Langkah Tindakan Penelitian Teknik Analisis Data

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Dari hasil kegiatan pembelajaran yang telah dilakukan selama tiga siklus, dan berdasarkan seluruh pembahasan serta analisis yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa: 1. Pembelajaran melalui penggunaan alat peraga dapat meningkatkan aktivitas belajar Matematika pada siswa kelas V SDN 3 Wiyono tahun pelajaran 20132014. 2. Pembelajaran melalui penggunaan alat peraga dapat meningkatkan hasil belajar Matematika pada siswa kelas V SDN 3 Wiyono tahun pelajaran 20132014. 3. Penerapan pembelajaran melalui penggunaan alat peraga dapat mengoptimalkan proses pembelajaran Matematika pada siswa kelas V SDN 3 Wiyono.

B. Saran

Berdasarkan hasil penelitian, maka pembelajaran dengan menggunakan alat peraga memiliki beberapa kelebihan dan kelemahan. Oleh sebab itu, bila pembelajaran serupa hendak dilanjutkan dan dikembangkan, maka perlu adanya perbaikan dan revisi beberapa kelemahan tersebut. Adapun saran yang dapat diberikan antara lain: 1. Saran untuk sekolah a. Hendaknya ada sosialisasi kepada guru untuk mau dan mampu menggunakan alat peraga dalam setiap pembelajaran demi untuk meningkatkan hasil belajar b. Memberikan kesempatan kepada guru untuk membuat dan mengembangkan alat peraga pembelajaran yang dapat menunjang proses pembelajaran di kelasnya. 2. Saran untuk guru a. Guru selalu berusaha untuk belajar dan berinovasi dalam pembelajaran baik dari buku maupun internet. b. Kepada semua guru guru hendaknya selalu mencoba menerapkan PTK demi inovasi dan kemajuan dalam bidang pendidikan. c. Keberhasilan pembelajaran melalui penggunaan alat peraga memerlukan persiapan yang matang. Guru harus lebih kreatif dan tepat dalam memilih alat peraga yang akan digunakan sehingga alat peraga yang digunakan sesuai dengan materi dan tujuan pembelajaran yang akan dicapai. DAFTAR PUSTAKA BSNP. 2006. Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah. Jakarta Darsono, Max. dkk. 2000. Belajar dan Pembelajaran. Semarang: IKIP Semarang Press. Kasro. 2006. Pendidikan Matematika 1. Jakarta: Universitas Terbuka. Muchith, M. Saekhan. 2008. Pembelajaran Kontekstual. Semarang: RaSAIL Media Group. Ruminiati. 2007. Pengembangan Pendidikan Kewarganegaraan SD. Jakarta: Depdiknas Sudjana, Nana. 2002. Media Pengajaran. Bandung: Sinar Baru Aglesindo. Sukmadinata. 2006. Jenis-Jenis Penelitian. Surabaya: PT. Bina Ilmu Syarifuddin, Muhammad. 2008. Manajemen Berbasis Sekolah. Jakarta: Departemen Pendidikan Nasional Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, Jakarta: Fokus Media. Winataputra, Udin S. 2007. Teori Belalar dan Pembelajaran. Jakarta : Pusat Penerbitan Universitas Terbuka. Zainal, Aqip. 2006. Penelitian Tindakan Kelas. Bandung: Yrama Widya

Dokumen yang terkait

UPAYA PENINGKATAN PROSES DAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA MATA PELAJARAN IPA DI KELAS IV (EMPAT) SDN 3 TEGALSARI KECAMATAN GADINGREJO KABUPATEN PRINGSEWU TAHUN PELAJARAN 2011/2012

23 110 52

MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA KELAS V SDN 5 CIPADANG KECAMATAN GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2012/2013

0 4 56

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA BAGI SISWA KELAS IV SDN 1 KUTA DALOM KECAMATAN WAY LIMA KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 6 76

UPAYA MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MENGGUNAKAN MEDIA KARTU SOAL PADA SISWA KELAS V SDN 2 SUKADADI KECAMATAN GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 8 66

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KIT MATEMATIKA PADA SISWA KELAS 5 SDN 3 NEGARA RATU KECAMATAN NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

3 20 82

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KIT MATEMATIKA PADA SISWA KELAS 5 SDN 3 NEGARA RATU KECAMATAN NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 11 82

JUDUL: MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KIT MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SDN 3 NEGARA RATU KECAMATAN NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 7 43

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN MEDIA KIT MATEMATIKA PADA SISWA KELAS V SDN 3 NEGARA RATU KECAMATAN NATAR TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 9 10

UPAYA MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MATEMATIKA MELALUI PENGGUNAAN ALAT PERAGA PADA SISWA KELAS V SDN 3 WIYONO KECAMATAN GEDONG TATAAN KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 7 32

MENINGKATKAN HASIL BELAJAR BAHASA INDONESIA MELALUI PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF PADA SISWA KELAS V SDN BATURAJA KECAMATAN WAY LIMA KABUPATEN PESAWARAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014

0 3 64