HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN DAN KARBOHIDRAT DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA Hubungan Antara Asupan Protein Dan Karbohidrat Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN DAN
KARBOHIDRAT DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA
PUTRI DI PONDOK PESANTREN TA’MIRUL ISLAM
SURAKARTA

Karya Tulis Ilmiah

Penelitian ini Disusun Untuk Memenuhi Tugas Akhir dan Melengkapi Persyaratan
Dalam Menempuh Ahli Madya Gizi

Disusun Oleh:
Zidne Robbi Rodhiyya
J300130013

PROGRAM STUDI ILMU GIZI
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2016

i


PROGRAM STUDI ILMU GIZI
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
KARYA TULIS ILMIAH
ABSTRAK
ZIDNE ROBBI RODHIYYA J 300 130 013
HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN DAN KARBOHIDRAT DENGAN
STATUS GIZI PADA REMAJA PUTRI DI PONDOK PESANTREN TA’MIRUL
ISLAM SURAKARTA
Latar Belakang : Masa remaja merupakan salah satu periode dari
perkembangan manusia. Masalah gizi yang sering terjadi pada remaja adalah
kurangnya asupan zat gizi dan kelebihan asupan zat gizi.Protein berperan
penting dalam pertumbuhan dan kekuatan otot. Setiap harinya seseorang remaja
membutuhkan 45-60 gram protein yang bersumber dari makanan seperti daging,
ayam, telur, susu, dan produknya, kacang, tahu, dan kedelai. Karbohidrat
merupakan sumber energi utama bagi tubuh. Kebutuhan karbohidrat pada
remaja satu hari membutuhkan 292 gram.
Tujuan : Mengetahui hubungan asupan protein dan karbohidrat dengan status
gizi remaja putri di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.
Metode : Penelitian ini merupakan observasional dengan pendekatan crosssectional. Subjek penelitian ini adalah 54 santriwati kelas X dan XII Pondok

Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta. Teknik pengambilan sampel menggunakan
metode convenience sampling. Teknik pengumpulan data identitas responden
dengan pengisian kuesioner. Data asupan protein dan karbohidrat menggunakan
from Semi Quantitative Food Frequency Quenstionnairs dan untuk status gizi
menggunakan pengukuran antropometri. Analisis data menggunkan untuk uji
kenormalan data menggunakan uji Kolmogorof Smirnov. Dan untuk analisa uji
hubungan menggunakan uji Rank Spearman.
Hasil : Santriwati yang memiliki asupan protein baik 46,3 %, asupan karbohidrat
lebih 63,0% dan status gizi normal 74,1%. Hasil uji korelasi asupan protein
dengan status gizi remaja putri diperoleh nilai p=0,922 dan hasil uji korelasi
asupan karbohidrat dengn status gizi remaja putri diperoleh nilai p=0,966.
Kesimpulan : Tidak ada hubungan signifikan antara asupan protein dan
karbohidrat dengan status gizi pada remaja di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam
Surakarta.
Kata Kunci : asupan protein, asupan karbohidrat, status gizi, remaja putri,
pondok pesantren

ii

DEPARTMENT OF NUTRITION SCIENCE

FACULTY OF HEALTH SCIENCE
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
RESEARCH PAPER
ABSTRACT
ZIDNE ROBBI RODHIYYA J 300 130 013
RELATIONSHIP BETWEEN PROTEIN AND CARBOHYDRATE INTAKES
WITH NUTRITIONAL STATUS IN FEMALE STUDENTS AT TA'MIRUL ISLAM
BOARDING SCHOOL OF SURAKARTA
Background : Adolescence is a period of human development. Nutritional
problems that often occur in adolescents is the lack of nutritient intake and cause
malnutrition status which cause nutrient intake and excess nutrients. Protein has
an important rule in muscle growth and strength. Everyday, teens need 45-60
grams of protein derived from food such as meat, chicken, eggs, milk, other
product, beans, tofu and soybean. Carbohyraters are the main source of energy
for the body. Teen carbohydrate needs in female need 292 grams per day.
Objective : To determine relationship between protein and carbohydrate intakes
with nutritional status in female students at Ta’mirul Islam Boarding School of
Surakarta.
Research methods : This research was an observational with cross-sectional.
The subject were 54 female students of class X and XII Ta'mirul Surakarta

