UND PELATIHAN IP REGION YOGYAKARTA

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
DIREKTORAT JENDERAL
PENDIDIKAN DASAR DAN MENENGAH
Jalan Jenderal Sudirman, Senayan, Jakarta 10270
Telepon. 021 - 5725685, 57900342 Fax. 021-57900083
Laman: www.kemendikbud.go.id
Nomor
:
Lampiran :
Hal
:

775/D3/KP/2016
1 (satu) berkas
Undangan Pelatihan Instruktur Provinsi (IP) Kurikulum 2013

29 Maret 2016

Yang terhormat
1. Kepala LPMP
2. Kepala Dinas Pendidikan Provinsi

(Sesuai Daftar Terlampir)

Dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan Kurikulum 2013 Tahun Pelajaran 2016/2017 bagi
Sekolah Menengah Pertama, Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama, Direktorat
Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, melalui
Kegiatan Peningkatan Mutu Pembelajaran SMP tahun anggaran 2016, bermaksud
menyelenggarakan kegiatan Pelatihan Instruktur Provinsi (IP) Kurikulum 2013 yang akan
dilaksanakan selama 6 (enam) hari di 6 (enam) region, yaitu Region Jakarta-1, Surabaya, Makassar,
Jakarta-2, Medan, dan Yogyakarta (tempat dan jadwal kegiatan terlampir). Region Yogyakarta akan
dilaksanakan dengan jadwal dan tempat pelaksanaan kegiatan sebagai berikut:
Region Yogyakarta
Hari
: Senin s.d. Sabtu
Tanggal
: 18 s.d. 23 April 2016
Tempat
: Hotel Grand Quality
Jln. Laksda Adi Sucipto No.48,
Babarsari, DI. Yogyakarta
Telp. 0274 - 485005

Check In
: Pk. 13.00 waktu setempat
Pembukaan
: Senin, 11 April 2016 (Pk. 16.00 waktu setempat)
Sehubungan hal tersebut, dengan hormat kami mohon bantuan Bapak/Ibu kiranya berkenan
memberikan ijin kepada nama-nama terlampir, untuk berpartisipasi aktif sebagai peserta pada
pelaksanaan kegiatan sebagaimana dimaksud.
Adapun persyaratan peserta sebagai berikut:
A. Persyaratan Umum:
1. Sehat jasmani dan rohani;
2. Khusus peserta wanita tidak dalam keadaan hamil atau menyusui;
3. Tidak membawa anggota keluarga atau pendamping lainnya ke tempat pelatihan;
4. Selama mengikuti pelatihan, peserta tidak boleh mengikuti kegiatan lain;
5. Bersedia mengikuti kegiatan dari awal sampai akhir;
6. Berpakaian rapih, bersih, dan sopan selama pelaksanaan kegiatan;
7. Bersedia mematuhi semua tata tertib yang berlaku;
8. Peserta wajib hadir untuk mengikuti pembukaan pada pukul 16.00 waktu setempat.

B. Persyaratan Khusus:
1. Unsur Widyaiswara/LPMP:

a. Memiliki latar belakang pendidikan sesuai mata pelajaran yang difasilitasi (linear );
b. Diutamakan pernah mengikuti ToT Pelatihan dan Pendampingan K13 yang diselenggarakan
oleh Direktorat PSMP, Dinas Pendidikan Provinsi, LPMP, atau Dinas Pendidikan
Kabupaten/Kota pada tahun sebelumnya.
2. Unsur Pengawas:
a. Memiliki latar belakang pendidikan sesuai mata pelajaran yang difasilitasi ( linear );
b. Memiliki pengalaman mengajar minimal 10 tahun;
c. Diutamakan pernah mengikuti ToT Pelatihan dan Pendampingan K13 yang diselenggarakan
oleh Direktorat PSMP, Dinas Pendidikan Provinsi, LPMP, atau Dinas Pendidikan
Kabupaten/Kota pada tahun sebelumnya.
3. Unsur Kepala Sekolah dan Guru:
a. Memiliki Sertifikat Pendidik;
b. Memiliki latar belakang pendidikan sesuai mata pelajaran yang difasilitasi ( linear );
c. Memiliki pengalaman mengajar minimal 10 tahun;
d. Diutamakan memiliki pengalaman sebagai narasumber/fasilitator;
e. Diutamakan berasal dari sekolah yang telah mengimplementasikan Kurikulum 2013;
f. Diutamakan pernah mengikuti ToT Pelatihan dan Pendampingan K13 yang diselenggarakan
oleh Direktorat PSMP, Dinas Pendidikan Provinsi, LPMP, atau Dinas Pendidikan
Kabupaten/Kota pada tahun sebelumnya.


