Pejabat Tinggi Setingkat Menteri

kabupatenkota terdiri dari beberapa kecamatan. Setiap kecamatan terdiri dari beberapa desakelurahan. Desakelurahan merupakan lembaga pemerintah yang paling kecil. a. Sekertariat Daerah Sekertariat Daerah merupakan lembaga yang bertugas membantu kepala daerah dalam menyusun kebijakan dan mengkoordinasikan dinas-dinas daerah dan lembaga teknis daerah. Sekertariat daerah dipimpin oleh seorang sekertaris daerah. Sekertaris Daerah Provinsi diangkat dan diberhentikan oleh Presiden atas usul gubernur. Sekertaris Daerah Kabupaten Kota diangkat dan diberhentikan oleh Gubernur atas usul BupatiWalikota. Sekertaris daerah Provinsi bertanggung jawab kepada Gubernurnya, sedangkan Daerah Kabupatenkota bertanggung jawab kepada bupatiwalikota. b. Sekertarisat DPRD Sekertariat DPRD merupakan lembaga yang bertugas menyelenggarakan kesekretariatan DPRD, menyediakan dan mengkoordinasikan tenaga ahli yang dibutuhkan DPRD. Sekretariat DPRD dipimpin Sekertaris DPRD. Sekertaris DPRD Provinsi diangkat dan diberhentikan oleh gubernur atas persetujuan DPRD provinsi. Sedangkan, sekertaris DPRD kabupatenkota diangkat dan diberhentikan BupatiWalikota atas persetujuan DPRD kabupatenkota. Sekretaris DPRD bertanggung jawab kepada pimpinan DPRD dan kepala daerah melalui sekretaris daerah. c. Dinas Daerah Dinas daerah dipimpin oleh Kepala Dinas. Dinas daerah merupakan pelaksana otonomi daerah. Kepala Dinas diangkat dan diberhentikan oleh kepala daerah atas usul Sekertaris daerah. Kepala dinas mempertanggungjawabkan tugasnya kepada kepala daerah melalui sekertaris daerah. d. Lembaga Teknis Daerah Lembaga Teknis daerah bertugas menyusun dan melaksanakan kebijakan daerah yang bersifat khusus. Lembaga teknis daerah dapat berupa badan, kantor, unit, atau rumah sakit daerah. Lembaga teknis daerah dipimpin oleh seorang kepala dan bertanggung jawab kepada kepala daerah melalui sekertaris daerah. Pemerintah daerah kabupatenkota terdiri dari beberapa kecamatan. Setiap kecamatan dipimpin seorang camat yang diangkat oleh BupatiWalikota. Camat bertanggung jawab kepada BupatiWalikota. Tugas camat yaitu menangani sebagian urusan otonomi daerah yang dilimpahkan oleh bupatiwalikota. Setiap kecamatan terdiri dari beberapa kelurahandesa. Setiap desa dipimpin oleh seorang kepala desa. Setiap kelurahan dipimpin oleh seorang lurah. Kepala desa dipilih langsung oleh rakyat melalui pilkades sedangkan lurah diangkat oleh bupatiwalikota. Hubungan Pemerintah Pusat dan Daerah Setiap daerah diberi kewenangan untuk mengatur daerah sendiri yang

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Pembelajaran PKn Siswa Kelas V SD Negeri 03 Wonorejo, Gondan

0 0 15

PENINGKATAN KEAKTIFAN SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA PEMBELAJARAN PKn SISWA KELAS V Peningkatan Keaktifan Siswa Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Pada Pembelajaran PKn Siswa Kelas V SD Negeri 03 Wonorejo, Gondan

0 1 16

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar IPS pada siswa kelas IV SDN 3 Cawas menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw.

0 0 162

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe STAD pada mata pelajaran PKn untuk siswa kelas V SDN Kledokan.

0 0 253

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran IPA melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD kelas IV di SDN Srumbung 02.

0 3 354

Peningkatan minat dan prestasi belajar siswa kelas VI pelajaran PKN melalui pembelajaran kooperatif tipe JIGSAW II di SDN Gejayan Yogyakarta.

0 0 303

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar PKn melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD siswa kelas IV SDN Minomartani tahun pelajaran 2012/ 2013.

0 0 179

Peningkatan minat dan prestasi belajar PKn siswa kelas V SDN Kledokan dengan penerapan model kooperatif tipe Jigsaw II.

0 1 239

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar PKn melalui model pembelajaran kooperatif tipe STAD siswa kelas IV SDN Minomartani tahun pelajaran 2012 2013

0 2 177

Peningkatan minat dan prestasi belajar PKn siswa kelas V SDN Kledokan dengan penerapan model kooperatif tipe Jigsaw II

0 0 237