BA Pembukaaan Penawaran Biaya (File II) JDIH

PEMERINTAH KABUPATEN MUARA ENIM
UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA
JALAN JEND A. YANI 16 TELP. ( 0734 ) 423003
FAX (0734) 423003 MUARA ENIM (SUMATERA SELATAN)

BERITA ACARA PEMBUKAAN PENAWARAN FILE II
NOMOR : 337 /ULP-POKJA-II- JK/2012
Pada hari ini Selasa tanggal Dua Puluh Sembilan bulan Mei tahun Dua Ribu Dua Belas
dimulai Pukul 09.30 Wiib, Selaku Panitia Pengadaan Jasa Konsultansi berdasarkan SK
Nomor : 11/KPTS/ULP/2012, tanggal 12 Januari 2012 dan SK Perubahan Nomor :
068/KPTS/ULP-SEKRT/2012 tanggal 09 Maret 2012 melakukan pembukaan penawaran File
II menggunakan sistem Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) melalui situs internet
http://lpse.muaraenimkab.go.id untuk pekerjaan :
1. Paket Pekerjaan
Nama Pekerjaan

:

Lokasi
Sumber Dana
Tahun Anggaran

Pagu
HPS

:
:
:
:
:

2.

Pembangunan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum
Kabupaten Muara Enim(Lelang Ulang)
Kabupaten Muara Enim
APBD Kabupaten Muara Enim
2012
Rp. 256.430.000,Rp. 256.430.000,-

Jumlah penawaran yang masuk
1. CV. Diginet Media

2. CV.Sinergi Telematika
3. CV.Lintas Visitama

4. Hasil evaluasi administrasi dan teknis
Usulan Teknis dinyatakan memenuhi syarat (lulus) apabila mendapat nilai minimal 70
(tujuh puluh), peserta yang dinyatakan lulus akan dilanjutkan pada proses penilaian
penawaran biaya adalah :
Dokumen
Nilai
Pringkat
No
Perusahaan
NPWP
Ket
Administrasi
Teknis
Teknis
1.
CV. Diginet Media
02.205.471.2Memenuhi

85,68
1
Lulus
542.000
syarat
2.
CV.Lintas Visitama
03.018.333.9Memenuhi
39,75
2
Tidak
732.000
syarat
Lulus
3.
CV.Sinergi Telematika
31.196.949.7Memenuhi
38,66
3
Tidak

542.000
syarat
Lulus
5. Hasil pembukaan penawaran dan koreksi Aritmatik terhadap perusahaan :
Surat Penawaran Biaya
Dokumen
Harga Penawran
Sampul II
Usulan Biaya
(Rp)
Tanda
Nama
tangan/
Masa
No
BerPersonil/
Perusahaan
cap perusa Rek
Penawaran
Hasil Koreksi

Berlaku
tang
Non
haan
ap
Rp.
Rp.
Pena
gal
Personil
(elektroni
waran
k)
1 CV. Diginet
45 hk




254.518.000 254.518.000

Media

Ket

leng
kap

Demikianlah Berita Acara Pembukaan (download) file II penawaran pekerjaan
Pembangunan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Kabupaten Muara Enim (Lelang
Ulang) ini dibuat dengan sebenarnya untuk dapat diketahui dan dipergunakan sebagai mana
mestinya.
Panitia Pengadaan ULP
Pokja II Jasa Konsultansi
1.

Aidi, ST, MT
Ketua

2.


Sobirin, SST
Sekretaris

3.

Herwanto, SH
Anggota

4.

Evi Susanti, SE
Anggota

5.

Endang Sumaryati, SH
Anggota