Peserta WAJIB membawa/menyerahkan:
1. Note Book / Lap Top (untuk mengerjakan tugas-tugas);
2. Surat Tugas dari Pejabat Dinas Pendidikan Kabupaten setempat (bagi peserta pengawas/kepala
sekolah/guru) atau Surat Tugas dari dari Kepala LPMP (bagi peserta dari LPMP);
3. Surat Perjalanan Dinas (SPD Pusat) yang telah ditandatangani oleh Pejabat yang memberikan
Surat Tugas dan dibubuhi Stempel;
4. Biodata masing-masing peserta yang sudah diisi lengkap, dibubuhi tandatangan yang
bersangkutan;
5. Membawa buku teks pelajaran yang digunakan di sekolah sesuai dengan mata pelajaran yang
diampu;
6. Membawa 1 buku bacaan di luar buku pelajaran, seperti buku novel, biografi tokoh, dll.
7. Menyerahkan tiket pergi dan pulang (PP);
8. Bukti biaya transportasi yang syah, yaitu: kuitansi, tiket pesawat kelas ekonomi, boarding
pass, dan airport tax (untuk yang menggunakan transportasi udara), serta kuitansi dan tiket
darat/laut (untuk yang menggunakan transportasi darat/laut);
9. Peserta yang memiliki penyakit bawaan, seperti penyakit Jantung, Diabet, dll, wajib membawa
obat-obatan sendiri. Panitia hanya menyediakan obat-obatan ringan;
Pembiayaan:
a. Pihak panitia hanya akan mengganti tiket pesawat untuk peserta dari daerah asal ke kota tempat
kegiatan dan dari kota tempat pelaksanaan kegiatan kembali ke daerah asal, dengan kententuan

hanya untuk KELAS EKONOMI (tiket PP harus dilampirkan), dilengkapi dengan boarding
pass dan airport tax, serta kuitansi pembelian tiket;
b. Peserta yang menggunakan transportasi bus/kereta/kapal/kendaraan umum (non taxi) harus
melampirkan bukti pembayaran resmi, dengan ketentuan kendaraan umum / BUKAN charter
atau sewa khusus;
c. Pihak panitia tidak akan mengganti biaya perjalanan apabila ditemukan harga tiket pesawat
tidak sesuai dengan harga tiket resmi dari maskapai penerbangan, dan biaya transportasi
bus/kereta/kapal/kendaraan umum (non taxi) tidak sesuai dengan harga kententuan umum atau
Standar Biaya Umum (SBU), dan/atau tidak sesuai dengan ketentuan alur transportasi yang
semestinya;

d. Peserta yang berasal dari provinsi yang sama dengan lokasi region/tempat pelaksanaan
Pelatihan, dan/atau berada dalam pulau yang sama dengan lokasi region/tempat pelaksanaan
Pelatihan, wajib menggunakan transportasi bus/kereta/kapal/kendaraan umum (non taxi)/
BUKAN charter atau sewa khusus;
e. Peserta dari Provinsi DI. Yogyakarta dan Jawa Tengah wajib menggunakan transportasi darat
yaitu bus/kereta/kapal/kendaraan umum (non taxi)/ BUKAN charter atau sewa khusus dan bagi
peserta dari Provinsi Kalimantan Timur, Kalimantan Selatan, serta Papua menggunakan
pesawat KELAS EKONOMI maksimal 1 (satu) kelas di bawah Y (yengki);
f. Akomodasi dan Konsumsi Peserta selama kegiatan ditanggung oleh panitia;

