113104 AKJ 2005 06 01 Kunjungan Kerja Komisi B DPRD

NASKAH APA KABAR JOGJA
Judul
Lokasi
Reporter & Camerawan
Tanggal Liputan

: Kunjungan kerja komisi B ke pasar Giwangan
: Pasar giwangan yogyakarta
: Rina dan Intro
:31 Mei 2005

Dalam rangka untuk memantau dari penataan relokasi para pedagang buah dan sayuran di pasar Giwangan / dan
juga karena adanya keluhan dari Ibu Rubiyem tentang kejelasan tempat untuk melakukan bongkar muat /kemarin siang
Komisi B DPRD melakukan kunjungan kerja di pasar induk buah dan sayur giwangan //
H.Totok Pranowo Ketua Komisi B DPRD / saat ditemui oleh Tim Apa Kabar Jogja RBTV / disela-sela kunjungannya
menjelaskan bahwa kunjungan ini dimaksudkan untuk menangagapi keluhan dari para pedagang / dan juga memantau
penataan para pedagang / pasca relokasi dari Shoping center ke pasar buah dan sayur Giwangan //Selain itu juga agar
pengelolaan pasar bisa lebih optimal / dan tidak lagi melenceng//
===statement H.Totok Pranowo (Ketua Komisi B DPRD) ======
(Berkait dengan kunjungannya ke pasar giwangan ....)
Kesan bahwa pembongkaran kios para pedagang buah sangat terkesan mendadak / beliau menjelaskan bahwa

bahwa sebelumnya pihaknya sudah melakukan sosialisasi dengan para pedagang / tapi mungkin karena kesalah pahaman
/ dan mungkin juga karena kurangnya sosialisasi serta cara penyampaiannya yang salah / maka pembongkaran ini
terkesan sangat mendadak //
===statement H.Totok Pranowo (Ketua Komisi B DPRD) ======
(berkait dengan pembongkaran yang terkesan mendadak...)
Selain itu juga kunjungan tersebut juga dimaksudkan sebagai kroscek terhadap masukkan dari masyarakat
tentang pengoptimalan dari pasar ini / dan nantinya dari kroscek ini akan dapat ditindak lanjuti // Selama ini yang menjadi
keluhan para pedagang adalah sepinya para pengunjung yang akan berbelanja di pasar ini /karena alasan kurang
terpenuhinya lahan parkir yang disediakan oleh pihak pengelola //

Demikian Rina dan Intro melaporkan untuk AKJ /RBTV//

ACC

Redaktur

Narator

Editor


1