Pengumuman Peringkat Teknis MK Jembatan

P E M E R I N TA H K A B U PAT E N P E K A LO N G A N
UNIT LAYANAN PENGADAAN
KELOMPOK KERJA VI
Jl. Alun-alun Utara No. 1 Telp. (0285)381000, 381001 Fax. 381006 Kajen 51161

PENGUMUMAN PERINGKAT TEKNIS
Nomor:17/P.1/DPU/PokjaVI/I/2015
Berdasarkan : 1. Berita Acara Hasil Evaluasi Administrasi dan Teknis Nomor :
15/P.1/DPU/PokjaVI/I/ 2015, tanggal 23 Januari 2015; dan
2. Penetapan Peringkat Teknis Nomor:16/P.1/DPU/PokjaVI/I/2015,
tanggal 26 Januari 2015.
Dengan ini kami umumkan Peringkat Teknis Pekerjaan Jasa Konsultansi Manajemen
Kontruksi Pembangunan Jembatan Paesan Kabupaten Pekalongan Tahun Anggaran 2015
sebagai berikut :
Pagu Anggaran = Rp400.000.000,00
Nilai Total HPS = Rp400.000.000,00
Ambang Batas Nilai Teknis = 65,00
No.

Nama dan
AlamatPeserta


NPWP

Evaluasi
Administrasi

Nilai
Teknis

Keterangan

1

PT.SARANABUDI
PRAKARSARIPTA
Jl. Kendeng Barat IV No.12
Semarang
PT. YODYA KARYA (PERSERO)
WILAYAH I, Jl. Sriwijaya 41
Semarang


01.139.515.9-517.000

Lulus

78,26

Peringkat 2

01.001.616.0-517.001

Lulus

83,39

Peringkat 1

PRIMASETIA ENGCON
Jl. Bengawan BlokG-100
Pudakpayung Semarang

CV.CATUR EKA KARSA
Jl. Wisma Prasetya Barat I,
Padangsari Cluster B3,
Banyumanik Semarang

01.981.756.8-517.000

Gugur

-

-

01.936.683.0-505.000

Gugur

-

-


2

3

4

Demikian Pengumuman Peringkat Teknis ini dibuat untuk dapat dipergunakan
sebagaimana mestinya.

Kajen, 26 Januari 2015

POKJA VI ULP
KABUPATEN PEKALONGAN
Ketua
ttd