BERITA ACARA LELANG GAGAL PENGAMAN TEBING SUNGAI KRUENG BABAHROT

PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT DAYA

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG/JASA
KABUPATEN ACEH BARAT DAYA
Jl. Iskandar Muda - Blangpidie

BERITA ACARA LELANG GAGAL
Nomor : 04/BA.GL/01/DPU-PR/P/PML-16/POKJA/2017
Pada hari ini Rabu tanggal Dua Bulan Agustus Tahun Dua ribu tujuh belas (02-08-2017), telah dibuat berita acara pelelangan gagal
untuk paket pekerjaan:
Kode
Nama Paket Pekerjaan
Nilai Total HPS
Website LPSE
Metode Kualifikasi
Metode Evaluasi

: 1051625
Pembangunan Pengaman Tebing Sungai Krueng Babahrot Gp. Pante Cermin Kec.
: Babahrot (DID)
: Rp

3,999,000,000
: http://lpse.acehbaratdayakab.go.id
: Pasca Kualifikasi
: Sistem Gugur

Berdasarkan hasil koreksi aritmatik dan evaluasi penawaran terhadap 12 (dua belas) peserta yang memasukkan penawaran, Pokja
Pengadaan Barang/Jasa ULP Kabupaten Aceh Barat Daya, sesuai dengan Keputusan Kepala Unit Layanan Pengadaan (ULP)
Kabupaten Aceh Barat Daya Nomor : 1 Tahun 2017 tanggal 6 Maret 2017 menyatakan PELELANGAN GAGAL karena tidak ada peserta
yang lulus EVALUASI TEKNIS, dengan hasil evaluasi sebagai berikut :
1. Koreksi Aritmatik
No

Nama Penyedia

Harga Penawaran

Penawaran Terkoreksi

HPS


(Rp)

(Rp)

(Rp)

