BA AANWIJZING GEDUNG OLAHRAGA DAN SENI 1 (SATU) PAKET

KEMENTERIAN KELAUTAN DAN PERIKANAN
BADAN PENGEMBANGAN SUMBER DAYA MANUSIA
KELAUTAN DAN PERIKANAN
BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN PERIKANAN AMBON
JALAN MARTHA ALFONS, POKA KODENPOS 97233
TELUK AMBON
TELEPON (0911) 322710 – FAKSIMILE (0911) 322711
SURAT ELEKTORNIK www.bp3ambon-kkp.org

BERITA ACARA PNJELASAN (AANWIJZING)
PEKERJAAN PEMBANGUNAN GEDUNG OLAHRAGA DAN SENI 1 (SATU) PAKET
Nomor : BA.722/BPPP/PL.420/V/2015

Pada hari ini Rabu, tanggal Tiga Belas, bulan Mei tahun Dua Ribu Lima Belas, pada
pukul 09.00 s.d 11.30 WIB sesuai dengan jadwal lelang pekerjaan Pembangunan
Gedung Olahraga dan Seni 1 (satu) Paket dalam portal LPSE http://www.lpse.kkp.go.id
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Balai Pendidikan dan Pelatihan Perikanan Ambon
telah mengadakan pemberian penjelasan pekerjaan (aanwijzing) Pembangunan
Gedung Olahraga dan Seni 1 (satu) Paket secara elektronik (online) dengan para
peserta lelang yang telah mendaftar.
Pemberian penjelasan dilakukan Panitia Pengadaan Barang dan Jasa BPPP Ambon

dengan pihak peserta calon penyedia, dengan hasil sebagai berikut :
1. Calon penyedia yang mengajukan pertanyaan ada 1 (satu) calon penyedia, dan
telah dijawab oleh Panitia.
2. Secara prosedur Panitia Pengadaan Barang dan Jasa BPPP Ambon sudah menjawab
pertanyaan calon penyedia.
3. Terdapat perubahan terhadap dokumen pengadaan pekerjaan tersebut diatas.
4. Dengan berakhirnya tahapan pemberian penjelasan (Aanwijzing) maka peserta
calon penyedia telah memahami seluruh isi dokumen pengadaan pekerjaan
tersebut di atas.
.
Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab, untuk dapat
dipergunakan sebagaimana mestinya.

Ambon, 13 Mei 2015
Ttd
Panitia Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
BPPP Ambon