyaratan dalam penyelesaian Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  Penulis menyadari bahwa peran berbagai pihak sangatlah membantu penulis dari masa perkuliahan hingga penyusunan skripsi ini dengan bimbingan dan arahannya. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:

  1. Bapak Dr. Lutfi, S.E., M.Fin. selaku Ketua Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Perbanas Surabaya.

  2. Ibu Dr. Luciana Spica Almilia, S.E., M.Si., QIA. selaku Ketua Program Pendidikan Strata Satu Jurusan Akuntansi STIE Perbanas Surabaya.

  3. Ibu Nurul Hasanah Uswati Dewi, S.E., M.Si., Ak. selaku Dosen pembimbing selama satu semester yang tidak henti-hentiya memberikan pengarahan guna mencapai nilai yang baik serta dorongan semangat selama membimbing skripsi ini selesai.

  4. Bapak Dr. Drs. Djuwari M.Hum. selaku Dosen Wali yang telah memberikan petunjuk, arahan, serta nasihat selama proses perkuliahan di STIE Perbanas Surabaya.

  5. Ibu Titis Puspitaningrum Dewi Kartika S.Pd., MSA. dan Ibu Putri Wulanditya, SE., MAk., CPSAK. selaku dosen penguji skripsi yang memberikan saran dalam penulisan skripsi.

  6. Seluruh Dosen, Karyawan, Staff dan Civitas akademik STIE Perbanas Surabaya.

  7. Kedua orang tua serta keluarga saya yang selalu mendukung dan membimbing saya selama saya menyelesaikan studi.

  8. Teman-teman yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu yang selalu bersedia membantu dan menemani saya pada waktu bersamaan menyelesaikan studi di STIE Perbanas Surabaya. Semoga Allah SWT memberikan rahmat dan karunia-Nya kepada semua pihak yang telah memberikan segala bantuannya dalam penyusunan skripsi ini. Penulis menyadari bahwa penulisan skripsi ini jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu kritik dan saran dari semua pihak sangat diharapkan demi perbaikan, terima kasih.

  Surabaya, 04 Februari 2016 Penulis

  DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL............................................................................................... i

HALAMAN PERSETUJUAN SIAP DIUJI .......................................................... ii

HALAMAN LULUS UJIAN SKRIPSI ................................................................ iii

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI............................................................... iv

HALAMAN MOTTO DAN PERSEMBAHAN.................................................... v

KATA PENGANTAR ......................................................................................... vii

DAFTAR ISI ....................................................................................................... ix

DAFTAR TABEL................................................................................................. xi

DAFTAR GAMBAR ........................................................................................... xii

DAFTAR LAMPIRAN....................................................................................... xiii

ABSTRACT........................................................................................................ xiv

  2.4 Pengembangan Hipotesis ...................................................... 30

  3.6 Data dan Metode Pengumpulan Data................................... 37

  3.5 Populasi, Sampel Dan Teknik Pengambilan Sampel ........... 36

  3.4 Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ................... 34

  3.3 Identifikasi Variabel............................................................. 34

  3.2 Batasan Penelitian ................................................................ 34

  3.1 Rancangan Penelitian ............................................................ 33

  

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................... 33

  2.5 Hipotesis Penelitian .............................................................. 32

  2.3 Kerangka Pemikiran ............................................................. 29

  

BAB I PENDAHULUAN .................................................................................. 1

  2.2 Landasan Teori ..................................................................... 21

  2.1 Penelitian Terdahulu .............................................................. 9

  

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ......................................................................... 9

  1.5 Sistematika Penulisan Skripsi .......................................................... 7

  1.4 Manfaat Penelitian ......................................................................... 6

  1.3 Tujuan Penelitian ........................................................................... 6

  1.2 Perumusan Masalah ........................................................................ 5

  1.1 Latar Belakang Masalah .................................................................. 1

  3.7 Teknik Analisis Data ............................................................ 37

  

BAB IV GAMBARAN SUBYEK PENELITIAN DAN ANALISIS DATA .... 39

  4.1 Gambaran Subyek Penelitian ............................................... 39

  4.2 Teknik Analisis Data ........................................................... 41

  4.3 Pembahasan .......................................................................... 50

  

BAB V PENUTUP.............................................................................................. 54

  5.1 Kesimpulan .................................................................................... 54

  5.2 Keterbatasan Penelitian ........................................................ 56

  5.3 Saran .............................................................................................. 56 DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN

  

DAFTAR TABEL

  Halaman

Tabel 4.1 : Seleksi Sampel Penelitian Perusahaan Sekuritas

  41 Tabel 4.2 : Data Perusahaan Sekuritas yang digunakan sebagai sampel

  42 Tabel 4.3 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasrkan

  43 pengamatan tahun 2009

Tabel 4.4 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasarkan

  44 pengamatan tahun 2010

Tabel 4.5 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasarkan

  45 pengamatan tahun 2011

Tabel 4.6 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasarkan

  46 pengamatan tahun 2012

Tabel 4.7 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasarkan

  47 pengamatan tahun 2013

Tabel 4.8 : Hasil Analisis Deskriptif Perusahaan sekuritas berdasarkan

  48 pengamatan tahun 2014

  

DAFTAR GAMBAR

  Halaman

Gambar 2.1 : Kerangka Pemikiran

  30 Gambar 4.1 : Struktur Impairment Piutang Sebelum Dan Sesudah Adopsi

  48 IFRS Pada Perusahaan Sekuritas

Gambar 4.2 : Temuan Pada Perusahaan PT Arthavest

  50

Dokumen yang terkait

RELEVANSI NILAI INFORMASI AKUNTANSI SEBELUM ADOPSI IFRS DAN SESUDAH ADOPSI IFRS

0 1 13

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSERVATISME AKUNTANSI SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS - Perbanas Institutional Repository

0 0 22

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KONSERVATISME AKUNTANSI SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS - Perbanas Institutional Repository

0 1 15

RELEVANSI NILAI INFORMASI AKUNTANSI SEBELUM ADOPSI IFRS DAN SESUDAH ADOPSI IFRS (studi empiris perusahaan sektor Property dan Real Estate yang tercatat di BEI tahun 2009-2014) - Perbanas Institutional Repository

0 0 18

RELEVANSI NILAI INFORMASI AKUNTANSI SEBELUM ADOPSI IFRS DAN SESUDAH ADOPSI IFRS (studi empiris perusahaan sektor Property dan Real Estate yang tercatat di BEI tahun 2009-2014) - Perbanas Institutional Repository

0 0 39

ANALISIS PERBEDAAN KUALITAS LABA SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BAVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Perbanas Institutional Repository

0 0 19

ANALISIS PERBEDAAN KUALITAS LABA SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN FOOD AND BAVERAGES YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA - Perbanas Institutional Repository

0 2 14

BAB I PENDAHULUAN 1.1 - PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Penelitian Terdahulu - PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 0 24

PENERAPAN PSAK 50 DAN 55 (REVISI 2010) ATAS PENURUNAN NILAI (IMPAIRMENT) PIUTANG SEBELUM DAN SESUDAH ADOPSI IFRS PADA PERUSAHAAN SEKURITAS YANG TERDAFTAR DI BEI - Perbanas Institutional Repository

0 1 16