Undangan Klarifikasi SMA 2

KELOMPOK KERJA 2 (DUA) UNIT LAYANAN PENGADAAN

KABUPATEN TANJUNG JABUNG TIMUR
Sekretariat Unit Layanan Pengadaan Kantor Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Timur
Jl. Komp. Perkantoran Bukit Menderang - Muara Sabak

Nomor
Lampiran
Sifat

:
:
:

07/UVDK/Pokja 2 -ULP/Diknas/2015
1 ( satu ) berkas
Penting

Kepada Yth
Sdr Direktur :


1. CV.
CV.NZOLA PUTRA TUNGGAL

Muara Sabak, 07 September 2015

Di
TEMPAT

Perihal

:

Undangan Untuk mengikuti verifikasi dan pembuktian kualifikasi terhadap dokumen penawaran
Pekerjaan Belanja Modal Pengadaan Bangunan Gedung Tempat Pendidikan SMA N 2 Tanjab Timur
Tahun Anggaran 2015

Berdasarkan hasil evaluasi terhadap dokumen penawaran yang saudara ajukan, kami mengundang saudara untuk hadir
mengadakan verifikasi dan pembuktian kualifikasi dokumen penawaran yang diselenggarakan pada :
Hari
Tanggal

Pukul
Tempat
Alamat
Dokumen yang dibawa

:
:
:
:
:
:

Selasa
08 September 2015
08.00 wib s/d 12.00. wib
Sekretariat Unit Layanan Pengadaan Kantor Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Timur
Jl. Komp. Perkantoran Bukit Menderang - Muara Sabak
Sesuai dengan Dokumen Pengadaan No. 02/POKJA 2 -ULP/DIKNAS/2015 Tanggal 24
Agustus 2015 dan semua dokumen yang dibawa tersebut harus ASLI


Dokumen yang di bawa

-

Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli
Asli

-

SBU

SIUJK
SITU
SKT
KTA
NPWP
Akte Pendirian Perusahaan dan Perubahannya
Bukti tanda terima penyampaian surat pajak Tahunan (SPT) tahun 2014
Daftar Peralatan dan Bukti Kepemilikan Alat
Kontrak Pengalaman perusahaan Beserta BA, Serah terima pekerjaan
Pra Rencana K3 Kontrak (Pra - RK3K)
Surat Keterangan Dukungan Keuangan Dari Bank

Dokumen tersebut harus sesuai dengan isian kualifikasi yang saudara upload di LPSE Kabupaten Tanjung Jabung Timur dan
apabila hasil pembuktian kualifikasi ditemukan pemalsuan data/ketidaksesuaian data maka peserta digugurkan, badan
usaha dan/atau pengurusnya dimasukkan dalam Daftar Hitam
Untuk kelancaran acara verifikasi dan pembuktian kualifikasi dimohon agar saudara atau yang mewakili direktur (dengan
membawa surat kuasa) didampingi oleh Staf Teknis.
Demikian pemberitahuan kami , atas perhatian dan kerjasama nya diucapkan terimakasih.
Kelompok Kerja 2 Unit Layanan Pengadaan
KETUA


dto
ABDUL RAHIM, SE