g. Peserta akan menginap pada kamar hotel yang ditentukan oleh panitia;
h. Waktu check in dan check out disesuaikan dengan ketentuan hotel dan panitia;
i. Panitia tidak akan mengganti biaya pribadi peserta, seperti: laundry, room service, snack/mini
bar , penggunaan telepon/fax hotel, kerusakan, dan pengambilan barang milik hotel yang
dilakukan peserta.
Untuk konfirmasi dan informasi lebih lanjut terkait kegiatan ini, dapat menghubungi :
Direktorat Pembinaan Sekolah Menengah Pertama
u.p. Kegiatan Peningkatan Mutu SMP
Telp. 021-5725685; Fax. 021-57900342.
Atas perhatian dan kerjasama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Tembusan:
1. Direktur Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah, Kemdikbud;
2. Dinas Pendidikan Kabupaten/Kota;
3. Kepala Sekolah yang bersangkutan;
4. Yang bersangkutan sebagai undangan.

Lampiran Surat
No
Tanggal


: 775/D3/KP/2016
: 29 Maret 2016
UNDANGAN PELATIHAN INSTRUKTUR PROVINSI
KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN 2016

NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

13
14
15

JUMLAH
TIM

1

PROVINSI
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta

DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta
DI Yogyakarta

NAMA
Budi Raharjo. MA
Nor Cholifuddin
Yohana Neni Istiningsih, S.PAK
Sri Ratnaningsih, S.PAK
C. Cahayaningsih, M.Pd
Tumijo, S.Pd., H.Muh
Sugiyanta, M.Pd
Jati Sutrisna, S.Pd
Sulistyana, M.Pd
Istutik, S.Pd
Mohammad Wantoro, S.Pd
Suhartini, S.Pd.Ek
Suharjan


JABATAN / INSTANSI
SMPN 3 Depok
SMPN 8 Yogyakarta
SMPN 1 Kretek
SMPN 1 Samigaluh
SMPN 4 Pakem
SMPN 2 Panggang
Widyaiswara LPMP
SMP Muh. Bantul
SMPN 1 Wonosari
SMPN 15 Yogyakarta
SMPN 3 Imogiri
SMPN 8 Yogyakarta
SMPN 1 Wates

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

MAPEL
Agama Hindu

Agama Islam
Agama Katholik
Agama Kristen
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
IPA
IPS
Matematika
PJOK
PPKN
Prakarya
Seni Budaya
Mata Pelajaran
Mata Pelajaran

Region
Yogyakarta
Hari
Tanggal
Tempat

: Senin s.d Sabtu
: 18 s.d 23 April 2016
: Hotel Grand Quality
Jl. Laksda Adi Sucipto No. 48
Babarsari, DI Yogyakarta
Telp. 0274-485005

Check In
Pembukaan
Penutupan

: Pukul 14.00 waktu setempat
: Pukul 16.00 waktu setempat
: Sabtu, tanggal 23 April 2016
Pukul 11.00 waktu setempat

Direktur
Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Dr. Supriano, M.Ed
NIP. 19620816 199103 1 001

Lampiran Surat
No
Tanggal

: 775/D3/KP/2016
: 29 Maret 2016
UNDANGAN PELATIHAN INSTRUKTUR PROVINSI
KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN 2016

NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

JUMLAH
TIM

2

PROVINSI
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah
Jawa Tengah

NAMA
Widi Astiyono, S.Ag
Wayan Wasisto, S.Ag
Sukawi, S.Ag., M.Pd.I
Abdul Azis, S.Ag, M.Pd.I
Busri, S.Ag
Js. Winarsih Luisiana Dewi, ST
Drs. Sugiyono
Sunu Ismoyowati
Amin Mustofa, S. Pd., M. Pd.
Dra. Liestyani Dhamayanti, M.Pd.
Dra. Endang Siwi Ekoati, M.Pd
Wasimin, M.Pd
Sri Wuryanti, S.Pd.
Emi Titik Yami Yani, M.Pd.
Prihantomo, S.Pd.
Aris Sudarmanto, S.Pd, M.Si.
Ana Prastiwi, S.Pd.
M. Nona Dewi Wahyuni, S.Pd.
Ceket Palupi Suroso, S.Pd., M.Pd
Didit Purwanto, S.Pd., M.MPd.
Dra. Suminarsih, M.Si
Tugimin, S.Pd.
Gemiati, S.Pd
Sri Hartati, M.Pd
Murniasih, S.Pd., M.MPd
Dra. Januani, M.Pd.
Yeni Sumiati, S.Pd, M.MPd.
Drs. Iskandar, S.Kom.
Khabibah Ratnaningsih, S.Pd.
Bambang Tri Gunanto, S.Pd.

