BA Penjelasan Pekerjaan Vertical Dryer

POKJA UNIT LAYANAN PENGADAAN

DINAS PERTANIAN TANAMAN PANGAN
PROVINSI JAWA BARAT
Jl. Surapati No. 71 Bandung

BERI TA ACARA PENJELASAN DOKUMEN PEMI LI HAN
Nomor: 521.31/ 7518 / Binus

Paket Pekerjaan

:

Pengadaan Bantuan Vertical Dryer (Belanja Bantuan Sosial Untuk Pemberdayaan
Sosial Dalam Bentuk Barang/ Jasa)

Kegiatan
HPS

:
:


Penanganan Pasca Panen Tanaman Pangan

Sumber Dana
Tahun Anggaran

:
:

Rp. 1.965.645.000,00 (Satu M ilyar Sembilan Ratus Enam Puluh Lima Juta Enam
Ratus Empat Puluh Lima Ribu Rupiah).
APBN
2014

Pada hari ini SENIN tanggal DUA PULUH TUJUH bulan OKTOBER tahun DUA RIBU EMPAT
BELAS, Pokja Pengadaan Barang/ Jasa ULP Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat, telah
melaksanakan Penjelasan Pekerjaan (Aanwijzing) dalam rangka pekerjaan pengadaan tersebut diatas, adalah
sebagai berikut :

1.


Penjelasan pekerjaan dilaksanakan secara Elektronik melalui Portal Layanan Pengadaan Secara
Elektronik (LPSE Provinsi Jawa Barat) dengan alamat Website : www.lpse.jabarprov.go.id

2.

Penjelasan pekerjaan dilaksanakan mulai pukul 09.00 s.d. 10.30 WIB, terdapat 1 (Satu) peserta yang
mengajukan pertanyaan/ minta penjelasan dan telah diberikan penjelasan sebagaimana dalam aplikasi
untuk paket pekerjaan ini.

3.

Terdapat ADENDUM pada Dokumen Pemilihan yakni : Bab VI Huruf H Point 2 semula Test Report
disyaratkan untuk semua alat yang menggunakan motor penggerak, diubah menjadi khusus untuk
Vertical Dryer saja.

4.

Dengan demikian dokumen pelelangan tersebut diatas sudah mendapat penjelasan sebagaimana mestinya,
dan dapat dijadikan pedoman dalam proses pengadaan selanjutnya.


5.

Demikian Berita Acara Aanwijzing ini dibuat dan merupakan bagian tak terpisahkan dari dokumen
pelelangan.

Bandung, 27 Oktober 2014
Pokja Pengadaan Barang/Jasa
ULP Dinas Pertanian Tanaman Pangan Provinsi Jawa Barat.