008. BA Pembatalan Lelang Kelurahan Bontang Baru

PEMERINTAH KOTA BONTANG

UNIT LAYANA N PENGADA A N (ULP)
Jl. Moch. Roem No. 1 Kel. Bontang Lestari
KOTA BONTANG - KALTIM

BERITA ACARA PEMBATALAN LELANG
Nomor : 027/008/ULP.2/06.11
Pada hari ini, Jum’at tanggal Dua Puluh Empat bulan Juli tahun Dua Ribu Tujuh Belas, kami selaku
Pokja Pekerjaan Konstruksi ULP Pemerintah Kota Bontang untuk paket :

Nama Paket Pekerjaan
Lokasi
Sumber Dana
Tahun Anggaran

: Pembangunan Gedung kantor Kelurahan Bontang Baru
: Kelurahan Bontang Baru Kota Bontang
: APBD Kota Bontang
: 2017


Sehubungan dengan kesalahan dokumen pengadaan, maka kami Pokja Pekerjaan Konstruksi Unit Layanan
Pengadaan (ULP) Pemerintah Kota Bontang menyatakan menghentikan proses pelelangan (lelang
dibatalkan) untuk Paket Pembangunan Gedung kantor Kelurahan Bontang Baru dan akan diumumkan
kembali.

Demikian Berita Acara Pembatalan Lelang ini dibuat dengan penuh tanggung jawab.

Bontang, 28 Juli 2017
Pokja Pekerjaan Konstruksi ULP Pemerintah Kota Bontang

TTD