JABATAN / INSTANSI
Guru / SMP N 1 Patean Kab. Kendal
Guru / SMP N 1 Sumberlawang, Kab. Sragen
Guru / SMP N 3 Pati
Guru / SMP N 2 Plupuh Kab. Sragen
Guru / SMP N 1 Muntilan Kab. Magelang
Guru / SMPN 8 Surakarta
Guru / SMP N 1 Ungaran Kab. Semarang
Guru / SMP N 2 Sragen
Guru / SMP Wedarijaksa Kab. Pati
Guru / SMP N 12 Surakarta
Guru / SMP N 3 Bae Kab. Kudus
Widyaiswara / LPMP Jawa Tengah
Guru / SMP N 1 Salatiga
Guru / SMP N 1 Sawit
Guru / SMP N 2 Sragen
Guru / SMP N 1 Masaran
Guru / SMP N 1 Ungaran Kab. Semarang
Guru / SMP N 9 Semarang
SMP Batik Surakarta
Guru / SMP N 3 Kebumen
Widyaiswara / LPMP Jawa Tengah
Guru / SMP N 1 Sukoharjo
Guru / SMP N 2 Susukan Kab. Semarang
Widyaiswara / LPMP Jawa Tengah
SMPN 14 Purworejo
Guru / SMP N 1 Blora
Guru / SMP N 1 Blora
Guru / SMP N 4 Magelang
Guru / SMP N 1 Tengaran Kab. Semarang
Guru / SMP N 6 Magelang

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

MAPEL
Agama Buddha
Agama Hindu
Agama Islam
Agama Islam
Agama Katholik
Agama Khonghucu
Agama Kristen
Agama Kristen
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
IPA
IPA
IPS
IPS
Matematika
Matematika
Matematika/Umum
PJOK
PJOK
PPKN
PPKN
PPKN
Prakarya
Prakarya
Seni Budaya
Seni Budaya

Region
Yogyakarta
Hari
Tanggal
Tempat

: Senin s.d Sabtu
: 18 s.d 23 April 2016
: Hotel Grand Quality
Jl. Laksda Adi Sucipto No. 48
Babarsari, DI Yogyakarta
Telp. 0274-485005

Check In
Pembukaan
Penutupan

: Pukul 14.00 waktu setempat
: Pukul 16.00 waktu setempat
: Sabtu, tanggal 23 April 2016
Pukul 11.00 waktu setempat

Direktur
Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Dr. Supriano, M.Ed
NIP. 19620816 199103 1 001

Lampiran Surat
No
Tanggal

: 775/D3/KP/2016
: 29 Maret 2016
UNDANGAN PELATIHAN INSTRUKTUR PROVINSI
KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN 2016

NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13

JUMLAH
TIM

PROVINSI

NAMA

JABATAN / INSTANSI

Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan
Kalimantan Selatan

Paulus, S.Ag
Nyoman Suka Dana, S.Pd.H
Ahmad Muzani, M.Pd.I
Sabdiana, S.Ag
Nico Kosasih
Sulasih Ellyani, M.Pd
Dra. Erda Handayani, MA
Suprapto, S.Pd
M. Husnaini, M.Pd
Mahrita, S.Pd
Fauziah Herlina, M.Pd
Drs. Rakhmadi
Dra. Nurul Huda, M.Pd

SMPN 6 Banjarmasin
SMPN 4 Banjarbaru
SMPN 1 Pelaihari
SMPN 6 Banjarmasin
SMPK Kanaan
Dinas Pendidikan Kab. Tapin
SMPN 6 Banjarmasin
LPMP Prov. Kalimantan Selatan
Dinas Pendidikan Kab. Banjar
SMPN 1 Kandangan
SMPN 1 Banjarbaru
LPMP Prov. Kalimantan Selatan
SMPN 1 Banjarbaru