1

PT. BERKAH SALIM PERDANA

Rp

3,478,730,000

Rp

3,478,730,000

Rp


3,999,000,000

2

PT. KENPURA ALAM NANGGROE

Rp

3,597,106,000

Rp

3,597,106,000

Rp

3,999,000,000

3


PT. MITA TUWAH PERTIWI

Rp

3,764,382,000

Rp

3,764,382,000

Rp

3,999,000,000

4

PT. INTAN MEUTUAH JAYA

Rp


3,918,703,000

Rp

3,918,703,000

Rp

3,999,000,000

5

PT. ADEK ABANG THAHARA

Rp

3,938,600,000

Rp


3,948,753,000

Rp

3,999,000,000

6

PT. POLADA MUTIARA ACEH

Rp

3,710,787,000

Rp

3,710,787,000

Rp


3,999,000,000

7

PT. PENTAS MENARA KOMINDO

Rp

3,477,788,000

Rp

3,477,788,000

Rp

3,999,000,000

8


PT. FATA PERDANA MANDIRI

Rp

3,395,200,000

Rp

3,395,297,000

Rp

3,999,000,000

9

PT. JIZA BINTANG LESTARI

Rp


3,557,317,000

Rp

3,557,317,000

Rp

3,999,000,000

10 PT. TELAGA DIBAWAH BUKIT
11 PT. FIFA PERDANA

Rp

3,717,000,000

Rp

3,717,902,000


Rp

3,999,000,000

Rp

3,797,117,000

Rp

3,797,117,000

Rp

3,999,000,000

12 PT. TOLERANSI ACEH

Rp


3,948,500,000

Rp

3,948,569,000

Rp

3,999,000,000

2. Evaluasi Penawaran
a. Evaluasi Administrasi
No

Nama Penyedia

Hasil Evaluasi

Keterangan

1

PT. BERKAH SALIM PERDANA

Memenuhi Syarat

-

2

PT. KENPURA ALAM NANGGROE

Memenuhi Syarat

-

3

PT. MITA TUWAH PERTIWI

Memenuhi Syarat

-

4

PT. INTAN MEUTUAH JAYA

Memenuhi Syarat

-

5

PT. ADEK ABANG THAHARA

Memenuhi Syarat

-

6

PT. POLADA MUTIARA ACEH

Memenuhi Syarat

-

7

PT. PENTAS MENARA KOMINDO

Memenuhi Syarat

-

8

PT. FATA PERDANA MANDIRI

Memenuhi Syarat

-

9

PT. JIZA BINTANG LESTARI

Memenuhi Syarat

-

10 PT. TELAGA DIBAWAH BUKIT
11 PT. FIFA PERDANA

Memenuhi Syarat

-

Memenuhi Syarat

-

12 PT. TOLERANSI ACEH

Memenuhi Syarat

-

b. Evaluasi Teknis
No

1

2

3

4

Nama Penyedia

PT. BERKAH SALIM PERDANA

PT. KENPURA ALAM NANGGROE

PT. MITA TUWAH PERTIWI

PT. INTAN MEUTUAH JAYA

Hasil Evaluasi

Keterangan

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Brosur geotektile Non woven yang
dilampirkan tidak dibubuhi stempel dan
tanda tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 2. Masa Berlaku Izin
Usaha Pertambangan (IUP)
Perusahaan pemberi dukungan sudah
habis masa berlaku (23 April 2017) 3.
Tidak melampirkan bukti kepemilikan
alat oleh perusahaan pemberi
dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat 4. KTP Pelaksana Lapangan, Adm
Pelaporan dan Adm Keuangan tidak
berlaku

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Dalam Metode disebutkan : "waktu
pelaksanaan direncanakan minggu ke 3
sampai minggu ke 10 sesuai jadwal
waktu pelaksanaan", sedangkan dalam
jadwal pelaskanaan pekerjaan ini
dikerjakan pada minggu ke 2 s.d
minggu ke 7 2. KTP Quality Engineer
dan Juru Ukur tidak berlaku

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Brosur geotektile Non woven yang
dilampirkan tidak dibubuhi stempel dan
tanda tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 2. Dalam Metode
pelaksanaan dijelaskan bahwa
pekerjaan pasangan batu Uk. 200-300
Kg dikerjakan setelah pemasangan
geotektile selesai dikerjakan,
sedangkan jika dilihat pada jadwal
pelaksanaan pekerjaan tidak sesuai
karena pemasangan geotektile
dikerjakan sampai minggu ke 9,
sedangkan batu Uk. 200-300 Kg
sampai minggu ke 7

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Brosur geotektile Non woven yang
dilampirkan tidak dibubuhi stempel dan
tanda tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 2. Tidak melampirkan
bukti kepemilikan alat oleh perusahaan
pemberi dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat 3. Ijazah Quality Engineer tidak
sesuai yang disyaratkan S1. T. Sipil
yang dilampirkan D.III T. Elektro

5

6

7

PT. ADEK ABANG THAHARA

PT. POLADA MUTIARA ACEH

PT. PENTAS MENARA KOMINDO

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Dalam jadwal penggunaan bahan
material untuk pekerjaan pemasangan
batu ukuran 10-30 Kg bahan yang
digunakan batu uk. 250-1000Kg,
seharusnya batu yang digunakan Uk.
10-30 Kg 2. Dalam Pra RK3K tidak
dijelaskan Identifikasi Bahaya dan
Pengendalian Risiko Bahaya untuk item
pekerjaan Mobilisasi dan mutual check
3. KTP Quality Engineer, Pelaksana
lapangan dan Juru Gambar tidak
berlaku 4. Dukungan Geotekstile yang
dilampirkan tidak sesuai, karena
dukungan tersebut diberikan untuk
pekerjaan Pembangunan Jalan Lingkar
Guhang Lhung Asan bukan untuk
pekerjaan yang dimaksud dalam Dok
pengadaan 5. Brosur geotektile Non
woven yang dilampirkan tidak lengkap
dan tidak dibubuhi stempel dan tanda
tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 6. Tidak melampirkan
bukti kepemilikan alat oleh perusahaan
pemberi dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Dalam daftar peralatan utama
disebutkan status alat adalah Milik,
tetapi dalam Surat Dukungan
Peralatan, peralatan yang disebutkan
dalam daftar peralatan utama adalah
milik Perusahaan Pemberi dukungan 2.
Dalam Metode pekerjaan disebutkan
bahwa batu ukuran 200-300 adalah
batu Sekunder untuk menyelimuti
susunan batuan 10-30 Kg. Jika
demikian berarti diasumsikan bahwa
Batu ukurn 10-30 Kg terlebih dahulu
disusun kemudian baru batu ukuran
200-300 Kg. Sedangkan dalam jadwal
pelaksanaan Batu ukuran 10-30 Kg
adalah yang terakhir dikerjakan yang
mengasumsikan bahwa batu tersebut
sebagai pengunci dan pengisi rongga,
bukan seperti yang dijelaskan dalam
metode. 3. KTP Site Manager, Quantity
Engineer, Quality Engineer, Pelaksana
Lapangan, Juru Gambar, dan Adm
Pelaporan Tidak Berlaku

