T1__Full text Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Menurunkan Perilaku Konformitas Negatif Melalui Bimbingan Kelompok Teknik Sosiodrama Siswa Kelas XI Teknik Konstruksi Kayu SMK Negeri 2 Salatiga Tahun Ajaran 20162017 T1 Full tex

MENURUNKAN PERILAKU KONFORMITAS NEGATIF
MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK
SOSIODRAMA SISWA KELAS XI TEKNIK
KONSTRUKSI KAYU SMK
NEGERI 2 SALATIGA
TAHUN AJARAN
2016/2017
ARTIKEL TUGAS AKHIR

Oleh
Fita Puji Agrestiwi
132013065

PROGRAM STUDI BIMBINGAN DAN KONSELING
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA
SALATIGA
2017

MENURUNKAN PERILAKU KONFORMITAS NEGATIF
MELALUI BIMBINGAN KELOMPOK TEKNIK

SOSIODRAMA SISWA KELAS XI TEKNIK
KONSTRUKSI KAYU SMK
NEGERI 2 SALATIGA
TAHUN AJARAN
2016/2017
Fita Puji Agrestiwi
Dr. Yari Dwikurnaningsih, M.Pd.
Sapto Irawan S.Pd, M.Pd.
Program Studi Bimbingan dan Konseling-FKIP-UKSW

ABSTRAK
Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu dengan menggunakan desain PretestPosttest Control Group Design . Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui
signifikansi bimbingan kelompok teknik sosiodrama untuk mengurangi konformitas
negatif siswa kelas XI Teknik Konstruksi Kayu SMKN 2 Salatiga tahun ajaran
2016/2017. Subjek dalam penelitian ini adalah 16 siswa yang memiliki kategori
konformitas negatif sangat tinggi. Dari 16 siswa tersebut, dibagi menjadi dua kelompok
yaitu 8 siswa sebagai kelompok eksperimen dan 8 siswa menjadi kelompok kontrol.
Alat ukur yang digunakan dalam penelitian ini adalah skala sikap konformitas negatif
yang dikembangkan berdasarkan teori Sears, dkk. (1999) dengan jumlah 60 item
pernyataan. Dalam penelitian ini kelompok eksperimen diberikan treatmentmelalui

bimbingan kelompok teknik sosiodrama selama 8 kali pertemuan. Kelompok kontrol
tidak mendapatkan layanan bimbingan kelompok teknik sosiodrama. Teknik analisis
yang digunakan yaitu Mann Whitney dengan bantuan program SPSS for Window Relase
16.0.Dari hasil analisis uji Mann Whitneypost test kelompok eksperimen dan kelompok
kontrol diperoleh hasil Asymp.Sign.2-tailed sebesar 0,0030,02 menurut kriteria Azwar

Teknik analisis dalam penelitian ini

(2012). Hasil reliabilitas instrumen yaitu

menggunakan

α=0,892.

bantuan

Rancangan Penelitian

Windows. Pada saat pengujian pre test


Dalam penelitian ini menggunakan jenis

hasil yang diharapkan tidak terdapat

penelitian eksperimen semu. Dengan

perbedaan

menggunakan metode eksperimen semu

konformitas

peniliti

suatu

eksperimen dengan kelompok kontrol

treatment terhadap subjek eksperimen


karena kelompok eksperimen belum

dan pada hasil akhir akan dibandingkan

mendapatkan treatment. Analisis pada

hasil dari subjek eksperimen dan subjek

post test adalah untuk menguji hipotesis

kontroluntuk memperoleh hasil apakah

yang diajukan.

Hipotesis yang diajukan bahwa teknik

Hasil Penelitian

akan


memberikan

sosiodramadapat

digunakan

untuk

mengurangi konformitas negatif dapat
dibuktikan

kebenarannya

membagi kelompok eksperimen dan
secara

layanan bimbingan kelompok dengan
menggunakan teknik sosiodrama selama
8 kali pertemuan, sedangkan kelompok


bimbinhgan
sosiodrama.

tidak

diberikan

layanan

kelompok
Hasil

16.0

signifikansi
negatif

For

antara


kelompok

Uji coba instrument dilakukan pada
tanggal 17 Februari 2017 di kelas XI

Negeri 2 Salatiga, Penulis menyebarkan
skala sikap konformitas negatif yang

acak.