Agama Buddha
Agama Hindu
Agama Islam
Agama Katholik
Agama Kristen
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
IPA
IPS
Matematika
PJOK
PPKN

14

Kalimantan Selatan

Hartati Wiji Wahyuni, M.Ed

SMPN 6 Banjarmasin

Prakarya

15

Kalimantan Selatan

Eky Naningtyas, S.Pd

SMPN 1 Banjarmasin

Seni Budaya

1

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

MAPEL
Region
Yogyakarta
Hari
Tanggal
Tempat

: Senin s.d Sabtu
: 18 s.d 23 April 2016
: Hotel Grand Quality
Jl. Laksda Adi Sucipto No. 48
Babarsari, DI Yogyakarta
Telp. 0274-485005

Check In
Pembukaan
Penutupan

: Pukul 14.00 waktu setempat
: Pukul 16.00 waktu setempat
: Sabtu, tanggal 23 April 2016
Pukul 11.00 waktu setempat

Direktur
Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Dr. Supriano, M.Ed
NIP. 19620816 199103 1 001

Lampiran Surat
No
Tanggal

: 775/D3/KP/2016
: 29 Maret 2016
UNDANGAN PELATIHAN INSTRUKTUR PROVINSI
KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN 2016

NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

JUMLAH
TIM

2

PROVINSI
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur
Kalimantan Timur

NAMA
Ngaja, MM
Kiswanto
Putu Suwardana,MM
SUJARIANTO, S.Ag
Jamaluddin, S.Ag
Dra. Lilik Sundari
Andreas Pasundun, MM
Silas Ratu, S.Th
MARSONO,M.Pd
AIMANSYAH,S.Pd
LUTHFI HIDAYAT.AWWLUDDIN, S.PD
ARIYANTI
DR. Haksan Darwangsa
Dini Indriani, M.Pd
Totok Marnata, M.Pd
Hj. JURAIDAH, M.Pd.
H. Affandi, S.Pd
YULLIONNO,M.Pd.
Suharman, M.Pd
Sarjono
Ahmad Husaini, M.Pd
H. Ahmad Mursyid, M.Pd
Kanthi Rahayu, M.Pd
Djamaludin
DR. Rita Zahra
Ardaniah, M.Pd

JABATAN / INSTANSI
SMPN 2 BALIKPAPAN
SMPN 3 BALIKPAPAN
SMPN 2 BALIKPAPAN
SMP NEGERI 1 TENGGARONG
SMPN 12 BALIKPAPAN
SMPN 15 BALIKPAPAN
SMPN 3 BALIKPAPAN
Dinas Pendidikan Kota Balikpapan
SMPN 1 Samarinda
SMPN 14 Balikpapan
SMP NEGERI 1 LOA JANAN
SMPN 1 BALIKPAPAN
Widyaiswara LPMP
SMP Negeri 2 Samarinda
SMP Negeri 1 Samarinda
SMP NEGERI 2 BALIKPAPAN
SMP NEGERI 11 BALIKPAPAN
SMP NEGERI 1 SAMARINDA
Widyaiswara LPMP
SMPN 14 BALIKPAPAN
Widyaiswara LPMP
Dinas Pendidikan Kota Balikpapan
SMP NEGERI 12 BALIKPAPAN
SMP NEGERI 7 SAMARINDA
Widyaiswara LPMP
SMP NEGERI 21 SAMARINDA

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

MAPEL
Agama Buddha
Agama Buddha
Agama Hindu
Agama Hindu
Agama Islam
Agama Islam
Agama Katholik
Agama Kristen
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
IPA
IPA
IPS
IPS
Matematika
Matematika
PJOK
PJOK
PPKN
PPKN
Prakarya
Prakarya
Seni Budaya
Seni Budaya
Mata Pelajaran
Mata Pelajaran
Mata Pelajaran
Mata Pelajaran

Region
Yogyakarta
Hari
Tanggal
Tempat

: Senin s.d Sabtu
: 18 s.d 23 April 2016
: Hotel Grand Quality
Jl. Laksda Adi Sucipto No. 48
Babarsari, DI Yogyakarta
Telp. 0274-485005

