FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PENGRAJIN KUNINGAN DESA CINDOGO KECAMATAN TAPEN KABUPATEN BONDOWOSO

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PENGRAJIN
KUNINGAN DESA CINDOGO KECAMATAN TAPEN
KABUPATEN BONDOWOSO

SKRIPSI

Oleh :
Deni Alhakim
NIM. 070810101123

JURUSAN ILMU EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS JEMBER
2014

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PENGRAJIN
KUNINGAN DESA CINDOGO KECAMATAN TAPEN
KABUPATEN BONDOWOSO

SKRIPSI
Diajukan guna melengkapi tugas akhir dan memenuhi salah satu syarat

untuk menyelesaikan Program Studi Ekonomi Pembangunan (S1)
dan mencapai gelar Sarjana Ekonomi

Oleh :
Deni Alhakim
NIM. 070810101123

JURUSAN ILMU EKONOMI DAN STUDI PEMBANGUNAN
FAKULTAS EKONOMI
UNIVERSITAS JEMBER
2014

i

PERSEMBAHAN
Dengan kerendahan hati, saya ucapkan syukur kepada Allah
S.W.T dan hanya kepadanya kita berserah diri.
Skripsi ini saya persembahkan untuk :
1. Kepada Allah SWT yang selalu memberikan petunjuk dan segala
kemudahan bagiku dalam penulisan karya ini;

2. Kedua Orang tuaku tercinta, Bapak H. Faisol dan Ibu Nurhayati
yang selalu mendoakan, memberi kasih sayang, dan memotivasi
selama ini serta senantiasa sabar dan ikhlas mengorbankan
segalanya untuk keberhasilanku Semoga Allah selalu memberikan
rahmat, hidayah dan senantiasa melindungi kedua orang tuaku;
3. Istriku tercinta, Zulfa Nurul Masitoh yang telah memberikan Kasih
sayang, semangat dan motivasi selama ini;
4. Guru-guruku sejak Taman Kanak-kanak sampai Perguruan Tinggi
yang telah memberiku ilmu dan bimbingan dengan penuh
kesabaran;
5. Almamaterku Fakultas Ekonomi Universitas Jember (IESP) yang
selalu kubanggakan.

ii

MOTO

“ Katakanlah! Adakah sama antara orang-orang yang berilmu dan
orang-orang yang tidak berilmu. ”
(Terjemahan Az-Zumar: ayat 9)

“ Pelajarilah ilmu, sebab mencari ilmu karena Allah adalah kebaikan,
mempelajarinya adalah tasbih, mengkajinya adalah jihad,
mengajarkannya adalah sedekah dan membelanjakan hartanya kepada
ahlinya adalah kedekatan (Kurbah).”
(Mu’az bin Jabal)
“ Manusia yang terbaik ialah mu’min yang berilmu, jika diperlukan
dia berguna. Dan jika tidak diperlukan, maka dia dapat mengurus
dirinya sendiri. “
(Hadits Nabi SAW)
“ Bahwa ilmu pengetahuan itu menambahkan mulia orang yang mulia
dan meninggikan seseorang budak sampai ke tingkat raja-raja. “
(Hadits Nabi SAW)

iii

SURAT PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :
Nama : Deni Alhakim
NIM : 070810101123

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa karya ilmiah yang
berjudul “Analisis

Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan

Pengrajin Kuningan Desa Cindogo Kecamatan Tapen Kabupaten
Bondowoso” adalah benar-benar hasil karya sendiri, kecuali kutipan
yang sudah saya sebutkan sumbernya, belum pernah diajukan pada
institusi mana pun, dan bukan karya jiplakan. Saya bertanggung jawab
atas keabsahan dan kebenaran isinya sesuai dengan sikap ilmiah yang
harus dijunjung tinggi.
Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya, tanpa
ada tekanan dan paksaan dari pihak manapun serta bersedia mendapat
sanksi akademik jika ternyata dikemudian hari pernyataan yang saya
buat ini tidak benar.
Jember, 03 Februari 2014
Yang menyatakan,

Deni Alhakim
NIM. 070810101123


iv

SKRIPSI

FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PENGRAJIN
KUNINGAN DESA CINDOGO KECAMATAN TAPEN
KABUPATEN BONDOWOSO

Oleh
Deni Alhakim
NIM. 070810101123

Pembimbing

Dosen Pembimbing I

: Dr. Siti Komariyah, M.Si.

