LPSE Kementerian Keuangan pemenang

KEMENTERIAN KEUANGAN REPUBLIK INDONESIA
DIREKTORAT JENDERAL KEKAYAAN NEGARA
KANTOR WILAYAH II MEDAN
KANTOR PELAYANAN KEKAYAAN NEGARA DAN LELANG
PADANGSIDIMPUAN
KELOMPOK KERJA PENGADAAN BARANG DAN JASA
Jl. Kenanga No. 99 Padangsidempuan 22725 TELP. (0634) 26787 & 21236 FAX . (0634) 21257
www.lpse.depkeu.go.id

PENETAPAN PEMENANG
Nomor
Pekerjaan

: 08/Pokja.Kpknl.Mobiler/2012
: Pengadaan Mobiler KPKNL Padang Sidimpuan

Lokasi
T.A.

: Padangsidimpuan
: 2012


Pada hari ini, Rabu tanggal dua puluh sembilan bulan Agustus tahun dua ribu dua belas (29-08-2012),
Berdasarkan
Berita
Acara
Hasil
Evaluasi
Penawaran
(administrasi
dan
teknis)
Nomor
07/Pokja.Kpknl.Mobiler/2012 tanggal 27 Agustus 2012 untuk pekerjaan Pengadaan Mobiler KPKNL Padang
Sidimpuan, maka Panitia ini dengan ini menetapkan pemenang pekerjaan tersebut adalah :

PEMENANG

Nama Perusahaan
Alamat Perusahaan
Harga Penawaran


:
:
:

CV. PUTRA TUNGGAL MANDIRI
Jl Gaperta Gg Saudara No 144 Medan
Rp. 160.600.000,- (seratus enam puluh juta enam ratus ribu rupiah) termasuk
PPN 10%.

PANITIA
NO.
1.

NAMA
Efraim Prananta

JABATAN
Ketua


NIP 19870330 200812 1 003

2.

Hendri Siregar

Sekretaris

NIP 19811008 200801 1 001
3.

Muhammad Trisno Fadillah
NIP 19860605 200710 1 001

Anggota

T. TANGAN