Check In
Pembukaan
Penutupan

: Pukul 14.00 waktu setempat
: Pukul 16.00 waktu setempat
: Sabtu, tanggal 23 April 2016
Pukul 11.00 waktu setempat

Direktur
Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Dr. Supriano, M.Ed
NIP. 19620816 199103 1 001

Lampiran Surat
No
Tanggal

: 775/D3/KP/2016
: 29 Maret 2016
UNDANGAN PELATIHAN INSTRUKTUR PROVINSI
KURIKULUM SEKOLAH MENENGAH PERTAMA (SMP)
TAHUN 2016

NO
1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
21
22
23
24
25
26
27
28
29
30

JUMLAH
TIM

2

PROVINSI
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua
Papua

NAMA
H. Mahfud, S.Ag
Abdul Mukti,S.Pd.I.M.M.Pd
Yosep Gregorius Tukan, S.Fil
Petrus Sales Kolli, S.Fil
Tiorida Sitompul, S.Th
Hofni Kladit, S.Pak
Satriani, S.Pd
Yanuar Sapari, S.Pd.
Rosa Talaubun, S.Pd
Dr. Aleyda Mawene
Jil, S.Pd, M. Tesol. Ed
Langgau, S.Pd.M.M.Pd
Yeni Kurnia Sugiarti, S.Pd
Otto Faustinus, S.Pd
Joel Mahulae, S.Pd
Drs. Fenny K. A. Mamesah
Andrianus Ulnang, S.Pd
Nurhasirah, S.Pd.
Sudarsono G.S., M.Pd.
Lisken Napitupulu
Sarina Naibaho, S.Pd.
Evi Puji Rahayu, S.Pd
Suko Werdani, S.Pd
Siraniyanto, M.Pd.
Mokodopit, Jermia Baris, S.Pd, M.Pd
Muaeni, S.Pd
Endang Warsiti, S.Pd
Andi Risnawati, S.Pd.
Tonix Majore Tumeno, SH
I Made Angker Wijaya, S.Pd.

JABATAN / INSTANSI
SMP Negeri 1 Jayapura
SMP Hikmah Yapis
SMP Negeri 5 Jayapura
SMP YPPK Kristus Raja Dok V
SMP Negeri 11 Jayapura
SMPN 8 Jayapura
SMP YPPK Teruna Mulia
SMP Teruna Mulia
SMP YPPK Kristus Raja Dok V
Dosen Univ. Cenderawasih
SMP Negeri 12 Jayapura
SMP Yapend 45
SMPN 3 Jayapura
SMP YPPK Teruna Mulia
SMPN 1 Jayapura
SMPK Kalam Kudus
SMP Negeri 3 Jayapura
SMP YPK Kotaraja
Widyaiswara Madya LPMP Papua
SMP YPK Hedam
SMPN 9 Jayapura
SMPN 5 Jayapura
SMP Negeri 7 Jayapura
SMPN 5 Jayapura
SMP Negeri 3 Jayapura
SMPN 7 Jayapura
SMP Negeri 2 Jayapura
SMP Hikmah Yapis
SMP Negeri 1 Jayapura
SMPN 1 Jayapura

WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN

MAPEL
Agama Islam
Agama Islam
Agama Katholik
Agama Katholik
Agama Kristen
Agama Kristen
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Indonesia
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
Bahasa Inggris
IPA
IPA
IPA
IPS
IPS
IPS
Matematika
Matematika
Matematika
PJOK
PJOK
PPKN
PPKN
Prakarya
Prakarya
Seni Budaya
Seni Budaya

Region
Yogyakarta
Hari
Tanggal
Tempat

: Senin s.d Sabtu
: 18 s.d 23 April 2016
: Hotel Grand Quality
Jl. Laksda Adi Sucipto No. 48
Babarsari, DI Yogyakarta
Telp. 0274-485005

Check In
Pembukaan
Penutupan

: Pukul 14.00 waktu setempat
: Pukul 16.00 waktu setempat
: Sabtu, tanggal 23 April 2016
Pukul 11.00 waktu setempat

Direktur
Pembinaan Sekolah Menengah Pertama

Dr. Supriano, M.Ed
NIP. 19620816 199103 1 001