berita acara penetapan pemenang

BERITA ACARA PENETAPAN PEMENANG
PENGADAAN SUKU CADANG DAN GLASSWARE
BALAI PENGAWAS OBAT DAN MAKANAN DI MANOKWARI
TAHUN ANGGARAN 2012
Nomor : PR. 01.02.111.07.12. 1073
Pada hari ini, Kamis Tanggal Dua Puluh Enam Bulan Juli Tahun Dua Ribu Dua Belas, pukul
17.00 WIT bertempat di gedung Balai POM di Manokwari, kami yang bertanda tangan di
bawah ini Panitia Pengadaan Suku Cadang dan Glassware Balai Pengawas Obat dan
Makanan di Manokwari Tahun Anggaran 2012, telah melakukan kegiatan pelelangan umum
tersebut dengan hasil seperti terlampir dalam penawaran.
Berdasarkan Berita Acara Hasil Pelelangan Nomor : PR. 01.02.111.07.12.1072, Panitia
menetapkan pemenang untuk pekerjaan Pengadaan tersebut adalah CV Ariesindo Tama
seperti tersebut di bawah ini :
Nama Perusahaan
Alamat

NPWP
Harga Penawaran
Harga Penawaran Terkoreksi

: CV Ariesindo Tama

: Jl. Sandang Dermaga Baru No 117 RT 005/ RW 017 ,
Kelurahan Klender Kecamatan Duren Sawit, Jakarta
Timur
: 02.489.411.5-008.000
: Rp 835.879.000,00
: Rp 835.879.000,00

Demikian Berita Acara ini dibuat dengan penuh tanggung jawab untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.
Manokwari, 26 Juli 2012

Panitia Pengadaan Suku Cadang dan Glassware
Balai POM di Manokwari Tahun Anggaran 2012