DanisaDiandra 22010110130163 BAB VII

64

BAB VII
KESIMPULAN dan SARAN

7.1

Kesimpulan
Berdasarkan penyajian data dan pembahasan pada bab – bab sebelumnya,

dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :
a. Angka kejadian dermatitis atopik di RSUP Dr Kariadi mengalami

penurunan periode 1 Januari 2012 – 31 Desember 2013.
b. Diagnosis yang memiliki kesesuaian kriteria diagnosis sebanyak 83,7%
c. Penderita yang memiliki riwayat atopi sebanyak 51,5%
d. Distribusi kejadian dermatitis atopik pada penderita wanita lebih banyak

dari pria.
e. Distribusi kejadian dermatitis atopik menurut usia terbanyak pada usia


>12 tahun.
f.

Distribusi lokasi dermatitis atopik terbanyak pada daerah fleksor

g. Penatalaksanaan dermatitis atopik terbanyak adalah kortikosteroid topikal

64

65

7.2

SARAN
a. Diperlukan kesepakatan mengenai kriteria diagnosis dalam menentukan
diagnosis dermatitis atopik.
b. Diperlukan pemahaman yang sama dalam pengisian rekam medis sehingga
diperoleh data yang lengkap akurat.
c. Diperlukan edukasi sebagai penatalaksanaan dermatitis atopik.
d.Diperlukan


penyesuaian

prinsip

penatalaksanaan dermatitis atopik.

umum

steroid

topikal

sebagai