Berita Acara Pelelangan Gagal (Lelang Ulang)

PEMERINTAH KABUPATEN TABANAN
SEKRETARIAT DAERAH

UNIT LAYANAN PENGADAAN
Jalan Pahlawan No 19 Tabanan

BERITA ACARA PELELANGAN GAGAL
Nomor : 027/106/PBR-ULP/2014
Pada hari ini, Selasa, tanggal Enam bulan Mei tahun Dua ribu empat belas, kami yang
bertanda tangan di bawah ini Kelompok Kerja (POKJA) Pengadaan Barang pada Unit Layanan
Pengadaan (ULP) Kabupaten Tabanan, yang dibentuk berdasarkan Surat Keputusan Bupati
Tabanan nomor 180/129/02/HK&HAM/2014 tanggal 5 Februari 2014, tentang Susunan
Keanggotaan Unit Layanan Pengadaan Kabupaten Tabanan, telah melaksanakan Pelelangan
Sederhana pascakualifikasi, metode penyampaian satu file, metode evaluasi sistem gugur, secara
elektronik untuk paket pekerjaan sebagai berikut :
a.
b.
c.
d.
e.
f.

g.
h.

Kegiatan

: Pengadaan Alat Pengendalian Pencemaran Dan Kerusakan
Lingkungan (DAK)
Pekerjaan
: Teknologi Biogas Limbah Peternakan (Lelang Ulang)
Nilai HPS
: Rp. 262.500.000,00 (Dua ratus enam puluh dua juta lima
ratus ribu)
Jangka Waktu Pelaksanaan : 60 (enam puluh) hari kalender
Sumber Dana
: APBD Kabupaten Tabanan
Tahun Anggaran
: 2014
Lokasi
: Kabupaten Tabanan
Satuan Kerja

: Kantor Lingkungan Hidup Kabupaten Tabanan
Adapun proses pelaksanaan adalah sebagai berikut :

1.
2.
3.
4.
5.

Pengumuman Pelelangan dilaksanakan dari 22 April 2014 s/d 28 April 2014.
Peserta yang mendaftar sebanyak 15 (lima belas) peserta
Upload Dokumen Penawaran dilaksanakan dari hari Kamis,24 April 2014 s/d Selasa, 6
Mei 2014.
Sampai dengan batas akhir upload dokumen penawaran (Jam 10.00 wita, tanggal 6 Mei
2014), tidak ada peserta yang memasukkan dokumen penawaran.
Menunjuk Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012 pasal 83 ayat (1)
poin b yang berbunyi ” jumlah peserta yang memasukan Dokumen Penawaran untuk
Pengadaan Barang/Pekerjaan Konstruksi/Jasa Lainnya kurang dari 3 (tiga) peserta,
kecuali pada Pelelangan Terbatas” maka pelelangan dinyatakan gagal.


Demikian Berita Acara ini kami buat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan
sebagimana mestinya.
UNIT LAYANAN PENGADAAN (ULP) PEMERINTAH KABUPATEN TABANAN
POKJA PENGADAAN BARANG