Islamic Boarding School. The sampling technique used convenience sampling
method. The collection technique identity of respondents data by filling the
questionnaires. Intakes of protein and carbohydrate data used Semi Quantitative
Food Frequency Quenstionnairs and nutritional status used anthropometric
measurements. Data analysis used to test data normality using the KolmogorovSmirnov test. Relationship used test the Spearman rank tests.
Results : Students who had good intake was 46.3% protein, carbohydrate intake
has 63.0% and 74.1% of student had normal nutritional status. The results of
correlation test protein intake and nutritional status of female students obtained
value of p = 0.922 and correlation between carbohydrate intake and nutritional
status of female students obtained p = 0.966.
Conclusion : There was no relationship between protein and carbohydrates
intakes with nutritional status in females students at Ta'mirul Islamic Boarding
School of Surakarta
Keywords : Intake Protein, Intake Carbohydrate, Nutritional Status, Female
Students, Islamic Boarding School.

iii

HALAMAN JUDUL


HUBUNGAN ANTARA ASUPAN PROTEIN DAN KARBOHIDRAT DENGAN
STATUS GIZI PADA REMAJA PUTRI DI PONDOK PESANTREN TA’MIRUL
ISLAM SURAKARTA

Karya Tulis Ilmiah ini Disusun untuk Memenuhi Salah Satu Syarat
Memperoleh Ijazah DIII Gizi

Oleh:
ZIDNE ROBBI RODHIYYA
J 300 130 013

PROGRAM STUDI ILMU GIZI
FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA
2016
iv

PERNYATAAN KEASLIAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam karya tulis ilmiah ini

tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar
kesarjanaan di suatu perguruan tinggi dan sepanjang pengetahuan saya
juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau
diterbitkan orang lain, kecuali secara tertulis diacu dalam naskah dan
disebutkan dalam daftar pustaka.
Apabila kelak terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya
di atas, maka akan saya pertanggung jawabkan sepenuhnya.

Surakarta, 1 Oktober 2016

ZIDNE ROBBI RODHIYYA

v

HALAMAN PERSETUJUAN

Judul Penelitian

: Hubungan
Karbohidrat


Antara

Asupan

dengan

Protein

dan

Gizi

pada

Status

Remaja Putri di Pondok Pesantren Ta’mirul
Islam Surakarta
Nama Mahasiswa


: Zidne Robbi Rodhiyya

Nomor Induk Mahasiswa

: J 300 130 013

Telah disetujui untuk diuji Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah dan Pedoman
Pelaksanaan Penelitian Karya Tulis Ilmiah pada Program Studi Ilmu Gizi Fakultas
Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Surakarta
Pada tanggal 30 Agustus 2016
Dan telah diperbaiki sesuai dengan masukan Tim Penguji

Surakarta, 1 Oktober 2016

Menyetujui,
Pembimbing I

Pembimbing II


(Nur Lathifah Mardiyati, S.Gz.,M.S)
NIK. 1468

(Fitriana Mustikaningrum, S.Gz.,M.Sc)
NIK. 100. 1610

Mengetahui,
Ketua Program Studi Ilmu Gizi
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Setyaningrum Rahmawaty, A., M.Kes., Ph.D)
NIK/NIDN. 744/06-2312-7301

vi

PENGESAHAN KARYA TULIS ILMIAH

Judul Penelitian


: Hubungan Antara Asupan Protein dan
Karbohidrat dengan Status Gizi pada Remaja
Putri di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam
Surakarta

Nama Mahasiswa

: Zidne Robbi Rodhiyya

Nomor Induk Mahasiswa

: J 300 130 013

Telah dipertahankan di depan Tim Penguji Karya Tulis Ilmiah
Program Studi Ilmu Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta pada tanggal 30 Agustus 2016
dan dinyatakan telah memenuhi syarat untuk diterima

Surakarta, 1 Oktober 2016


Penguji I

: Nur Lathifah Mardiyati, S.Gz, M.S

(

)

Penguji II

: Eni Purwani, S.Si, M.Si

(

)

Penguji III

: Dyah Intan P, S.Gz, M. Nutr

(

)