Dosen Pembimbing II


: Dr. M. Fathorrazi, S.E, M.Si

v

TANDA PERSETUJUAN
Judul Skripsi

: ANALISIS

FAKTOR

PENDAPATAN

YANG

MEMPENGARUHI

PENGRAJIN KUNINGAN DESA


CINDOGO KECAMATAN TAPEN KABUPATEN
BONDOWOSO 2014
Nama Mahasiswa

: Deni Alhakim

NIM

:

070810101123

Fakultas

:

Ekonomi

Jurusan


:

Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan

Konsentrasi

:

Ekonomi Sumber Daya Manusia

Disetujui Tanggal

:

02 September 2013

Dosen Pembimbing I

Dosen Pembimbing II


Dr. Siti Komariyah, M.Si.

Dr. Mohammad Fathorrazi, SE. M.Si.

NIP. 19710610200112 2 002

NIP. 19630614 199002 1 000

Mengetahui,
Ketua Jurusan

Drs. I Wayan Subagiarta, SE, M.si.
NIP. 19600412198702 1 001

vi

PENGESAHAN

Judul Skripsi
ANALISIS PENENTUAN DAN STRATEGI PENGEMBANGAN SEKTOR

BASIS DI KABUPATEN SITUBONDO
Yang dipersiapkan dan disusun oleh:
Nama

: Deni Alhakim

NIM

: 070810101123

Jurusan

: Ilmu Ekonomi dan Studi Pembangunan

Telah dipertahankan di depan penguji pada tanggal:
29 Januari 2014
dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima sebagai kelengkapan
guna memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi pada Fakultas Ekonomi Universitas
Jember.
Susunan Panitia Penguji

1. Ketua

: Prof. Dr. M. Saleh, M.Sc
NIP. 195608311984031002

:(...………………….)

2. Sekretaris

: Dra. Anifatul Hanim, M.Si
NIP. 196507301991032001

:(...……….………….)

3. Anggota

: Dr. Siti Komariyah, SE, M.Si
NIP. 197106102001122002

:(...…………….…….)

Mengetahui/Menyetujui
Universitas Jember
Fakultas Ekonomi
Dekan,

Pas Foto 4 x 6
Berwarna

Dr. Moehammad Fathorrazi, SE, M.Si
NIP. 19630614 199002 1 001

vii

ABSTRAK
Analisis Faktor Yang Mempengaruhi Pendapatan Pengrajin Kuningan Desa
Cindogo Kecamatan Tapen Kabupaten Bondowoso
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh curah jam kerja, lama
usaha, modal dan skill terhadap pendapatan pengrajin kuningan desa cindogo
Kecamatan Tapen Kabupaten Bondowoso baik melalu uji secara parsial maupun
uji secara serentak atau bersama–sama. Penelitian ini merupakan penelitian
eksplanatory research dan mengunakan beberapa sampel yang di ambil dengan
metode propotional stratified random sampling sehingga di dapatkan jumlah
sampel sebanyak 33 responden. Objek dalam penelitian adalah pengrajin
kuningan desa cindogo Kecamatan Tapen Kabupaten Bondowoso. Analisis yang
digunakan adalah Regresi Linier Berganda, Uji Statistik, Uji Ekonometrika yang
meliputi Uji Multikolinieritas, Uji Heteroskedastisitas, dan Uji Autokorelasi.
Hasil pengujian dalam penelitian ini, dengan uji F-statistik menunjukkan
bahwa hasil pengrajin kuningan, curahan jam Curahan Jam (X1), lamanya Usaha
(X2),Modal (X3) dan Skill (X4) terhadap pendapatan (Y) pengrajin kuningan
Kecamatan Tapen secara bersama-sama digunakan alat analisis uji F (F-tes)
sebesar 208,616 dengan kata lain secara bersama-sama variabel bebas (X) tersebut
mempunyai pengaruh signifikan terhadap Variable terikat (Y). Dan perolehan nilai
probabilitas uji t yaitu Curahan Jam (X1), sebesar 0,005 (0,05), Modal (X3), sebesar 0,000 (< 0,05), skill, (X4), sebesar
0,005 (