Pengumuman Daftar Pendek Pengawasan Rehab SLB Pembina

PEMERINTAH PROVINSI DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA
DINAS PENDIDIKAN, PEMUDA DAN OLAHRAGA
SLB NEGERI PEMBINA YOGYAKARTA
Jalan: Imogiri 224 Giwangan Umbulharjo Yogyakarta 55163 Telp. 371243
Website: www.slbnpjogja.com Email: www.slbnyogya@yahoo.com

PENGUMUMAN HASIL KUALIFIKASI
Nomor : 027/722
tanggal 11 Oktober 2012
Berdasarkan Berita Acara Evaluasi dan Pembuktian Dokumen Kualifikasi nomor 027/717
tanggal 9 Oktober 2012 maka diumumkan Penyedia Barang/ Jasa yang lulus prakualifikasi pada:
a) Nama paket
b) Nilai HPS

: Pengadaan Jasa Pengawasan Rehabilitasi dan Penyempurnaan
Infrastruktur SLB Negeri Pembina Yogyakarta
: Rp. 58.300.000,00
(Lima puluh delapan juta tiga ratus ribu rupiah)

c) Sumber pendanaan : APBN Tahun Anggaran 2012
Adalahn nama-nama perusahaan dengan urutan sebagai berikut:

No.
1
2

3

4

NamaPenyediaBarang/ Jasa
CV. Multi Citra Graha, Jl. Palagan TP Gg Gambir
No. 21 Jongkang, Sariharjo, Ngaglik, Sleman
NPWP: 01.207.840.8-542.000
CV. Wastu Buana Adi Cipta (Wasnadipta), Jl.
Timoho II/335 Yogyakarta 55165, NPWP:
02.265.034.5-541.000
CV.Apik Karya, Jl. Bagawantabari No. 04
Gogorante Kec. Ngasem Kab. Kediri NPWP:
01.929.053.8-665.000
CV. Tri Matra, Pogung Lor MT I/235 Sinduadi,
Mlati, Sleman, Yogyakarta. NPWP: 02.205.599.0542.000


Skor

Ket.

93.63

LULUS, MASUK
DAFTAR PENDEK
LULUS,

89.75

MASUK DAFTAR
PENDEK
LULUS,

89.75

81.25


MASUK DAFTAR
PENDEK
LULUS, MASUK
DAFTAR PENDEK

5.

CV. Citra Matra Ardhitama, Tegalmulyo RT 06,
RW 05, Kepek, Wonosari, Gunungkidul. NPWP:
02.478.216.1-545.000

LULUS,
79.50

MASUK DAFTAR
PENDEK

Kepada perusahaan yang telah masuk dalam Daftar Pendek untuk paket pekerjaan
tersebut di atas kami undang untuk mengikuti kelanjutan proses pemilihan dengan

ketentuan sebagai berikut :
1.

Perusahaan/ Penyedia dianjurkan untuk mengikuti pemberian penjelasan pekerjaansecara
online melaluiaplikasi SPSE dan sesuaiwaktu yang ditentukan dalam Lembar Data
Pemilihan (LDP), agar lebih memahami lingkup pekerjaan;

2.

penawaran meliputi Kelengkapan Persyaratan Administrasi, Teknis, dan Biaya dengan masa
berlaku penawaran paling kurang 30 (tigapuluh) hari kalender terhitung sejak batas akhir
waktu pemasukan penawaran;

3.

jadwal pelaksanaan pengadaan dapat dilihat pada aplikasi SPSE.

Demikian disampaikan untuk diketahui.

Panitia Pengadaan