Mengetahui
Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta

(Dr. Suwaji, M. Kes)
NIP. 195311231983031002

vii

HALAMAN MOTTO

ِ
ِ ‫و َعن أَبِى ُهريْ رةَ أَ َن رسو َل‬
ِ
َ َ‫اه ق‬
َ َ‫ َوَم ْن َسل‬:‫ال‬
ُ‫ َس َهل اهُ لَه‬,‫س فِ ْي ِه عل ًْما‬
ْ َ
ُْ َ َ َ
ُ ‫ك طَ ِريْ ًقايَلْتَم‬
‫الجنَة‬
َ ‫طَ ِريْ ًقا إِلَى‬
‘’Barang siapa mencari jalan untuk menuntut ilmu niscaya Allah akan
memudahkan jalan baginya menuju jannah’’ (HR. Tirmidzi)

Orang yang paling tidak bahagia ialah mereka yang paling takut pada
perubahan (Mignon McLaughlin)

Jangan menunda-nunda untuk melakukan suatu pekerjaan karena tidak ada
yang tahu apakah kita dapat bertemu hari esok atau tidak.

‘’Sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan ‘’ (Al-Insyiroh 6)

‫إِ َن َِم َعِالْ ُع ْسرِيُ ْسًرا‬

viii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Alhamdulillah...Alhamdulillahirobbil’alamin.

Sujud

syukurku

kusembahkan kepada engkau Allah Yang Maha Tinggi, Maha Adil, Maha
Penyayang atas takdir, kau jadikan saya manusia yang senantiasa berpikir,
berilmu, dan bersabar dalam menjalani kehidupan ini. Saya persembahkan
karya sederhana ini untuk orang-orang tersayang :
1. Allah SWT yang telah memberikan kemudahan, kenikmatan atas
Rahmatnya. Dan Engkau selalu mengingatkanku untuk selalu
mengucapkan syukur atas kenikmatan yang telah engkau berikan.
2. Ayah (Suharwan) dan Mamah (Yati) yang telah memberikan
motivasi, mendo’akan selalu serta tak lupa memberikan semanggat.
Terimakasih atas kasih sayang mu yang tidak bisa terbalas.
3. Adik-adik ku (Fuad Asyhari, Usamah Siqdi, Zahra Khuri’in AlFirdausy) terimakasih atas segala bantuan dan motivasinya, kalian
pelipur hatiku disaat aku terjatuh.
4. Ibuk sepersusuan ku (Samiati) dan kakak tercinta ku (Ana Fitria)
terimakasih atas dukungan dan nasehat yang telah diberikan.
5. Mr. Eko P, terima kasih selalu mendo’akan, memotivasi dan tak
pernah bosan mendengarkan keluh kesahku.
6. Sahabat sejawat ku (Revindra Ovilia, Daimatul Khasanah, Widi
Desintha R) terimakasih telah menjadi sahabatku selama 3 tahun
ini, dan terimakasih atas kerbersamaan, motivasi, dan dukungannya.
7. Sahabat ku (Fahmuna N.H, Farida Arba’atin U, Shofiatu F, Galuh
M.S),

terimakasih

atas

do’anya,

bantuannya,

dukungan

dan

motivasinya. Semoga kalian cepat menyusul.
8. Almamater, terima kasih telah diberi kehormatan untuk menempuh
ilmu dan semoga saya bisa membawa nama baik almamater
Universitas Muhammadiyah Surakarta.

ix

RIWAYAT HIDUP
A. Identitas
Nama

: Zidne Robbi Rodhiyya

Tempat, Tanggal Lahir

: Surakarta, 23 Maret 1995

Jenis Kelamin

: Perempuan

Agama

: Islam

Alamat

: Semanggi RT 04/RW IV Pasar Kliwon
Surakarta

B. Riwayat Pendidikan
1. Lulus RA/TK Al-Islam 5 Grobagan Surakarta 2001
2. Lulus MI Al-Islam Grobagan Surakarta 2007
3. Lulus MTS NDM Surakarta 2010
4. Lulus MA Al-Islam Surakarta 2013
5. Mahasiswa Program Studi DIII Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta sejak tahun 2013