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Tidak melampirkan bukti
kepemilikan alat oleh perusahaan
pemberi dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat 2. Tidak melampirkan Dukungan
Batu dari perusahaan Pemegang Izin
Galian C 3. Tidak melampirkan Surat
Dukungan Geotextile Non Woven

8

9

PT. FATA PERDANA MANDIRI

PT. JIZA BINTANG LESTARI

10 PT. TELAGA DIBAWAH BUKIT

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Tidak melampirkan bukti
kepemilikan alat oleh perusahaan
pemberi dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat 2. Brosur geotektile Non woven
yang dilampirkan tidak dibubuhi
stempel dan tanda tangan pemberi
dukungan sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan 3.
Di Metode Pelaksanaan item
Pemasangan Batu lokasi yang
disebutkan tidak sesuai yaitu
Pembangunan Tanggul Pengaman
Tebing Desa Kuta Bahagia Kec.
Blangpidie

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Masa Berlaku Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Perusahaan
pemberi dukungan sudah habis masa
berlaku (23 April 2017) 2. Brosur
geotektile Non woven yang dilampirkan
tidak dibubuhi stempel dan tanda
tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 3. KTP Quantity
Engineer, Pelaksana lapangan, Juru
Gambar,Juru Ukur, Adm Pelaporan dan
Adm keuangan tidak berlaku

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Tidak melampirkan bukti
kepemilikan alat oleh perusahaan
pemberi dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat 2. Masa Berlaku Izin Usaha
Pertambangan (IUP) Perusahaan
pemberi dukungan sudah habis masa
berlaku (23 April 2017) 3. Brosur
geotektile Non woven yang dilampirkan
tidak dibubuhi stempel dan tanda
tangan pemberi dukungan
sebagaimana yang disyaratkan dalam
Dok. Pengadaan 4. KTP Site Manager,
Pelaksana lapangan, Juru gambar, juru
ukur dan Adm Pelaporan tidak berlaku

11 PT. FIFA PERDANA

12 PT. TOLERANSI ACEH

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Invoice penjualan Excavator dari PT.
Hexindo Adi Perkasa Tbk bukan kepada
PT. Ilham Putra Perkasa (Pemberi
Dukungan), tidak ada bukti yang
menerangkan Excavator tersebut milik
PT Ilham Putra Perkasa 2. KTP
Surveyor, Adm Pelaporan dan Adm
Keuangan tidak berlaku

Tidak Memenuhi Syarat/Gugur

1. Dalam jadwal penggunaan bahan
material untuk pekerjaan pemasangan
batu ukuran 10-30 Kg bahan yang
digunakan batu uk. 250-1000Kg,
seharusnya batu yang digunakan Uk.
10-30 Kg 2. Dalam Pra RK3K tidak
dijelaskan Identifikasi Bahaya dan
Pengendalian Risiko Bahaya untuk item
pekerjaan Mobilisasi dan mutual check
3. KTP Site Manager, Quality Engineer,
Pelaksana Lapangan, dan Adm
Pelaporan tidak berlaku 4. Brosur
geotektile Non woven yang dilampirkan
tidak lengkap dan tidak dibubuhi
stempel dan tanda tangan pemberi
dukungan sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan 5.
Tidak melampirkan bukti kepemilikan
alat oleh perusahaan pemberi
dukungan, sebagaimana yang
disyaratkan dalam Dok. Pengadaan
bahwa pemberi sewa/dukungan alat
harus menyertakan bukti kepemilikan
alat

Hasil Evaluasi

Keterangan

c. Evaluasi Harga
No

Nama Penyedia

1

PT. BERKAH SALIM PERDANA

Tidak Dievaluasi

3

PT. MITA TUWAH PERTIWI

Tidak Dievaluasi

4

PT. TOLERANSI ACEH

Tidak Dievaluasi

Dengan ini dinyatakan PELELANGAN GAGAL karena tidak ada peserta yang Memenuhi Syarat. Demikian Berita Acara ini dibuat
dengan penuh rasa tanggung jawab agar dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.
Tertanda :
Pokja Pengadaan Barang/Jasa
ULP Kabupaten Aceh Barat Daya