Undangan Pembuktian Kualifikasi Biaya Drainase Wilayah 1

BAGIAN PERLENGKAPAN DAN LAYANAN PENGADAAN
SEKRETARIAT DAERAH KOTA MEDAN
Jl. Kapten Maulana Lubis No.2 Medan Telephon (061)4512412

Website : lpse.pemkomedan.go.id

No.
: 04/P.09/POKJA-PLP/IV/2017
Lamp : 1 (satu) lembar
Perihal : Undangan Pembuktian Kualifikasi
Kode Lelang 3567308

Medan, 05 April 2017
Kepada Yth.
Pimpinan Perusahaan Calon Penyedia Jasa
Konsultansi pada Dinas Pekerjaan Umum
Kota Medan

1.

Dengan hormat disampaikan bahwa sebagai kelanjutan dari proses evaluasi kualifikasi pengadaan

barang/jasa (e-seleksi umum) untuk paket pekerjaan BIAYA SUPERVISI DRAINASE WILAYAH 1,
Saudara diminta untuk dapat menghadiri acara Pembuktian Kualifikasi Dokumen Prakualifikasi yang
menyangkut paket pekerjaan tersebut, dan wajib membawa dokumen pendukung yakni dokumen
asli dan 1 (satu) rangkap salinannya. Dokumen yang akan dibuktikan dapat dilihat pada lampiran
undangan ini.

2.

Jadwal pembuktian kualifikasi sebagai berikut:
No.

Nama Perusahaan

Hari / Tanggal

Waktu

1 PT. ALLES KLAR PRIMA
2


PT. YODYA KARYA

3 PT. MAXITECH UTAMA
4 INDONESIA
PT. ESCONSOIL ENSAN
5

Kamis-Jumat /
06 April 2017 s.d
07 April 2017

Sesuai jadwal
pada sistem
SPSE

Tempat
Kantor Layanan
Pengadaan Kota Medan
Jl. Kapten Maulana Lubis
No.2 Medan Telephon

(061)4512412

PT. GRAHA PURNA KARYA
CONSULTANT

3.

Calon penyedia barang/jasa wajib membawa Dokumen Asli Kualifikasi Perusahaan (sesuai LDK) dan
Dokumen Kontrak Asli beserta Surat Berita Acara Serah Terima Hasil Pekerjaan sebagaimana yang
terlampir pada Dokumen Kualifikasi Penyedia Jasa.

4.

Calon penyedia barang/jasa wajib membawa stempel perusahaan untuk penandatanganan Berita
Acara Pembuktian Kualifikasi.

5.

Calon penyedia barang/jasa wajib membawa undangan ini pada saat Pembuktian Kualifikasi.


6.

Calon penyedia barang/jasa yang tidak hadir pada saat Pembuktian Kualifikasi dianggap GUGUR.

7.

Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.
POKJA BIAYA SUPERVISI DRAINASE WILAYAH 1 PADA DINAS PEKERJAAN UMUM KOTA MEDAN
TA. 2017
dto

Lampiran Undangan Pembuktian Kualifikasi:
No.
1
2
3
4
5
6
7

8
9
10
11

Kelengkapan Dokumen

Ket.

Satu Bundel Dokumen Prakualifikasi + copy
Akte Pendirian/Perubahan
SIUJK yang masih berlaku
Tanda Daftar Perusahaan (TDP) yang masih berlaku
Surat Keterangan Izin Tempat Usaha (SITU) / HO yang masih berlaku
SBU Jasa Konsultansi yang masih berlaku (Kode RE 203)
Nomor Pokok Wajib Pajak (NPWP)
Surat Pengukuhan Pengusaha Kena Pajak (SPPKP)
Bukti Pelunasan Pajak Tahun Terakhir (Tahun 2015 Atau 2016)
Pengalaman Kerja Perusahaan(Kontrak Asli dan Berita Acara Serah terima
Hasil Pekerjaan), dan

Dokumen persyaratan kualifikasi lainnya sesuai yang tercantum dalam
dokumen pengadaan

Keterangan
1 Apabila berkas asli pada tabel lampiran di atas tidak dapat ditunjukkan pada saat pembuktian
kualifikasi dilaksanakan maka calon penyedia barang/jasa dinyatakan GUGUR.
2

Apabila ditemukan indikasi pemalsuan dokumen yang diupload dengan dokumen yang akan
dibuktikan maka calon penyedia barang/jasa dinyatakan GUGUR dan dikenakan sanksi sesuai
peraturan perundang-undangan yang berlaku.

3

Pokja Layanan Pengadaan tidak memberikan tenggang waktu pembuktian kualifikasi lanjutan
selain pada waktu yang telah ditetapkan pada undangan.