x

KATA PENGANTAR

Assalamu’alikum Wr.Wb
Penulis mengucapkan syukur Alhamdulilah kepada Allah SWT, yang telah
melimpahkan

rahmat,

taufik

dan

hidayah-Nya

sehinga

penulis,dapat

menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah dengan judul “Hubungan Antara Asupan
Protein dan Karbohidrat dengan Status Gizi Pada Remaja Putri di Pondok
Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta”.
Penulis menyadari dalam menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini telah
banyak bantuan dan bimbingan yang diberikan kepada penulis sehingga dalam
kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih yang setulusnya kepada:
1. Bapak Dr. Suwaji, M.Kes selaku Dekan Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Muhammadiyah Surakarta.
2. Ibu Setyaningrum Rahmawaty, A, M.Kes., Ph.D selaku Ketua Program
Studi Ilmu Gizi Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah
Surakarta.
3. Ibu Nur Lathifah Mardiyati, S.Gz., M.S selaku pembimbing I yang telah
meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat, motiasi
dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis.
4. Ibu Fitriana Mustikaningrum, SGz., M.Sc, selaku pembimbing II yang
telah meluangkan waktunya untuk memberikan bimbingan, nasehat,
motiasi dan berbagai arahan yang sangat berarti bagi penulis.

xi

5. Ustdzah Misgiwati sebagai pengasuhan pondok yang telah membantu
dalam perijizinan untuk melakukan penelitian.
6. Segenap Dosen Program Studi

Gizi D3 Fakultas Ilmu Kesehatan

Universitas Muhammadiyah Surakarta, terima kasih atas ilmu yang telah
diberikan kepada penulis selama studi.
7. Bapak dan Ibu tercinta atas kasih sayang dan doa yang tak pernah
terputus.
8. Semua pihak yang telah membantu selama penelitian dan selama
penyusunan Karya Tulis Ilmiah ini.
Semoga Allah SWT memberikan limpahan pahala atas segala amal yang
telah diberikan pada kami dan semoga Karya Tulis Ilmiah ini dapat bermanfaat
bagi semua pihak yang membaca.
Wa’assalamu’alikum Wr. Wb.

Surakarta, Oktober 2016

Zidne Robbi Rodhiyya
J300130013

xii

DAFTAR ISI
HALAMAN SAMPUL ........................................................................
ABSTRAK ........................................................................................
ABSTRACT ......................................................................................
HALAMAN JUDUL ..........................................................................
PERNYATAAN KEASLIAN ..............................................................
HALAMAN PERSETUJUAN ............................................................
PENGESAHAN KARYA TULIS ILMIAH ...........................................
HALAMAN MOTTO ..........................................................................
HALAMAN PERSEMBAHAN ...........................................................
RIWAYAT HIDUP .............................................................................
KATA PENGANTAR ........................................................................
DAFTAR ISI .....................................................................................
DAFTAR TABEL ...............................................................................
DAFTAR GAMBAR ..........................................................................
DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................

i
ii
iii
iv
v
vi
vii
viii
ix
x
xii
xiii
xiv
xvi
xvii

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang ...........................................................................
B. Rumusan Masalah ......................................................................
C. Tujuan Penelitian ........................................................................
D. Manfaat Penelitian ......................................................................

1
5
5
6

BAB II TINJAUAN PUSTAKA
A. Tinjauan Teoritis .........................................................................
1. Remaja ................................................................................
2. Asupan Protein ....................................................................
3. Asupan Karbohidrat .............................................................
4. Status Gizi ...........................................................................
5. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Status Gizi .....................
6. Surveri Konsumsi Makan………………………………………
7. Pondok Pesantren Ta’mirul Islam……………………………
8. Internalisasi keislaman tentang pola konsumsi makan……
B. Kerangka Teori ..........................................................................
C. Kerangka Konsep ......................................................................
D. Hipotesis ....................................................................................

7
7
8
13
15
19
21
22
23
26
26
27

BAB III METODE PENELITIAN
A. Jenis Penelitian ...........................................................................
B. Lokasi dan Waktu Penelitian .......................................................
C. Populasi dan Sampel ..................................................................
D. Variabel Penelitian ......................................................................
E. Pengumpulan Data .....................................................................
F. Langkah-langkah Penelitian ......................................................
G. Pengolahan Data ........................................................................
H. Analisis Data ...............................................................................