Kelompok eksperimen akan diberikan

eksperimen

yang

SPSS

Teknik Konstruksi Batu Beton B SMK


Peneliti pada awal penelitian akan

kontrol

program

dengan

dengan

pengumpulan data.

kelompok

Mann-Whitney

penelitian

teknik

skor

berjumlah 60 pernyataan pada 34 siswa.
Menurut Azwar (2012) item instrument
penelitian dianggap valid jika memiliki
koefisien ≥ 0,2. Dari 60 item pernyataan
terdapat 46 butir soal yang menunjukkan
valid yaitu 1, 2, 3, 5, 6, 8, 11, 13, 15, 16,

kelompok eksperimen dan kontrol akan
17, 18, 19, 20, 21, 22, 23, 24, 26, 29, 31,

32, 33, 34, 35, 36, 38, 39, 40, 41, 42, 43,

Berdasarkan tabel 1. reliabilitas 60

44, 45, 46, 47, 48, 50, 51, 52, 54, 55, 56,

item penyataan yang akan digunakan


57, 59, 60. Item yang tidak valid

untuk mengukur konformitas negatif

berjumlah 14 yaitu item dengan nomor

siswa dan memperoleh hasil α=0,865.

4, 7, 9, 10, 12, 14, 25, 27, 28, 30, 37, 49,

Hasil uji reliabilitas 46 item pernyataan

53,

memiliki

yang akan digunakan untuk mengukur

koefesien terendah -,307 dan tertinggi


tingkat konformitas negatif memperoleh

0,649. Selanjutnya item-item yang tidak

hasil α=892. Tabel 2. dibawah ini

valid dibuang 14 item pernyataan diuji

merupakan hasil reliabilitas skala sikap

validitasnya

konformitas negatif yang kedua.

58.Item-item

tersebut

kembali.

Dari

hasil

pengujian validitas 46 item pernyataan

Tabel 2. Reliabilitas skala sikap

terbukti valid semua dan item-item

konformitas negatif ke-2

tersebut memiliki koefisien terendah

Reliability Statistics
Cronbach's

0,205 dan tertinggi 0,649. Item-item
tersebut

terbukti

digunakan

untuk

valid

dan

mengukur

Alpha

dapat

N of Items
.892

46

tingkat
Berdasarkan uji reliabilitas skala

konformitas siswa.
sikap konformitas yang kedua tersebut
Tabel 1.Reliabilitas skala sikap
memperoleh hasil α=0,892 ,dengan hasil
konformitas pertama
tersebut, instrument dapat digunakan
Reliability Statistics

sebagai instrument penelitian yang dapat
Cronbach's
Alpha

N of Items
.865

60

dipercaya

untuk

mengukur

tingkat

konformitas negatif siswa.
Post test dilaksanakan pada tanggal 5

Mei 2017 diruang kelas XI Teknik

Konstruksi

Kayu

SMKN

2

Whitneynampak bahwa Asymp. Sig. (2-

Salatiga.Selanjutnya penulis mengolah

tailed) 0,003

Dokumen yang terkait

Analisis Pengaruh Pengangguran, Kemiskinan dan Fasilitas Kesehatan terhadap Kualitas Sumber Daya Manusia di Kabupaten Jember Tahun 2004-2013

21 388 5

AN ANALYSIS ON GRAMMATICAL ERROR IN WRITING MADE BY THE TENTH GRADE OF MULTIMEDIA CLASS IN SMK MUHAMMADIYAH 2 MALANG

26 336 20

Representasi Nasionalisme Melalui Karya Fotografi (Analisis Semiotik pada Buku "Ketika Indonesia Dipertanyakan")

53 338 50

KONSTRUKSI MEDIA TENTANG KETERLIBATAN POLITISI PARTAI DEMOKRAT ANAS URBANINGRUM PADA KASUS KORUPSI PROYEK PEMBANGUNAN KOMPLEK OLAHRAGA DI BUKIT HAMBALANG (Analisis Wacana Koran Harian Pagi Surya edisi 9-12, 16, 18 dan 23 Februari 2013 )

64 565 20

Analisis Pertumbuhan Antar Sektor di Wilayah Kabupaten Magetan dan Sekitarnya Tahun 1996-2005

3 59 17

DAMPAK INVESTASI ASET TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP INOVASI DENGAN LINGKUNGAN INDUSTRI SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (Studi Empiris pada perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Tahun 2006-2012)

12 142 22

A DESCRIPTIVE STUDY ON THE TENTH YEAR STUDENTS’ RECOUNT TEXT WRITING ABILITY AT MAN 2 SITUBONDO IN THE 2012/2013 ACADEMIC YEAR

5 197 17

Hubungan antara Kondisi Psikologis dengan Hasil Belajar Bahasa Indonesia Kelas IX Kelompok Belajar Paket B Rukun Sentosa Kabupaten Lamongan Tahun Pelajaran 2012-2013

12 269 5

Identifikasi Jenis Kayu Yang Dimanfaatkan Untuk Pembuatan Perahu Tradisional Nelayan Muncar Kabupaten Banyuwangi dan Pemanfaatanya Sebagai Buku Nonteks.

26 327 121

Integrated Food Therapy Minuman Fungsional Nutrafosin Pada Penyandang Diabetes Mellitus (Dm) Tipe 2 Dan Dislipidemia

5 149 3