28
28
29
31
33
34
35
36

xiii

BAB IV Hasil dan Pembahasan
A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian ...........................................
B. Karakteristik Subjek Penelitian ...................................................
C. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Asupan Protein ............
D. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Asupan Karbohidrat .....
E. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Status Gizi ...................
F. Hubungan Antara Asupan Protein Dengan Status Gizi ..............
G. Hubungan Antara Asupan Karbohidrat Dengan Status Gizi .......
H. Keterbatasan Penelitian .............................................................
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN
A. Kesimpulan ................................................................................
B. Saran .........................................................................................
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

xiv

38
41
42
44
45
46
48
50

51
51

DAFTAR TABEL
Tabel 1. Angka Kecakupan Protein ...................................................
Tabel 2. Angka Kecakupan Karbohidrat ............................................
Tabel 3. Klasifikasi IMT/U Remaja Menurut WHO (2007) .................
Tabel 4. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Umur ...................
Tabel 5. Karakteristik Asupan Protein Menurut Parameter ................
Tabel 6. Karakteristik Subjek Penelitian Menurut Protein ..................
Tabel 7. Karakteristik Asupan Karbohidrat Menurut Parameter .........
Tabel 8. Karakteristik Subjek Penelitian Asupan Karbohidrat ............
Tabel 9. Karakterisik Subjek Penelitian Menurut Status Gizi ............
Tabel 10. Hubungan Asupan Protein Dengan Status Gizi ................
Tabel 11. Hubungan Asupan Karbohidrat Dengan Status Gizi ..........

xv

12
14
19
41
42
42
44
44
45
46
48

Daftar Gambar
Gambar 1. Kerangka Teori ...............................................................
Gambar 2. Kerangka Konsep ............................................................

xvi

26
26

DAFTAR LAMPIRAN
Permohonan Ijin Penelitian .....................................................
Pernyataan Kesediaan Menjadi Subyek Penelitian .................
Data Responden .....................................................................
Form FFQ Semi Kuantitatif .....................................................
Form Hasil Penelitian ..............................................................
Daftar Menu Makan Pondok Pesantren Ta;mirul Islam ...........
Uji Statistik ..............................................................................

xvii

Lampiran 1
Lampiran 2
Lampiran 3
Lampiran 4
Lampiran 5
Lampiran 6
Lampiran 7

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ASUPAN ENERGI DAN LEMAK DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA PUTRI DI PONDOK Hubungan Asupan Energi Dan Lemak Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 7 19

HUBUNGAN ASUPAN ENERGI DAN LEMAK DENGAN STATUS GIZI PADA REMAJA PUTRI DI PONDOK Hubungan Asupan Energi Dan Lemak Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 6 16

PENDAHULUAN Hubungan Asupan Energi Dan Lemak Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 9 4

DAFTAR PUSTAKA Hubungan Asupan Energi Dan Lemak Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 5 4

HUBUNDENG Hubungan Antara Asupan Protein Dan Karbohidrat Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 7 17

PENDAHULUAN Hubungan Antara Asupan Protein Dan Karbohidrat Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 2 6

Daftar Pustaka Hubungan Antara Asupan Protein Dan Karbohidrat Dengan Status Gizi Pada Remaja Putri Di Pondok Pesantren Ta’mirul Islam Surakarta.

0 3 4

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN DAN STATUS GIZI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI PONDOK MADRASAH Hubungan Antara Asupan Karbohidrat, Protein Dan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Siswa Di Pondok Madrasah Aliyah Al Manshur Popongan, Tegalgon

0 1 20

HUBUNGAN ANTARA ASUPAN KARBOHIDRAT, PROTEIN DAN STATUS GIZI DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA DI PONDOK MADRASAH Hubungan Antara Asupan Karbohidrat, Protein Dan Status Gizi Dengan Prestasi Belajar Siswa Di Pondok Madrasah Aliyah Al Manshur Popongan, Tegalgon

0 0 11

Hubungan antara Asupan Protein dengan Status Gizi Stunting pada Balita.

1 1 2